Вы находитесь на странице: 1из 5

FORM REFLEKSI KASUS FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA ______________________________________________________________________________ Nama Dokter Muda Stase : Pebri Susanti

: Ilmu Anestesi dan Reaminasi NIM: 08711216

Identitas Pasien Nama / Inisial Umur Diagnosis/ kasus : Nn. K : 21 tahun : GIA0P0 dengan Eklampsia No RM : 535044

Jenis kelamin : Perempuan

Pengambilan kasus pada minggu ke: 1 Jenis Refleksi: lingkari yang sesuai (minimal pilih 2 aspek, untuk aspek ke-Islaman sifatnya wajib) a. Ke-Islaman* b. Etika/ moral c. Medikolegal d. Sosial Ekonomi e. Aspek lain

Form uraian 1. Resume kasus yang diambil (yang menceritakan kondisi lengkap pasien/ kasus yang diambil ). Pasien baru datang dari poli kebidanan, G1A0P0 hamil 34 minggu 3 hari dengan preeklamsia berat. Keluhan lain disertai dengan rasa pusing (+), badan terasa lemas (+). Pagi sebelum dilakukannya operasi pasien mengalami kejang (+) 1 kali 3-4 menit. Pada hasil pemeriksaan didapatkan: Keadaan Umum: Lemah / Kesadaran: Compos Mentis Tekanan darah: 150/110 mmHg Nadi Suhu Respirasi : 96 x/mnt : 36,5C : 18 x/mnt

Page 1

Pasien akan dilakukan operasi Sectio Caesar karena mengingat kondisi pasien yang semakin gawat apabila kehamilannya tidak segera diterminasi walaupun resiko yang dimiliki lebih besar.

2. Latar belakang /alasan ketertarikan pemilihan kasus Eklampsia merupakan kelainan akut pada wanita hamil, dalam persalinan atau nifas, yang ditandai dengan timbulnya kejang dan atau koma. Biasanya Sebelumnya wanita hamil itu menunjukkan gejala-gejala pre-eklampsia (kejang-kejang dipastikan bukan timbul akibat kelainan neurologik lain). Pada kasus pre-eklampsia atau eklampsia, jika diputuskan untuk sectio cesarea, sebaiknya dipakai general anestesi. Karena kalau menggunakan anestesia spinal, akan terjadi vasodilatasi perifer yang luas, menyebabkan tekanan darah turun. Jika diguyur cairan (untuk mempertahankan tekanan darah) bisa terjadi edema paru, risiko tinggi untuk kematian ibu. Beberapa tahun yang lalu, penyebab utama kasus kematian ibu adalah disebabkan oleh perdarahan. Namun, dewasa ini Pre-eklamsia dan eklamsia telah menggeser perdarahan sebagai penyebab utama kematian Ibu. Oleh karena itu diagnosis dini preeklamsia yang merupakan tingkat pendahuluan eklamsia, serta penanganannya perlu segera dilaksanakan untuk menurunkan Angka Kematian Ibu (AKI) dan bayi (AKB). Pada pasien ini yaitu kehamilan dengan eklampsia yang harus dilakukannya terminasi kehamilan segera mungkin karena apabila tidak dilakukan akan dapat mengancam nyawa ibu. Sebelumnya pasien sudah di induksi dengan obat-obatan tetapi gagal, maka dari itu untuk terminasi kehamilannya dilakukan dengan metode operasi, hal ini harus tetap dilakukan walaupun resiko yang dimiliki oleh pasien jauh lebih besar dari pada pasien lainnya.

3. Refleksi dari aspek Bioetika/medikolegal Secara garis besar, bioetika adalah suatu kajian kritis yang bersifat interdisipliner (berhubungan antar cabang ilmu pengetahuan) yang mengkaji perilaku manusia, dampak, masalah-masalah atau isu-isu etis, sosial, hukum, kependudukan, lingkungan hidup dan lain-lain. Hal-hal yang dikaji timbul sebagai akibat perkembangan dan kemajuan dalam ilmu-ilmu biologi dan ilmu serta tekhnologi kedokteran serta
Page 2

penerapannya pada kehidupan dan pelayanan kesehatan manusia. Dalam kaidah bioetika dasar kedokteran dikenal istilah Beneficence dan non maleficence. Beneficence yaitu prinsip moral yang mengutamakan tindakan yang ditujukan ke kebaikan pasien atau penyedia keuntungan dan menyeimbangkan keuntungan tersebut dengan resiko dan biaya. Dalam Beneficence tidak hanya dikenal perbuatan untuk kebaikan saja, melainkan juga perbuatan yang sisi baiknya (manfaat) lebih besar dari pada sisi buruknya (mudharat). General beneficence : Melindungi & mempertahankan hak orang lain Mencegah terjadinya kerugian pada orang lain Menghilangkan kondisi penyebab kerugian pada orang lain Spesific beneficence : Menolong orang cacat Menyelamatkan orang dari bahaya Non maleficence Adalah prinsip menghindari terjadinya kerusakan atau prinsip moral yang melarang tindakan yang memperburuk keadaan pasien. Prinsip ini dikenal sebagai primum non nocere atau above all do no harm Kriterianya : a. Menolong pasien emergensi b. Mengobati pasien luka c. Mengobati secara tidak proporsional d. Tidak mencegah pasien dari bahaya Dalam kasus ini, pasien diharuskan dilakukan tindakan terminasi kehamilan dengan cara operasi, karena sebelumnya pasien sudah dilakukan induksi dengan obat-obatan tetapi kehamilan belum juga dapat diterminasi. Oleh karena itu dokter memutuskan untuk melakukan terminasi kehamilan dengan cara Sectio Caesar dengan pertimbangan kondisi pasien yang akan semakin memburuk apabila kehamilannya tidak segera diterminasi. Dengan informed consent yang jelas, keluarga pasien diberitahukan bahwa dengan metode operasi ini, pasien memiliki resiko jauh lebih besar dari pada pasien lainnya. Tetapi apabila tidak dilakukan terminasi juga akan membuat kondisi pasien menjadi lebih buruk.

Page 3

4. Refleksi ke-Islaman beserta penjelasan evidence / referensi yang sesuai Pengobatan mempunyai tujuan memperbaiki hidup untuk menjadi lebih baik dari keadaan sebelumnya (sakit). Hasil akhir pengobatan tidak semata-mata akan sembuh tanpa adanya ijin dari Allah SWT. Di antara nama-nama Allah adalah Asy Syaafii ( ). Dalil yang menunjukkan hal ini adalah hadits dari Aisyah radhiyallahu anha, beliau mengatakan: Nabi shallallahu alaihi wa sallam pernah meminta perlindungan kepada Allah untuk anggota keluarganya. Beliau mengusap dengan tangan kanannya dan berdoa: Ya Allah, Rabb manusia, hilangkanlah kesusahan dan berilah dia kesembuhan, Engkau Zat Yang Maha Menyembuhkan. Tidak ada kesembuhan kecuali kesembuhan dari-Mu, kesembuhan yang tidak meninggalkan penyakit lain (HR Bukhari 535 dan Muslim 2191). Makna dari Asy Syafii adalah Zat yang mampu memberikan kesembuhan, baik kesembuhan penyakit hati maupun penyakit jasmani. Kesembuhan hati dari penyakit syubhat, keragu-raguan, hasad, serta penyakit-penyakit hati lainnya, dan juga kesembuhan jasmani dari penyakit-penyakit badan. Tidak ada yang mampu memberikan kesembuhan dari penyaki-penyakit tersebut selain Allah Taala. Tidak ada kesembuhan kecuali kesembuhan yang berasal dari-Nya. Tidak ada yang mampu menyembuhkan kecuali Dia. Hal ini seperti dikatakan Nabi Ibrahim alaihis salaam dalam Al Quran : Dan apabila aku sakit. Dialah (Allah) yang menyembuhkanku (As Syuaraa: 80). Maksudnya, Allah semata yang memberikan kesembuhan, tidak ada sekutu bagi-Nya dalam memberikan kesembuhan. Oleh karena itu wajib bagi hamba memiliki keyakinan yang mantap bahwasanya tidak ada yang mampu menyembuhkan kecuali Allah. Keimanan dan keyakinan bahwasannya yang mampu menyembuhkan hanyalah Allah semata bukan berarti menjadi penghalang seorang hamba untuk mengambil sebab kesembuhan dengan melakukan pengobatan. Terdapat banyak hadits dari Nabi shallallahu alaihi wa sallam tentang perintah untuk berobat dan penyebutan tentang obat-obat yang bermanfaat. Hal tersebut tidaklah bertentangan dengan tawakal seseorang kepada Allah dan keyakinan bahwasanya kesembuhan berasal dari Allah Taala.
Page 4

Dari sahabat Jabir bin Abdillah radhiyallahu anhu, bahwasanya Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda : Semua penyakit ada obatnya. Jika sesuai antara penyakit dan obatnya, maka akan sembuh dengan izin Allah (HR Muslim 2204) Dalam hadits yang lain dari sahabat Abu Hurairah Rasulullah shallallahu alaihi wa sallam bersabda : Tidaklah Allah menurukan suatu penyakit, kecuali Allah juga menurunkan obatnya HR Bukhari 5354). Pada kasus ini dokter hanya bisa berusaha semaksimal mungkin untuk melakukan pengobatan atas dasar ilmu yang telah dimilikinya, namun tetaplah hasil akhir ada di tangan Allah SWT, tetapi dengan begitu bukan berarti ketika sakit tidak menjalani pengobatan, karena Allah menurunkan penyakit juga menurunkan obatnya.

Umpan balik dari pembimbing

Purbalingga, 03 Agustus 2013 TTD Dokter Pembimbing TTD Dokter Muda

dr. Awal Tunis Yantoro, SKM, Sp.An

Pebri Susanti

Page 5

Вам также может понравиться

  • Kak Hiv
    Kak Hiv
    Документ4 страницы
    Kak Hiv
    Ajeng
    Оценок пока нет
  • REFLEKSI KASUS Anak
    REFLEKSI KASUS Anak
    Документ7 страниц
    REFLEKSI KASUS Anak
    Pratifi Nurleili
    Оценок пока нет
  • Perawatan Pasca Persalinan
    Perawatan Pasca Persalinan
    Документ3 страницы
    Perawatan Pasca Persalinan
    Munink Areg Malank
    Оценок пока нет
  • Jadwal Pemberian Imunisasi
    Jadwal Pemberian Imunisasi
    Документ3 страницы
    Jadwal Pemberian Imunisasi
    Anonymous FGOY0AU
    Оценок пока нет
  • Materi Posyandu Remaja
    Materi Posyandu Remaja
    Документ19 страниц
    Materi Posyandu Remaja
    Kesga Gizi Payakumbuh
    Оценок пока нет
  • Form Refleksi Kasus
    Form Refleksi Kasus
    Документ5 страниц
    Form Refleksi Kasus
    Hutomo Prawirohardjo
    Оценок пока нет
  • KPDM Neurosa
    KPDM Neurosa
    Документ55 страниц
    KPDM Neurosa
    Rusannah Samah
    Оценок пока нет
  • Click To Edit Master Title Style: Program Internsip Dokter Indonesia
    Click To Edit Master Title Style: Program Internsip Dokter Indonesia
    Документ67 страниц
    Click To Edit Master Title Style: Program Internsip Dokter Indonesia
    Ismail Tidak Ada Kepanjangan
    Оценок пока нет
  • Laporan Kasus Imunisasi
    Laporan Kasus Imunisasi
    Документ7 страниц
    Laporan Kasus Imunisasi
    Choirun Nisa Nur Aini
    Оценок пока нет
  • Neonatus
    Neonatus
    Документ25 страниц
    Neonatus
    Sekar Pandan Rini
    Оценок пока нет
  • Baro Trauma
    Baro Trauma
    Документ23 страницы
    Baro Trauma
    Fahlevie Epin
    Оценок пока нет
  • Landasan Hukum Pelayanan Kebidanan Pada Masa Nifas Dan Menyusui
    Landasan Hukum Pelayanan Kebidanan Pada Masa Nifas Dan Menyusui
    Документ19 страниц
    Landasan Hukum Pelayanan Kebidanan Pada Masa Nifas Dan Menyusui
    Allisya Salma
    Оценок пока нет
  • Referat Kehamilan Serotinus
    Referat Kehamilan Serotinus
    Документ21 страница
    Referat Kehamilan Serotinus
    rimarahmadipta
    Оценок пока нет
  • Pemeriksaan Visus Referat REFRAKSI
    Pemeriksaan Visus Referat REFRAKSI
    Документ14 страниц
    Pemeriksaan Visus Referat REFRAKSI
    Fia
    Оценок пока нет
  • Fistula Genitalia
    Fistula Genitalia
    Документ7 страниц
    Fistula Genitalia
    Dewi Ayu
    Оценок пока нет
  • Atresia Pylori
    Atresia Pylori
    Документ27 страниц
    Atresia Pylori
    Jundi Abyan
    100% (1)
  • Mini Project - Gizi Buruk
    Mini Project - Gizi Buruk
    Документ29 страниц
    Mini Project - Gizi Buruk
    anak99
    100% (1)
  • Laporan Refleksi
    Laporan Refleksi
    Документ7 страниц
    Laporan Refleksi
    dara saraswati
    Оценок пока нет
  • Makalah Promkes Diare DBD IMUNISASI
    Makalah Promkes Diare DBD IMUNISASI
    Документ28 страниц
    Makalah Promkes Diare DBD IMUNISASI
    sufarman
    Оценок пока нет
  • Refleksi Kasus
    Refleksi Kasus
    Документ4 страницы
    Refleksi Kasus
    Gleny Puspita
    Оценок пока нет
  • BORANG UKM Audrey 6
    BORANG UKM Audrey 6
    Документ21 страница
    BORANG UKM Audrey 6
    anita suryanti,dr
    Оценок пока нет
  • f3 Anemia Pada Ibu Hamil (Kia)
    f3 Anemia Pada Ibu Hamil (Kia)
    Документ12 страниц
    f3 Anemia Pada Ibu Hamil (Kia)
    Adhitya Ariesta
    Оценок пока нет
  • Askeb KDPK Hurin Fitriatun N
    Askeb KDPK Hurin Fitriatun N
    Документ9 страниц
    Askeb KDPK Hurin Fitriatun N
    Siti Nurhasanah
    Оценок пока нет
  • Massa Periapendikuler
    Massa Periapendikuler
    Документ3 страницы
    Massa Periapendikuler
    Sudaryat Javier
    Оценок пока нет
  • Abortus Iminems
    Abortus Iminems
    Документ23 страницы
    Abortus Iminems
    Deninagungwahid Yok
    Оценок пока нет
  • Tutorial Klinik Peb Dok Gun
    Tutorial Klinik Peb Dok Gun
    Документ52 страницы
    Tutorial Klinik Peb Dok Gun
    Nugraha Wirawan
    Оценок пока нет
  • Hiperemesis Gravidarum
    Hiperemesis Gravidarum
    Документ19 страниц
    Hiperemesis Gravidarum
    Putri Nur Kumalasari
    Оценок пока нет
  • Preskas
    Preskas
    Документ66 страниц
    Preskas
    Rezaalka
    Оценок пока нет
  • Rekapan Soal To 4 Fix
    Rekapan Soal To 4 Fix
    Документ73 страницы
    Rekapan Soal To 4 Fix
    Diana Marcus
    Оценок пока нет
  • Demam Berdarah Dengue Dalam Kehamilan
    Demam Berdarah Dengue Dalam Kehamilan
    Документ14 страниц
    Demam Berdarah Dengue Dalam Kehamilan
    Arum Dwi
    100% (1)
  • Daftar Tilik Anamnesis
    Daftar Tilik Anamnesis
    Документ2 страницы
    Daftar Tilik Anamnesis
    Sylvia
    Оценок пока нет
  • Case Report Iufd
    Case Report Iufd
    Документ30 страниц
    Case Report Iufd
    Dinda
    Оценок пока нет
  • Data
    Data
    Документ6 страниц
    Data
    Datangaru Prasetya
    Оценок пока нет
  • CRS Dispepsia Fungsional
    CRS Dispepsia Fungsional
    Документ33 страницы
    CRS Dispepsia Fungsional
    Alwis Asidiq
    Оценок пока нет
  • E16.2 Hipoglikemia
    E16.2 Hipoglikemia
    Документ3 страницы
    E16.2 Hipoglikemia
    Yulyani Pratiwi
    Оценок пока нет
  • Case Kontrasepsi Pasca Persalinan
    Case Kontrasepsi Pasca Persalinan
    Документ48 страниц
    Case Kontrasepsi Pasca Persalinan
    erizadil
    Оценок пока нет
  • Long Case Tifoid - Bella
    Long Case Tifoid - Bella
    Документ58 страниц
    Long Case Tifoid - Bella
    faizkhalis
    Оценок пока нет
  • Depresi Berat Dengan Psikotik
    Depresi Berat Dengan Psikotik
    Документ26 страниц
    Depresi Berat Dengan Psikotik
    ghereetha
    Оценок пока нет
  • Refleksi Kasus
    Refleksi Kasus
    Документ2 страницы
    Refleksi Kasus
    Moh Gifari
    Оценок пока нет
  • Asfiksia
    Asfiksia
    Документ3 страницы
    Asfiksia
    poned tegalgubug
    100% (1)
  • Dialog Wawancara Psikiatri
    Dialog Wawancara Psikiatri
    Документ2 страницы
    Dialog Wawancara Psikiatri
    vinka
    Оценок пока нет
  • CRS Solusio Plasenta+anemia
    CRS Solusio Plasenta+anemia
    Документ35 страниц
    CRS Solusio Plasenta+anemia
    Nyimas Gus Febriani
    Оценок пока нет
  • Surat Ijin Uji Validitas
    Surat Ijin Uji Validitas
    Документ1 страница
    Surat Ijin Uji Validitas
    Santi Larasati
    Оценок пока нет
  • Hasil Riskesdas 2018
    Hasil Riskesdas 2018
    Документ88 страниц
    Hasil Riskesdas 2018
    ahmad nurfallah
    Оценок пока нет
  • Laporan Diagnosis Komunitas Anemia
    Laporan Diagnosis Komunitas Anemia
    Документ60 страниц
    Laporan Diagnosis Komunitas Anemia
    Celine
    100% (2)
  • CRS Iufd
    CRS Iufd
    Документ51 страница
    CRS Iufd
    Firlando Riyanda
    Оценок пока нет
  • Status Psikiatri
    Status Psikiatri
    Документ21 страница
    Status Psikiatri
    Flora Ratu Putribunda
    Оценок пока нет
  • Laporan Kasus - Putri Wulandari - DM+Hipokalemia
    Laporan Kasus - Putri Wulandari - DM+Hipokalemia
    Документ42 страницы
    Laporan Kasus - Putri Wulandari - DM+Hipokalemia
    johaneschristian
    Оценок пока нет
  • Tugas Skills Lab
    Tugas Skills Lab
    Документ9 страниц
    Tugas Skills Lab
    anggoro
    Оценок пока нет
  • Refleksi Kasus Silka
    Refleksi Kasus Silka
    Документ4 страницы
    Refleksi Kasus Silka
    bagus susetio
    Оценок пока нет
  • Minipro Nadia
    Minipro Nadia
    Документ47 страниц
    Minipro Nadia
    Yoshie Patricia Muljadi
    Оценок пока нет
  • Theta Kusuma - Skill 03 - 201710330311059 - Sirkumsis+dp Ginjal
    Theta Kusuma - Skill 03 - 201710330311059 - Sirkumsis+dp Ginjal
    Документ14 страниц
    Theta Kusuma - Skill 03 - 201710330311059 - Sirkumsis+dp Ginjal
    Theta Kusuma
    Оценок пока нет
  • Laporan Seminar Kelompok 1 Letak Sungsang
    Laporan Seminar Kelompok 1 Letak Sungsang
    Документ59 страниц
    Laporan Seminar Kelompok 1 Letak Sungsang
    hencie lodarmase
    Оценок пока нет
  • Profil Puskesmas Matandah1
    Profil Puskesmas Matandah1
    Документ23 страницы
    Profil Puskesmas Matandah1
    Abdi Paluala
    Оценок пока нет
  • Imunisasi Kejar
    Imunisasi Kejar
    Документ34 страницы
    Imunisasi Kejar
    Pianka Magna Kartika
    Оценок пока нет
  • Kumpulan Soal Ikm Ikk Phe
    Kumpulan Soal Ikm Ikk Phe
    Документ28 страниц
    Kumpulan Soal Ikm Ikk Phe
    Ahmad Reiman
    Оценок пока нет
  • Refleksi Kasus
    Refleksi Kasus
    Документ7 страниц
    Refleksi Kasus
    Fery Mardi
    Оценок пока нет
  • Refleksi Kasus Radiologi
    Refleksi Kasus Radiologi
    Документ5 страниц
    Refleksi Kasus Radiologi
    Nanda Mahardika
    Оценок пока нет
  • Bedah Refkas
    Bedah Refkas
    Документ5 страниц
    Bedah Refkas
    Uswatun Hasanah
    Оценок пока нет
  • MAKALAH Bioetika
    MAKALAH Bioetika
    Документ10 страниц
    MAKALAH Bioetika
    syazana salim
    Оценок пока нет
  • Jurnal Translate
    Jurnal Translate
    Документ12 страниц
    Jurnal Translate
    PebriSusanti
    Оценок пока нет
  • PR DR - Awal
    PR DR - Awal
    Документ8 страниц
    PR DR - Awal
    PebriSusanti
    Оценок пока нет
  • COVER DR - Fajar
    COVER DR - Fajar
    Документ1 страница
    COVER DR - Fajar
    PebriSusanti
    Оценок пока нет
  • EKLAMSI
    EKLAMSI
    Документ17 страниц
    EKLAMSI
    PebriSusanti
    Оценок пока нет