Вы находитесь на странице: 1из 21

OTOMIKOSIS

Disusun Oleh:
Lucky Arie SAndi
Terima Kasih Kepada:



Terima Kasih Kepada:

Dr. Azwan Mandai, Sp. THT-KL
OTOMIKOSIS
Disusun Oleh:
Lucky Arie SAndi
PENDAHULUAN
Distribusi dari penyakit ini tersebar di seluruh
dunia, diperkirakan bahwa sekitar 5-25% dari total
kasus otitis externa adalah karena otomycosis
Panas, lingkungan lembab, berdebu, daerah tropis
dan subtropis membuat otomycosis lebih umum di
wilayah ini.
Perlunya pemahaman mengenai gejala klinis dan
kriteria diagnosis agar tidak terjadi kesalahan dalam
penegakan diagnosis. Maka berikut ini akan dibahas
tentang definisi, etiologi, gejala klinis, faktor-faktor
predisposisi, komplikasi dan penatalaksanaan dari
otomikosis, sehingga kita dapat mendiagnosis dan
memberi pengobatan secara cepat dan tepat
DEFINISI

Otomikosis adalah infeksi jamur pada Meatus Acusticus
Externus, namun penyakit ini dapat terjadi pada telinga
tengah jika membran timpani mengalami perforasi.
ETIOLOGI OTOMIKOSIS
1. Aspergillus,
2. Candida,
3. Phycomycetes,
4. Rhizopus,
5. Actinomyces,
6. Penicillium.


Aspergillus niger biasanya sebagai agen dominan
meskipun A. flavus, A. fumigatus, A. terreus, Candida
albicans dan C. parapsilosis juga umum ditemukan.
Pada 80% kasus
Faktor Risiko Otomikosis
1. Faktor lingkungan
2. Perubahan meliputi epitel
3. peningkatan dari tingkat pH di MAE
4. Faktor sistemik
5. Riwayat otitis karena bakteri
6. Kondisi dan kebiasaan sosial

Faktor Risiko
Transformasi Jamur
Terjadi ketidakseimbangan antara bakteri dan
jamur
Mempengaruhi Mikroorganisme Normal
(flora normal)
Otomikosis
Patofisiologi Otomikosis
GEJALA KLINIS OTOMIKOSIS
Sumber : Penelitian Sufian Alnawaiseh dkk pada tahun 2009
Pemeriksaan Fisik
1. Kemerahan
2. Ditutupi skuama halus
3. Pertumbuhan hifa berfilamen yang
berwana putih dan panjang
4. Akumulasi debris fibrin yang tebal
Diagnosis Banding Otomikosis
1. Otitis eksterna difusa
2. Ototis Media Akut Stadium Perforasi
3. Otitis Media Supuratif Kronik
Diagnosis Otomikosis
1. Gejala-gejala klinis yang khas
2. Pemeriksaan laboratorium
a) Preparat langsung
b) Pembiakan
c) Pemeriksaan Kultur

Penatalaksanaan Otomikosis
1.Debridement
2. Anti jamur topikal/ Oral

Penerapan agen anti jamur topikal yang tepat
ditambah dengan debridement biasanya
menghasilkan resolusi yang cepat dari gejala,
meskipun kekambuhan atau sisa penyakit kadang
ditemukan.
Penambahan anti jamur oral dapat digunakan
pada kasus-kasus dengan otomikosis yang parah
dan respon yang buruk terhadap terapi, meskipun
jarang diperlukan

Pada Otomikosis dilakukan pembersihan jamur dari liang
telinga, dilanjutkan dengan mencuci liang telinga dengan obat
anti jamur. Irigasi ringan ini harus diikuti dengan pengeringan .

Debridement
ANTI JAMUR

Anti jamur dapat dibagi ke dalam jenis non spesifik dan spesifik:

Non-Spesifik Spesifik
1. Asam borat
2. Gentian Violet
3. Cat Castellani (Aseton,
Alkohol, Fenol, Fuchsin,
Resocinol)
4. Merchuro chrome

1. Nistatin
2. Azol
3. Klotrimazol
4. Ketoconazole
5. Miconazole
6. Itrakonazol
7. Bifonazole

Komplikasi Otomikosis
Komplikasi dari otomikosis yang pernah dilaporkan adalah
perforasi dari membrane timpani dan otitis media serosa,
tetapi hal tersebut sangat jarang terjadi, dan cenderung
sembuh dengan pengobatan.
Umumnya baik bila diobati dengan pengobatan yang
adekuat. Pada saat terapi dengan anti jamur dimulai, maka
akan dimulai suatu proses resolusi (penyembuhan) yang baik
secara imunologi. Bagaimanapun juga, risiko kekambuhan
sangat tinggi, jika faktor yang menyebabkan infeksi
sebenarnya tidak dikoreksi dan fisiologi lingkungan normal dari
kanalis auditorius eksternus masih terganggu
Prognosis Otomikosis
1. Otomikosis adalah infeksi jamur pada Meatus Acusticus Eksternus.
2. Aspergillus dan Candida adalah jamur tersering sebagai penyebab
otomikosis
3. Gejala klinik pada umumnya yakni otalgia dan rasa penuh
ditelinga, gatal, otorrhea dan kurangnya pendengaran.
4. Faktor predisposisi meliputi faktor lingkungan, perubahan epitel,
peningkatan dari tingkat pH di MAE, faktor sistemik, riwayat otitis
karena bakteri Kondisi dan kebiasaan sosial
5. Pengobatan dengan menjaga kebersihan telinga, mengurangi
kelembaban dan faktor-faktor predisposisinya, dan pemakaian anti
fungal baik secara lokal maupun sistemik.
KESIMPULAN
TERIMA KASIH

Вам также может понравиться

  • Atresia Duodenum
    Atresia Duodenum
    Документ3 страницы
    Atresia Duodenum
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Telinga Luar
    Telinga Luar
    Документ7 страниц
    Telinga Luar
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Diagnosis dan Terapi Invaginasi
    Diagnosis dan Terapi Invaginasi
    Документ9 страниц
    Diagnosis dan Terapi Invaginasi
    Teuku Riskyaris Yusuf
    Оценок пока нет
  • Fam
    Fam
    Документ3 страницы
    Fam
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    Документ4 страницы
    KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Mastoidektomi Baru
    Mastoidektomi Baru
    Документ13 страниц
    Mastoidektomi Baru
    Ani Riani
    Оценок пока нет
  • Anatomi Dan Fisiologi Telinga
    Anatomi Dan Fisiologi Telinga
    Документ21 страница
    Anatomi Dan Fisiologi Telinga
    Ufiq Cinta Eka
    100% (2)
  • Teling A
    Teling A
    Документ5 страниц
    Teling A
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Teling A
    Teling A
    Документ5 страниц
    Teling A
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Anatomi Telinga
    Anatomi Telinga
    Документ3 страницы
    Anatomi Telinga
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Anatomi Auricula
    Anatomi Auricula
    Документ2 страницы
    Anatomi Auricula
    meivril
    Оценок пока нет
  • DROWNING Taufiqurrohman
    DROWNING Taufiqurrohman
    Документ21 страница
    DROWNING Taufiqurrohman
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • REFERAT Drowning Taufiqurrohman
    REFERAT Drowning Taufiqurrohman
    Документ14 страниц
    REFERAT Drowning Taufiqurrohman
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Bab Iii
    Bab Iii
    Документ1 страница
    Bab Iii
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Cover
    Cover
    Документ1 страница
    Cover
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Bab Ii
    Bab Ii
    Документ10 страниц
    Bab Ii
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    Документ4 страницы
    KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • Bab I
    Bab I
    Документ2 страницы
    Bab I
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет
  • KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    Документ4 страницы
    KORBAN KECELAKAAN DI SUNGAI WATER VANK
    Ufiq Cinta Eka
    Оценок пока нет