Вы находитесь на странице: 1из 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)
Nama Sekolah

Mata Pelajaran

: Bahasa Inggris

Kelas, Semester

: X (sepuluh) / I (Ganjil)

Materi Pokok

: Teks deskriptif tulis sederhana tentang tempat wisata.

Alokasi Waktu: 2 X 45 menit

A. Kompetensi Inti

KI 1: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI 2: Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya
KI 3: Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4: Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah
dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator :
2.1 Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri dalam melakukan komunikasi dengan lingkungan
sosialnya dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.4 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
deskriptif lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait tempat
wisata dan bangunan bersejarah terkenal, pendek dan sederhana, sesuai dengan
konteks penggunaannya.
Indikator:
1.) Siswa dapat menentukan generic structure dari teks descriptif

4.1.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan
unsure kebahasaan teks deskriptif, lisan dan tulis, pendek dan sederhana terkait
tempat wisata dan bangunan bersejarah terkenal.
Indikator:
1.) Siswa dapat mendeskripsikan gambar secara singkat berdasarkan gambar yang
diberikan.
2.) Siswa dapat membuat descriptive text secara singkat berdasarkan gambar yang
diberikan.
4.1.2 Menyusun teks deskriptif lisan dan tulis, pendek dan sederhana, terkait tempat
wisata dan bangunan bersejarah terkenal, dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks.
Indikator:
1.) Siswa dapat membuat deskriptif teks tentang tempat wisata yang mereka ketahui
2.) Siswa dapat mempresentasikan hasil deskriptif yang telah dibuatnya di depan kelas
dengan cara menuliskan di papan tulis.
C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah siswa membaca tentang teks descriptive, siswa dapat menentukan generic structure
dari sebuah teks descriptive dengan tepat.
2. Setelah siswa diperlihatkan seuah gambar, siswa dapat mendeskripsikan gambar secara
singkat berdasarkan gambar yang diberikan.
3. Setelah siswa diberikan contoh tentang descriptive text, siswa dapat membuat descriptive
text secara singkat berdasarkan gambar yang diberikan.
4. Setelah siswa diberikan contoh tentang descriptive text, siswa dapat membuat descriptive
text tentang tempat wisata yang mereka ketahui.
5. Setelah siswa membuat deskriptif teks tentang tempat wisata, siswa dapat
mempresentasikan hasilnya di depan kelas dengan menuliskannya di papan tulis.

C. Materi pembelajaran
Definition:
Descriptive text is a text which presents information about something specifically. A
text which says what a person or a thing is like.
The communicative purpose
To describe and reveal a specific/particular person, animal, or thing to help readers
visualize what a person, an animal, a park, or a thing is like.
Generic Structure
1. Identification: introduce a particular person or thing or place.
2. Description: describing physical appearance, quality, behaviour, parts,
characteristic, etc.
The Language Feature of Descriptive Text
Language Features
1.
Focus on specific participants
2.
Use of simple present tense
3.
Use of adjective
The Example
Toba Lake

Danau Toba or Toba Lake is one of the most popular destinations in Indonesia, especially
in Medan, North Sumatra. Danau Toba is the largest volcanic lake in Indonesia, even in the
Southeast Asia. Which make it more special is taken from the Samosir Island, an Island that
settled in the middle of the lake.
Lake Toba is an area of 1,707 km, we can say that this is 1,000 km bigger than
Singapore. It formed by a gigantic volcanic eruption some 70,000 years ago, it is probably the
largest resurgent caldera on Earth. Pulau Samosir or Samosir Island, The island in the middle,
was joined to the caldera wall by a narrow isthmus, which was cut through to enable boats to

pass; a road bridge crosses the cutting. Samosir island is the cultural centre of the Batak tribe,
the indigenous from North Sumatra.
By the eruption of a super volcano (Mount Toba) was estimated to have caused mass
death and extinction of several species of living creatures. The eruption of Mount Toba has
led to changes in the earths weather and the start into the ice age that affects the world
civilization.
Lake Toba is actually more like a sea than a lake considering its size. Therefore, the Lake
placed as the largest lake in Southeast Asia and the second largest in the world after Lake
Victoria in Africa. Lake Toba is also includes the deepest lake in the world, which is
approximately 450 meters.
Fungsi Sosial
1. Menjaga hubungan interpersonal dengan guru dan teman
2. Memberi informasi tentang orang, tempat wisata, dan bangunan bersejarah terkenal
melalui ciri-ciri yang dimiliki.
Struktur Teks
1. Menyebutkan generic structure dari descriptive text (identification and description.)
Unsur kebahasaan
1. Penyebutan sebutan tentang tempat pariwisata (waterfall, lake, beach, mountain, etc)
2. Adjective (Wonderful, Exotic, Amazing, Beautiful, Tall, Big, Large etc)
3. Adjective Phrase (Amazing beach, The highest Mountain etc)
4. Simple present tense (is, am, are, do, does,)
5. Nomina singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their,
dsb.
6. Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan
Topik
Deskripsi tempat wisata yang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat di KI

E. Metode dan Model Pembelajaran


Pendekatan

: Scientific Approach

Metode

: Direct Method

Model

: Student Faciliator and Explaining, Think Pair and Share.

F. Media, Alat, dan Sumber belajar


1.Media

: Gambar tempat wisata, contoh descriptive text

3.Alat

: Laptop, LCD, PPT, papan tulis.

2. Sumber

- LKPD
- buku siswa kurikulum 2013
- Buku guru kurikulum 2013
- Buku SMA lain yang relevan
- www.google.com

G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan 1
1) Kegiatan Pendahuluan (10 menit)
1. Guru memberi salam pada siswa
2. Guru mengajak siswa berdoa
3. Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti proses
pembelajaran
4. Guru memberikan warming up tentang materi yang akan dipelajari hari
ini
5. Guru meminta siswa untuk mengeluarkan LKPD yang telah dipersiapkan

2) Kegiatan Inti
a. Observing (10 menit)
1. Guru memperlihatkan contoh gambar dan teks deskriptif tentang tempat wisata
menggunakan PPT
2. Guru meminta siswa untuk mendeskripsikan gambar di PPT secara singkat.
b. Questioning (10 menit)
3. Guru memberikan siswa kesempatan untuk mempertanyakan antara lain tentang
pengertian, fungsi, dan struktur dari deskriptif text.
4. Guru menjelaskan materi mengenai deskriptif text.
5. Guru meminta siswa untuk menentukan generic structure dari suatu teks deskriptif tentang
tempat wisata
c. Exploring (15 menit)
6. Guru memperlihatkan 2 contoh gambar tentang tempat wisata menggunakan PPT
7. Guru meminta siswa untuk membuat 2 kelompok
8. Setiap kelompok diberikan 1 gambar tentang tempat wisata
9. Guru meminta masing-masing anggota kelompok mendeskripsikan gambar dengan
menulis di papan tulis secara bergantian.
d. Associating (15 menit)
11. Guru meminta siswa untuk membuat teks deskriptif tentang tempat wisata yang mereka
ketahui.
e. Communicating (15 menit)
12. Guru meminta siswa untuk mempresentasikan hasil kerja mereka dengan menuliskan di
papan secara di depan kelas.

3) Kegiatan Penutup
1. Guru memberi panduan menyimpulkan hasil pembelajaran
2. Guru memberikan waktu untuk siswa menanyakan mengenai materi hari ini yang masih
belum dipahami.
3. Guru memberikan tugas untuk dibahas minggu depan
Assessment
1.
Make a descriptive text based on this picture! At least consists of 4 sentences.
Kuta Beach

H. Penilaian
1. Jenis / teknik penilaian
-

Tes tulis dan tes kinerja

Penilaian proses berlangsung selama pembelajaran berlangsung yang dimulai sejak aktivitas
mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengasosiasi hingga mengkomunikasikan.

Kinerja (praktik)
Mempresentasikan hasil kerjanya.

Ketepatan dan kesesuaian dalam menggunakan struktur teks dan unsur kebahasaan dalam
descriptive text

1. Pedoman Penskoran
Rubrik
A. Aspek sikap

No
.
1.

Butir Sikap

Deskripsi

Jujur

5: Selalu Jujur
4: Sering Jujur
3: Kadang-kadang Jujur
2: Jarang Jujur
1: Tidak Pernah Jujur
5: Selalu Bertanggung Jawab
4: Sering Bertanggung Jawab
3: Kadang-kadang Bertanggung Jawab
2: Jarang Bertanggung Jawab
1: Tidak Pernah Bertanggung Jawab
5: Selalu Kerja sama
4: Sering Kerja sama
3: Kadang-kadang Kerja sama
2: Jarang Kerja sama
1: Tidak Pernah Kerja sama
5: Selalu Disiplin
4: Sering Disiplin
3: Kadang-kadang Disiplin
2: Jarang Disiplin
1: Tidak Pernah Disiplin
5: Selalu Percaya Diri
4: Sering Percaya Diri
3: Kadang-kadang Percaya Diri
2: Jarang Percaya Diri
1: Tidak Pernah Percaya Diri

2.

Bertanggung Jawab

3.

Kerja sama

4.

Disiplin

5.

Percaya Diri

Perolehan Skor

B. Rubrik Penilaian Writing (Penilaian untuk Subjektif test)


Writing Assessment Table
Name of Student:
Items
Score
Content: 30 points
30-24
: Excellent to very good
knowledgeable, substantive, thorough development of topic, relevant to
assigned topic
24-15
: Good to Average
some knowledgeable of topic, adequate range, limited development of
topic, mostly relevant to topic, but lacks of details
15-7
: Fair to Poor
Limited knowledgeable of topic, little substance, inadequate development
of topic
7-0
: Very poor
Does not show knowledge of topic, non substantive, non pertinent, or not
enough to evaluate
Organization: 20 points
20-15
: Excellent to very good
Fluent expression, ideas clearly stated or supported, succinct, well
organized, logical sequencing, cohesive, appropriate register
15-10
: Good to Average
Somewhat choppy, loosely organized but main ideas stand out, limited
support, logical but incomplete sequencing
10-5
: Fair to Poor
Non fluent, ideas confused or disconnected, lacks logical sequencing and
development
5-0
: Very poor
Does not communicate, no organization or not enough to evaluate
Vocabulary: 20 points
20-15
: Excellent to very good
Sophisticated range, effective words/idiom choice and usage, word form
mastery, appropriate register
15-10
: Good to Average
Adequate range, occasional errors of word/idiom form choice, usage but
meaning not obscured
10-5
: Fair to Poor
Limited range, frequent errors of word/idiom form choice, usage meaning
confused or obscured
5-0

: Very poor
Little knowledge of English vocabulary, idioms, word form, or not enough
to evaluate

Grammar: 20 points
20-15
: Excellent to very good
No errors, full control of complex structure
15-10
: Good to Average
Almost no errors, good control of structure
10-5
: Fair to Poor
Some/many errors, fail control of structure
5-0
: Very poor
Dominated by errors, no control of structure
Mechanism: 10 points
10-7
: Excellent to very good
Mastery of spelling and punctuation
7-5
: Good to Average
Few errors in spelling and punctuation
5-3
: Fair to Poor
Fair number of spelling and punctuation errors
3-0
: Very poor
No control over spelling and punctuation
Total Score:

Вам также может понравиться