Вы находитесь на странице: 1из 5

PEMERIKSAAN KGB

Oleh:
Satrio Nindyo Istiko
0910.211.135

Fakultas Kedokteran UPN Veteran Jakarta


Desember 2011

Kelenjar getah bening (KGB)


Kelenjar getah bening adalah bagian dari sistem pertahanan tubuh kita.
Tubuh kita memiliki kurang lebih sekitar 600 kelenjar getah bening, namun
hanya didaerah submandibular (bagian bawah rahang bawah; sub:
bawah;mandibula:rahang bawah), ketiak atau lipat paha yang teraba normal
pada orang sehat.
Terbungkus kapsul fibrosa yang berisi kumpulan sel-sel pembentuk
pertahanan tubuh dan merupakan tempat penyaringan antigen (protein
asing) dari pembuluh-pembuluh getah bening yang melewatinya. Pembuluhpembuluh limfe akan mengalir ke KGB sehingga dari lokasi KGB akan
diketahui aliran pembuluh limfe yang melewatinya.
Oleh karena dilewati oleh aliran pembuluh getah bening yang dapat
membawa antigen (mikroba, zat asing) dan memiliki sel pertahanan tubuh
maka apabila ada antigen yang menginfeksi maka kelenjar getah bening
dapat menghasilkan sel-sel pertahanan tubuh yang lebih banyak untuk
mengatasi antigen tersebut sehingga kelenjar getah bening membesar.
Pembesaran kelenjar getah bening dapat berasal dari penambahan sel-sel
pertahanan tubuh yang berasal dari KBG itu sendiri seperti limfosit, sel
plasma, monosit dan histiosit,atau karena datangnya sel-sel peradangan
(2eutrophil) untuk mengatasi infeksi di kelenjar getah bening (limfadenitis),
infiltrasi (masuknya) sel-sel ganas atau timbunan dari penyakit metabolit
makrofag (gaucher disease).
Dengan mengetahui lokasi pembesaran KGB maka kita dapat mengerahkan
kepada lokasi kemungkinan terjadinya infeksi atau penyebab pembesaran
KGB.
Saluran limfe
Terdapat dua batang saluran limfe utama, ductus thoracicus dan batang
saluran kanan. Ductus thoracicus bermula sebagai reseptakulum khili atau
sisterna khili di depan vertebra lumbalis. Kemudian berjalan ke atas melalui
abdomen dan thorax menyimpang ke sebelah kiri kolumna vertebralis,
kemudian bersatu dengan vena-vena besar di sebelah bawah kiri leher dan
menuangkan
isinya
ke
dalam
vena-vena
itu.
Ductus thoracicus mengumpulkan limfe dari semua bagian tubuh, kecuali
dari bagian yang menyalurkan limfenya ke ductus limfe kanan (batang
saluran kanan).
Ductus limfe kanan ialah saluran yang jauh lebih kecil dan mengumpulkan
limfe dari sebelah kanan kepala dan leher, lengan kanan dan dada sebelah

kanan, dan menuangkan isinya ke dalam vena yang berada di sebelah


bawah kanan leher.
Sewaktu suatu infeksi pembuluh limfe dan kelenjar dapat meradang, yang
tampak pada pembengkakan kelenjar yang sakit atau lipat paha dalam hal
sebuah jari tangan atau jari kaki terkena infeksi.
Fungsi
1. Mengembalikan cairan dan protein dari jaringan ke dalam sirkulasi darah.
2. Mengangkut limfosit dari kelenjar limfe ke sirkulasi darah.
3. Untuk membawa lemak yang sudah dibuat emulsi dari usus ke sirkulasi
darah. Saluran limfe yang melaksanakan fungsi ini ialah saluran lakteal.
4. Kelenjar limfe menyaring dan menghancurkan mikroorganisme untuk
menghindarkan penyebaran organism itu dari tempat masuknya ke dalam
jaringan, ke bagian lain tubuh.
5. Apabila ada infeksi, kelenjar limfe menghasilkan zat anti (antibodi) untuk
melindungi tubuh terhadap kelanjutan infeksi.

Pemeriksaan Kelenjar Getah Bening :


KGB dan daerah sekitarnya harus diperhatikan. Kelenjar getah bening harus
diukur untuk perbandingan berikutnya. Harus dicatat ada tidaknya nyeri
tekan, kemerahan, hangat pada perabaan, dapat bebas digerakkan atau
tidak dapat digerakkan, apakah ada fluktuasi, konsistensi apakah keras atau
kenyal.

Ukuran : normal bila diameter <1cm (pada epitroclear >0,5cm dan


lipat paha >1,5cm dikatakan abnormal)
Nyeri tekan : umumnya diakibatkan peradangan atau proses
perdarahan
Konsistensi : keras seperti batu mengarahkan kepada keganasan,
padat
seperti
karet
mengarahkan
kepada
limfoma;
lunak
mengarahkan kepada proses infeksi; fluktuatif mengarahkan telah
terjadinya abses/pernanahan
Penempelan/bergerombol : beberapa KGB yang menempel dan
bergerak bersamaan bila digerakkan. Dapat akibat tuberkulosis,
sarkoidosis, keganasan.

Pembesaran KGB leher bagian posterior (belakang) terdapat pada infeksi


rubela dan mononukleosis. Supraklavikula atau KGB leher bagian belakang
memiliki risiko keganasan lebih besar daripada pembesaran KGB bagian
anterior. Pembesaran KGB leher yang disertai daerah lainnya juga sering
disebabkan oleh infeksi virus. Keganasan, obat-obatan, penyakit kolagen
umumnya dikaitkan degnan pembesaran KGB generalisata.
Pada pembesaran KGB oleh infeksi virus, KGB umumnya bilateral (dua sisikiri/kiri dan kanan), lunak dan dapat digerakkan. Bila ada infeksi oleh
bakteri, kelenjar biasanya nyeri pada penekanan, baik satu sisi atau dua sisi
dan dapat fluktuatif dan dapat digerakkan. Adanya kemerahan dan suhu
lebih panas dari sekitarnya mengarahkan infeksi bakteri dan adanya
fluktuatif menandakan terjadinya abses. Bila limfadenopati disebabkan
keganasan tanda-tanda peradangan tidak ada, KGB keras dan tidak dapat
digerakkan (terikat dengan jaringan di bawahnya).
Pada infeksi oleh mikobakterium pembesaran kelenjar berjalan minguanbulan, walaupun dapat mendadak, KGB menjadi fluktuatif dan kulit
diatasnya menjadi tipis, dan dapat pecah dan terbentuk jembatan-jembatan
kulit di atasnya.
Pembesaran kelenjar getah bening pada dua sisi leher secara mendadak
biasanya disebabkan oleh infeksi virus saluran pernapasan bagian atas. Pada
infeksi oleh penyakit kawasaki umumnya pembesaran KGB hanya satu sisi

saja. Apabila berlangsung lama (kronik) dapat disebabkan infeksi oleh


mikobakterium, toksoplasma, ebstein barr virus atau citomegalovirus.

Вам также может понравиться

  • Pneumonia Dan Bronkiektasis
    Pneumonia Dan Bronkiektasis
    Документ79 страниц
    Pneumonia Dan Bronkiektasis
    Haruno Rosydz
    Оценок пока нет
  • Kanker Endometrium
    Kanker Endometrium
    Документ20 страниц
    Kanker Endometrium
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Anatomi Dan Fisiologi Kelenjar Limfe
    Anatomi Dan Fisiologi Kelenjar Limfe
    Документ5 страниц
    Anatomi Dan Fisiologi Kelenjar Limfe
    Dewi Ratna Yuniar
    Оценок пока нет
  • (Status Ujian) Hemoroid Eksterna
    (Status Ujian) Hemoroid Eksterna
    Документ11 страниц
    (Status Ujian) Hemoroid Eksterna
    Nuraga Dwi Pratapa
    Оценок пока нет
  • Kelenjar Getah Bening
    Kelenjar Getah Bening
    Документ4 страницы
    Kelenjar Getah Bening
    Wida Prima Nugraha
    Оценок пока нет
  • PBL 6 Omsk
    PBL 6 Omsk
    Документ46 страниц
    PBL 6 Omsk
    novania_nova8780
    Оценок пока нет
  • Referat - Pemeriksaan Penunjang Kulit
    Referat - Pemeriksaan Penunjang Kulit
    Документ24 страницы
    Referat - Pemeriksaan Penunjang Kulit
    rajess
    100% (1)
  • Anatomi Fisiologi Faring
    Anatomi Fisiologi Faring
    Документ14 страниц
    Anatomi Fisiologi Faring
    olracand
    100% (1)
  • Hipopigmentasi Kulit
    Hipopigmentasi Kulit
    Документ7 страниц
    Hipopigmentasi Kulit
    kezia
    Оценок пока нет
  • Laporan Kasus I - Psoriasis
    Laporan Kasus I - Psoriasis
    Документ29 страниц
    Laporan Kasus I - Psoriasis
    Ika Nadia Prajawati
    100% (1)
  • Hidung Meler
    Hidung Meler
    Документ7 страниц
    Hidung Meler
    Zulkhairi Amir
    Оценок пока нет
  • Laringitis TB
    Laringitis TB
    Документ14 страниц
    Laringitis TB
    Kenny Sadega
    Оценок пока нет
  • Laporan Modul Benjolan Pada Leher
    Laporan Modul Benjolan Pada Leher
    Документ35 страниц
    Laporan Modul Benjolan Pada Leher
    Murni Safitri Makmur
    Оценок пока нет
  • Anatomi & Histologi Tenggorokan
    Anatomi & Histologi Tenggorokan
    Документ30 страниц
    Anatomi & Histologi Tenggorokan
    Elda Lizma
    Оценок пока нет
  • Patofisiologi Hidung Berair Dan Tersumbat
    Patofisiologi Hidung Berair Dan Tersumbat
    Документ4 страницы
    Patofisiologi Hidung Berair Dan Tersumbat
    Muhaymin Mohaidin
    Оценок пока нет
  • Modul Pilek Menahun KLP 4
    Modul Pilek Menahun KLP 4
    Документ39 страниц
    Modul Pilek Menahun KLP 4
    aisyah
    Оценок пока нет
  • Pemeriksaan Saraf
    Pemeriksaan Saraf
    Документ15 страниц
    Pemeriksaan Saraf
    Yudi Pratama
    Оценок пока нет
  • Deskripsi Luka Tembak
    Deskripsi Luka Tembak
    Документ1 страница
    Deskripsi Luka Tembak
    Irwan Nuryadin
    Оценок пока нет
  • Tonsilitis Akut
    Tonsilitis Akut
    Документ17 страниц
    Tonsilitis Akut
    Anonymous 9aJagi4
    Оценок пока нет
  • GC Luka Bakar
    GC Luka Bakar
    Документ64 страницы
    GC Luka Bakar
    fairuzfauzia
    Оценок пока нет
  • Laring Fisiologi
    Laring Fisiologi
    Документ7 страниц
    Laring Fisiologi
    deirahayu
    Оценок пока нет
  • Diagnosis Kerja Otomikosis Secara Klinis Umumnya Terdiri Atas
    Diagnosis Kerja Otomikosis Secara Klinis Umumnya Terdiri Atas
    Документ6 страниц
    Diagnosis Kerja Otomikosis Secara Klinis Umumnya Terdiri Atas
    Fajriani Kurnia Rosdi
    Оценок пока нет
  • Buku Saku Tipes
    Buku Saku Tipes
    Документ8 страниц
    Buku Saku Tipes
    IekaAzula
    Оценок пока нет
  • Laporan Tutorial Klinik-Sindrom Guillain Barre Dan Miastenia Gravis
    Laporan Tutorial Klinik-Sindrom Guillain Barre Dan Miastenia Gravis
    Документ22 страницы
    Laporan Tutorial Klinik-Sindrom Guillain Barre Dan Miastenia Gravis
    Ismini Aufa Kamilia
    Оценок пока нет
  • Memahami Dan Menjelaskan Anatomi Kulit
    Memahami Dan Menjelaskan Anatomi Kulit
    Документ25 страниц
    Memahami Dan Menjelaskan Anatomi Kulit
    Rizweta Destin
    Оценок пока нет
  • Laporan Skenario B Blok 16
    Laporan Skenario B Blok 16
    Документ51 страница
    Laporan Skenario B Blok 16
    Catri Dwi Utari Pramasari
    Оценок пока нет
  • Skenario Dan Kel PBL Blok 16
    Skenario Dan Kel PBL Blok 16
    Документ13 страниц
    Skenario Dan Kel PBL Blok 16
    Wendy Erik
    Оценок пока нет
  • Batuk Dan Sesak Pada Anak (Modul 3)
    Batuk Dan Sesak Pada Anak (Modul 3)
    Документ14 страниц
    Batuk Dan Sesak Pada Anak (Modul 3)
    Elvis Husain
    Оценок пока нет
  • Imunopatologi Tuberkulosis
    Imunopatologi Tuberkulosis
    Документ5 страниц
    Imunopatologi Tuberkulosis
    Dini Iriani
    Оценок пока нет
  • Anamnesis Dan Pemfis Pada Skenario
    Anamnesis Dan Pemfis Pada Skenario
    Документ2 страницы
    Anamnesis Dan Pemfis Pada Skenario
    Ray Dermawan J Putra
    Оценок пока нет
  • Langkah Langkah Diagnosis Mata
    Langkah Langkah Diagnosis Mata
    Документ3 страницы
    Langkah Langkah Diagnosis Mata
    aby mayu
    Оценок пока нет
  • Anamnesis Perdarahan Post Partum
    Anamnesis Perdarahan Post Partum
    Документ3 страницы
    Anamnesis Perdarahan Post Partum
    Yanuar Widyastoko
    Оценок пока нет
  • Anatomi Histologi Paru
    Anatomi Histologi Paru
    Документ16 страниц
    Anatomi Histologi Paru
    Giovanni Anggasta
    Оценок пока нет
  • Analisa Gas Darah
    Analisa Gas Darah
    Документ8 страниц
    Analisa Gas Darah
    Edy Susanto
    Оценок пока нет
  • Trauma + Tension Pneumothoraks Ec Kecelakaan
    Trauma + Tension Pneumothoraks Ec Kecelakaan
    Документ15 страниц
    Trauma + Tension Pneumothoraks Ec Kecelakaan
    maya
    Оценок пока нет
  • Laporan Kasus Rose Dok Dono
    Laporan Kasus Rose Dok Dono
    Документ21 страница
    Laporan Kasus Rose Dok Dono
    salshabila
    Оценок пока нет
  • Tinjauan Pustaka Spondilitis TB
    Tinjauan Pustaka Spondilitis TB
    Документ9 страниц
    Tinjauan Pustaka Spondilitis TB
    Marfu'ah Hariyani
    Оценок пока нет
  • Laporan Case Report Infeksi
    Laporan Case Report Infeksi
    Документ22 страницы
    Laporan Case Report Infeksi
    Mahir Fika
    Оценок пока нет
  • INTERPRETASI
    INTERPRETASI
    Документ4 страницы
    INTERPRETASI
    Sayida Fisa Nafisa
    Оценок пока нет
  • Efloresensi Primer (Kelompok Mayland)
    Efloresensi Primer (Kelompok Mayland)
    Документ29 страниц
    Efloresensi Primer (Kelompok Mayland)
    handika
    Оценок пока нет
  • Makalah Echocardiograpy
    Makalah Echocardiograpy
    Документ17 страниц
    Makalah Echocardiograpy
    Refalia Karline
    100% (1)
  • Hordeulum Dan Kalazion
    Hordeulum Dan Kalazion
    Документ12 страниц
    Hordeulum Dan Kalazion
    dian
    Оценок пока нет
  • Referat Anestesi
    Referat Anestesi
    Документ24 страницы
    Referat Anestesi
    QueenIchma Chualunaeoneloph
    Оценок пока нет
  • Scabies Pada Sela Jari Tangan: Abstrak
    Scabies Pada Sela Jari Tangan: Abstrak
    Документ15 страниц
    Scabies Pada Sela Jari Tangan: Abstrak
    ravel
    Оценок пока нет
  • SSS 2021 - Group 10
    SSS 2021 - Group 10
    Документ28 страниц
    SSS 2021 - Group 10
    Priskila Samantha
    Оценок пока нет
  • Konjungtivitis Flikten
    Konjungtivitis Flikten
    Документ13 страниц
    Konjungtivitis Flikten
    Anindita Juwita Prastianti
    Оценок пока нет
  • Batuk Berdarah
    Batuk Berdarah
    Документ17 страниц
    Batuk Berdarah
    cherylfelicia94
    Оценок пока нет
  • Uveitis Anterior
    Uveitis Anterior
    Документ24 страницы
    Uveitis Anterior
    Siti Dewi Fitria
    Оценок пока нет
  • Hemoroid
    Hemoroid
    Документ22 страницы
    Hemoroid
    Atika Mayasari Putri
    Оценок пока нет
  • Fisiologi Kulit
    Fisiologi Kulit
    Документ2 страницы
    Fisiologi Kulit
    Prima Dhika Ayu
    100% (1)
  • Fungsi Pendengaran
    Fungsi Pendengaran
    Документ32 страницы
    Fungsi Pendengaran
    titanadiaaa
    Оценок пока нет
  • Parotitis Naulia 001
    Parotitis Naulia 001
    Документ19 страниц
    Parotitis Naulia 001
    hi, violette.
    Оценок пока нет
  • KGB Preauricular
    KGB Preauricular
    Документ13 страниц
    KGB Preauricular
    Rahmat Sayyid Zharfan
    Оценок пока нет
  • Li Andre Blok Pa PK
    Li Andre Blok Pa PK
    Документ6 страниц
    Li Andre Blok Pa PK
    Scribd 710
    Оценок пока нет
  • LAPORAN PENDAHULUAN Limfadenitis
    LAPORAN PENDAHULUAN Limfadenitis
    Документ20 страниц
    LAPORAN PENDAHULUAN Limfadenitis
    I Komang Wijayantha
    Оценок пока нет
  • Pembesaran Kelenjar Getah Bening
    Pembesaran Kelenjar Getah Bening
    Документ2 страницы
    Pembesaran Kelenjar Getah Bening
    Andreas Kalims
    Оценок пока нет
  • Askep Limfadenitis
    Askep Limfadenitis
    Документ18 страниц
    Askep Limfadenitis
    BeautyNurse Kosmetik
    Оценок пока нет
  • LIMFADENITIS
    LIMFADENITIS
    Документ23 страницы
    LIMFADENITIS
    Rizki Amaliah
    Оценок пока нет
  • Patofisiologi Limfadenitis
    Patofisiologi Limfadenitis
    Документ3 страницы
    Patofisiologi Limfadenitis
    Kadek Surya
    Оценок пока нет
  • Kelenjar Getah Bening
    Kelenjar Getah Bening
    Документ5 страниц
    Kelenjar Getah Bening
    Nodya Wijaya Kusuma Maharani
    Оценок пока нет
  • Benjolan Pada Leher
    Benjolan Pada Leher
    Документ41 страница
    Benjolan Pada Leher
    Jeilia Worang
    Оценок пока нет
  • Aqila Zahra P
    Aqila Zahra P
    Документ1 страница
    Aqila Zahra P
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Bab I PDF
    Bab I PDF
    Документ6 страниц
    Bab I PDF
    Ayu Putri Leciyuni TadEs
    Оценок пока нет
  • Iso
    Iso
    Документ1 страница
    Iso
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Alat Ukur Getaran1
    Alat Ukur Getaran1
    Документ9 страниц
    Alat Ukur Getaran1
    Dimas A Prakoso
    Оценок пока нет
  • Idris Suleman
    Idris Suleman
    Документ1 страница
    Idris Suleman
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Fish Bone
    Fish Bone
    Документ2 страницы
    Fish Bone
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Epidemiologi Infeksi Menular Seksual PDF
    Epidemiologi Infeksi Menular Seksual PDF
    Документ20 страниц
    Epidemiologi Infeksi Menular Seksual PDF
    Yunita Tri Jayati
    100% (2)
  • Pneumothorax CHESAYMS 09.067
    Pneumothorax CHESAYMS 09.067
    Документ46 страниц
    Pneumothorax CHESAYMS 09.067
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Akhmadi
    Akhmadi
    Документ1 страница
    Akhmadi
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Positif Dan Negatif Dari Mini Hospital
    Positif Dan Negatif Dari Mini Hospital
    Документ1 страница
    Positif Dan Negatif Dari Mini Hospital
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • PPOK (Penyakit Paru Obstruktif Kronik)
    PPOK (Penyakit Paru Obstruktif Kronik)
    Документ19 страниц
    PPOK (Penyakit Paru Obstruktif Kronik)
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Referat Kandidiasis
    Referat Kandidiasis
    Документ23 страницы
    Referat Kandidiasis
    Jayjay Amburadul Buanget
    Оценок пока нет
  • Respiratory Syncytial Virus (RSV)
    Respiratory Syncytial Virus (RSV)
    Документ9 страниц
    Respiratory Syncytial Virus (RSV)
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Status Pasien Bedah
    Status Pasien Bedah
    Документ3 страницы
    Status Pasien Bedah
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Jadwal Kegiatan
    Jadwal Kegiatan
    Документ1 страница
    Jadwal Kegiatan
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • CBD Sinusitis (Fatin)
    CBD Sinusitis (Fatin)
    Документ7 страниц
    CBD Sinusitis (Fatin)
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Peran Notificasi Pasangan Dalam Tatalaksana Ims
    Peran Notificasi Pasangan Dalam Tatalaksana Ims
    Документ14 страниц
    Peran Notificasi Pasangan Dalam Tatalaksana Ims
    Yunita Tri Jayati
    Оценок пока нет
  • Jurding Batuk
    Jurding Batuk
    Документ8 страниц
    Jurding Batuk
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Mini Cex Hidung
    Mini Cex Hidung
    Документ10 страниц
    Mini Cex Hidung
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Refleksi Kasus Hidung
    Refleksi Kasus Hidung
    Документ16 страниц
    Refleksi Kasus Hidung
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Jadwal Coass THT
    Jadwal Coass THT
    Документ1 страница
    Jadwal Coass THT
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • MINI CEX Hidung (Rinitis Alergi)
    MINI CEX Hidung (Rinitis Alergi)
    Документ9 страниц
    MINI CEX Hidung (Rinitis Alergi)
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Pembahasan Refleksi Kasus
    Pembahasan Refleksi Kasus
    Документ2 страницы
    Pembahasan Refleksi Kasus
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Presus Kulit Ibank
    Presus Kulit Ibank
    Документ24 страницы
    Presus Kulit Ibank
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Tutorial Klinik Anatomi Fisiologi PX Fisik Laring Faring
    Tutorial Klinik Anatomi Fisiologi PX Fisik Laring Faring
    Документ30 страниц
    Tutorial Klinik Anatomi Fisiologi PX Fisik Laring Faring
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Mini Cex (Serumen Obsturan)
    Mini Cex (Serumen Obsturan)
    Документ10 страниц
    Mini Cex (Serumen Obsturan)
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Jurnal
    Jurnal
    Документ16 страниц
    Jurnal
    Primarini Riati
    Оценок пока нет
  • Vesikolitiasis
    Vesikolitiasis
    Документ16 страниц
    Vesikolitiasis
    Den Rino Adjie
    Оценок пока нет