Вы находитесь на странице: 1из 11

LAPORAN KEGIATAN

F.1 Upaya Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

Upaya Pencegahan Penyakit Leptospirosis

Disusun Oleh:
dr. Arti Tyagita Kusumawardhani

PUSKESMAS SALATIGA
PERIODE AGUSTUS - NOVEMBER 2016
INTERNSIP DOKTER INDONESIA
KOTA SALATIGA
0

HALAMAN PENGESAHAN
Laporan Usaha Kesehatan Masyarakat (UKM)
Laporan F.1 Upaya Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat

Topik:
Upaya Pencegahan Penyakit Leptospirosis

Diajukan dan dipresentasikan dalam rangka praktik klinis dokter internsip sekaligus sebagai
bagian dari persyaratan menyelesaikan program internsip dokter Indonesia di Puskesmas
Salatiga Kota Salatiga

Telah diperiksa dan disetujui pada tanggal

September 2016

Mengetahui,
Dokter Internship,

dr. Arti Tyagita Kusumawardhani

Dokter Pendamping

dr. Galuh Ajeng Hendrasti


NIP. 198210142010012017

A. LATAR BELAKANG
Leptospirosis merupakan penyakit zoonosis yang dapat ditemukan di seluruh
dunia, disebabkan oleh genus Leptospira yang patogen. Gejala klinis leptopirosis mirip
dengan penyakit infeksi lainnya seperti influenza, meningitis, hepatitis, demam dengue
demam berdarah dan demam virus lainnya. Sehingga seringkali tidak terdiagnosis.
Sembilan puluh persen kasus leptospirosis bermanifestasi sebagai penyakit demam akut
dan mempunyai prognosis baik, sedangkan 10% kasus lainnya mempunyai gambaran
klinis lebih berat sehingga menyebabkan kematian pada 10% kasus. Manifestasi
leptospira yang berat dan seringkali fatal dikenal sebagai penyakit Weil atau
leptospirosis ikterik, dengan gambaran klasik berupa demam, ikterus, gagal ginjal, dan
perdarahan. Organ lain yang dapat pula terkena adalah jantung, paru, dan susunan syaraf
pusat.
Leptospirosis dapat ditemukan diseluruh dunia, insidens di Amerika berkisar
antara 0,02-0,04 kasus per 100.000 penduduk. Daerah risiko tinggi adalah kepulauan
Karibia, Amerika Tengah dan Selatan, Asia Tenggara, dan kepulauan Pasifik.
Leptospirosis kadangkala dapat menyebabkan wabah. Leptospirosis lebih sering terjadi
pada laki-laki dewasa, mungkin disebabkan oleh paparan pekerjaan dan kegiatan seharihari. Angka mortalitas sekitar 10% pada jaundice leptospirosis.
Di Asia yang memiliki curah hujan yang tinggi merupakan salah
satu faktor resiko yang dapat meningkatkan penyebaran bakteri
Leptospira.

A. PERMASALAHAN
- Masih sedikitnya masyarakat yang mengetahui mengenai penyakit leptospirosis dan
pencegahannya.
- Gejala yang kurang spesifik sehingga masih sulit untuk mendiagnosis penyakit
leptospirosis karena sering dianggap penyakit virus biasa.
- Beberapa masyarakat masih belum menerapkan PHBS.

B. PERENCANAAN DAN PEMILIHAN INTERVENSI


1. Kegiatan
Strategi atau pendekatan yang ditempuh yaitu pemberdayaan (empowerment).
Pemberdayaan ini dilakukan dengan memberikan kemampuan kepada individu
(sasaran) melalui penyuluhan dengan media power point, video edukasi, dan leaflet.
2

Pesan-pesan pokok materi mengenai penyakit leptospirosis dan upaya pencegahan


penyakit leptospirosis.
2. Menentukan Sasaran
Sasaran yang dipilih pada kegiatan adalah kader kelsi dan linsek yang
menghadiri kegiatan penyuluhan leptospirosis kelsi dan linsek di puskesmas sideorejo
kidul.
3. Menetapkan Tujuan
Tujuan umum adalah meningkatkan pengetahuan masyarakat terutama peserta
penyuluhan yaitu kader yang menghadiri kegiatan penyuluhan leptospirosis pada
pertemuan kelsi dan linsek di puskesmas sideorejo kidul. Tujuan khusus adalah
memberikan penjelasan yang lebih detail mengenai penyakit leptospirosis dan
pencegahan leptospirosis sehingga para kader dapat mensosialisasikan lebih lanjut
kepada masyarakat mengenai materi yang sudah diberikan di kelurahan masingmasing.
4. Menetapkan Metode dan Saluran Komunikasi KIE
Metode komunikasi yang digunakan berupa penyuluhan pada peserta yang
menghadiri kegiatan penyuluhan leptospirosis kelsi dan linsek di puskesmas sideorejo
kidul. Media atau saluran komunikasi yang digunakan adalah slide power point, video
edukasi melalui LCD, dan leaflet leptospirosis.
5. Penanggung Jawab
Penanggung jawab dari kegiatan ini terdiri dari dokter internsip, penanggung
jawab UKM, pelaksana program P2 dan pelaksana program kelsi.
C. PELAKSANAAN KEGIATAN
Kegiatan
: Penyuluhan leptospirosis dalam pertemuan kelsi dan linsek.
Tujuan
: Meningkatkan pengetahuan tentang pencegahan penyakit
Peserta
Waktu dan Tempat
Metode

leptospirosis.
: Peserta penyuluhan ini adalah kader dari kelsi dan linsek
sebanyak 30 orang
: Kamis, 15 September 2016 pukul 08.30-12.00 WIB di Aula
Puskesmas Sidorejo Kidul.
: Pemberian materi malalui slide presentasi dengan Ms. Power
Point yang berisi materi definisi leptospirosis, penyebab,
penularan leptospirosis dengan media video edukasi, gejala,
dan pencegahan leptospirosis. Dilanjutkan dengan sesi tanya
jawab.

Penanggung Jawab

: Dokter internship, penanggung jawab UKM, pelaksana


program P2 dan pelaksana program kelsi.

D. HASIL KEGIATAN DAN EVALUASI


Saat pemberian penyuluhan, peserta menyimak dengan tenang dan terlihat
antusias. Pada awalnya beberapa peserta terlihat sudah mengetahui mengenai penyakit
yang berkaitan, namun masih belum terlalu mengerti mengenai perbedaan gejala-gejala
penyakit leptospirosis dengan sakit flu biasa dan pencegahannya. Pada saat penyuluhan
peserta menanyakan : 1. Apakah orang yang kontak dengan air/tanah pasti terinfeksi; 2.
Bagaimana cara membedakan demam pada flu biasa dengan leptospirosis; 3. Apakah
orang yang kulitnya berubah menjadi kuning pasti terkena leptospirosis; 4. Apakah orang
yang sakit leptospirosis bisa sembuh total; 5. Apakah orang yang luka dan kontak dengan
air/tanah yang mengandung bakteri leptospira pasti akan sakit leptospirosis; 6. Apakah
bakteri bisa menembus kulit yang tidak luka; 7. Apakah gejala yang disebutkan harus ada
semua atau hanya salah satu gejala saja sudah bisa mewakilkan bahwa pasien tersebut
terkena leptospirosis.
Monitoring dan evaluasi dilakukan dengan pengecekan pemahaman peserta
penyuluhan dengan mengajukan pertanyaan sebagai umpan balik pemahan akan materi
yang disampaikan. Dengan adanya pemahaman tersebut diharapkan mampu untuk
memberikan informasi yang telah diberikan kepada anggota keluarga, tetangga, dan
warga di kelurahan. Selain itu, monitoring dan evaluasi selanjutnya perlu kerjasama dari
pihak petugas kesehatan.
Kesimpulan dari penyuluhan ini, semua peserta paham akan penyakit leptospirosis
dan upaya pencegahan penyakit leptospirosis. Diharapkan setelah penyuluhan ini, peserta
penyuluhan yang merupakan para kader kelsi dapat menerapkan upaya pencegahan
penyakit leptospirosis dan dapat mengedukasi kepada masyarakat lainnya. Penyuluhan
rutin ulangan perlu dilakukan agar pemahaman yang ada dapat selalu diingat.

E.

TINJAUAN PUSTAKA
1. Pendahuluan
Leptospirosis merupakan penyakit zoonosis yang dapat ditemukan di seluruh
dunia, disebabkan oleh genus Leptospira yang patogen. Namun, adanya gejala dan
tanda leptospirosis yang tidak khas seperti demam, nyeri kepala, mual, Dan muntah
sering dianggap sebagai penyakit infeksi virus. Sembilan puluh persen kasus
leptospirosis bermanifestasi sebagai penyakit demam akut dan mempunyai
prognosis baik, sedangkan 10% kasus lainnya mempunyai gambaran klinis lebih
berat sehingga menyebabkan kematian pada 10% kasus. Manifestasi leptospira
yang berat dan seringkali fatal dikenal sebagai penyakit Weil atau leptospirosis
ikterik, dengan gambaran klasik berupa demam, Ikterus, gagal ginjal, dan
perdarahan. Organ lain yang dapat pula terkena adalah jantung, paru, dan susunan
syaraf pusat.
2. Etiologi
Genus Leptospira berasal dari famili Leprospiraceae ordo
Genus Leptospira secara garis besar dibagi dalam dua spesies, L.
interrogans bersifat patogen dan L. biflexa yang non-patogen.
Kedua spesies tersebut dibagi menjadi beberapa serogrup dan
serovars. Leptospira dapat menyebabkan infeksi pada berbagai
jenis banyak mamalia, seperti tikus, anjing, kucing, domba, babi,
tupai, rakun, dan lain-lain. Leptospira ditularkan melalui urin yang
terinfeksi, melalui invasi mukosa atau kulit yang tidak utuh. Infeksi
dapat terjadi dengan kontak langsung atau melalui kontak dengan
air atau tanah yang tercemar. Pada keadaan ideal, leptospira dapat
bertahan selama 16 hari di air dan 24 hari di tanah. Petani,
pegawai kebersihan (pembuang sampah), pemelihara binatang,
orang yang berolahraga air, dan nelayan merupakan kelompok
risiko tinggi terkena leptospirosis.
3. Epidemiologi
Leptospirosis dapat ditemukan diseluruh dunia, insidens
di Amerika berkisar antara 0,02-0,04 kasus per 100.000 penduduk.
Daerah risiko tinggi adalah kepulauan Karibia, Amerika Tengah dan
Selatan,
dan

kepulauan

Asia
Pasifik.

Leptospirosis

Tenggara,
kadangkala

dapat

menyebabkan wabah. Leptospirosis lebih sering terjadi pada laki5

laki dewasa, mungkin disebabkan oleh paparan pekerjaan dan


kegiatan sehari-hari. Angka mortalitas sekitar 10% pada jaundice
leptospirosis.

4. Patofisiologi
Setelah

leptospira

menginvasi

epitel,

selanjutnya

akan

berproliferasi dan menyebar ke organ sasaran. Setiap organ


penting dapat terkena dan antigen leptospira dapat dideteksi pada
jaringan yang terkena. Gejala fase awal ditimbulkan karena
kerusakan jaringan akibat leptospira, tetapi gejala fase kedua
timbul akibat respons imun pejamu. Mediator yang dirangsang
oleh leptospira ini diduga menyebabkan manifestasi klinis yang
beragam, meskipun secara pasti masih belum jelas. Gejala
patologis yang selalu ditemukan adalah vaskulitis pada pembuluh
darah kapiler berupa edem pada endotel, nekrosis, disertai invasi
limfosit. Keadaan ini dapat ditemukan pada semua organ yang
terkena.

Vaskulitis

ini

menimbulkan

petekie,

perdarahan

intraparenkim, dan perdarahan pada lapisan mukosa dan serosa.


Pada beberapa kasus dapat ditemukan trombositopenia namun
tidak terjadi DIC (disseminated intravascular coagulation). masa
protrombin kadang-kadang memanjang dan tidak dapat diperbaiki
dengan pemberian vitamin K. Kerusakan hati yang terjadi akan
mengakibatkan timbulnya ikterus, meskipun ada beberapa ahli
mengemukakan ikterus antara lain disebabkan oleh hemolisis dan
obstruksi bilier. Edem intraalveolar dan intersisial dapat terlihat
pada jaringan paru. Pada vaskulitis berat dapat terjadi perdarahan
paru. Keterlibatan ginjal menyebabkan nekrosis tubuler dan
nefritis intersisialis, sehingga terjadi gagal ginjal akut yang
memerlukan dialisis. Pada jantung dapat ditemukan petekie pada
endokardium, edem intersisiel miokard, dan arteritis koroner.
Perdarahan, nekrosis fokal dan reaksi inflamasi dapat ditemukan
pada kelenjar adrenal, sehingga dapat memperberat kolaps
vaskuler yang berkaitan dengan kejadian leptospirosis yang fatal
5. Gejala Klinik
Stadium Pertama (4-9 Hari)
-Demam tinggi mendadak,

- menggigil
-Sakit kepala
-Malaise
7

-Muntah
- Mata merah layaknya sedang sakit mata,
-Mata merah
disertai pendarahan
-Rasa nyeri otot betis & punggung - Kulit bercak-bercak merah
- Jika diperiksa dengan stetoskop, dokter akan
mendengarkan bunyi paru-paru yang
abnormal
Stadium Lanjut (>9 Hari)
- Pembesaran hati dan limpa
- Kulit dan putih mata menjadi kekuningan
- Gagal ginjal

Diagnosis Banding
Termasuk dalam diagnosis banding adalah infeksi virus
dengue, baik demam dengue maupun demam berdarah dengue,
hemorrhagic fever yang lain, dan penyakit lain yang ditularkan
melalui arthropod-borne dan rodent-borne yang patogen.
6. Terapi

7. Prognosis
Mortalitas pada leptospirosis berat sekitar 10%, kematian paling sering
disebabkan karena gagal ginjal, perdarahan masif atau ARDS. Fungsi hati dan ginjal
akan kembali normal, meskipun terjadi disfungsi berat, bahkan pada pasien yang
menjalani dialisis. Sekitar sepertiga kasis yang menderita meningitis aseptik dapat
mengalami nyeri kepala secara periodik. Beberapa pasien dengan riwayat uveitis
leptospirosis mengalami kehilangan ketajaman penglihatan dan pandangan yang
kabur.
8. Langkah Pencegahan

Menyimpan makanan dan minuman dengan baik agar terhindar dari tikus
Mencuci tangan, dengan sabun sebelum makan
Mencuci tangan, kaki serta bagian tubuh lainnya dengan sabun setelah bekerja
di sawah/ kebun/ sampah/ tanah/ selokan dan tempat tempat yang tercemar

lainnya
Melindungi pekerja yang beresiko tinggi terhadap Leptospirosis (petugas
kebersihan, petani, petugas pemotong hewan dan lain lain) dengan

menggunakan sepatu bot dan sarung tangan.


Menjaga kebersihan lingkungan
Menyediakan dan menutup rapat tempat sampah
Membersihkan tempat tempat air dan kolam kolam renang.

Menghindari adanya tikus didalam rumah atau gedung.


Menghindari pencemaran oleh tikus.
Melakukan desinfeksi terhadap tempat tempat tertentu yang tercemar oleh

tikus.
Meningkatkan penangkapan tikus

Вам также может понравиться

  • F1 PHBS
    F1 PHBS
    Документ4 страницы
    F1 PHBS
    Muh. Wirasto ismail
    Оценок пока нет
  • Tinjauan Pustaka KEJANG DEMAM
    Tinjauan Pustaka KEJANG DEMAM
    Документ12 страниц
    Tinjauan Pustaka KEJANG DEMAM
    Fytha Nirma Listya
    Оценок пока нет
  • f.2 Kesling - Survei Dbd&Abate
    f.2 Kesling - Survei Dbd&Abate
    Документ4 страницы
    f.2 Kesling - Survei Dbd&Abate
    Pratiwi Dwi Lestari
    Оценок пока нет
  • Laporan Kegiatan Internship f6
    Laporan Kegiatan Internship f6
    Документ17 страниц
    Laporan Kegiatan Internship f6
    Christopher Kusumajaya
    Оценок пока нет
  • Borang Ukm
    Borang Ukm
    Документ11 страниц
    Borang Ukm
    Reynaldo Parsaulian Sihombing
    Оценок пока нет
  • MINIPRO GEL 2 Fix Edit Bab III InsyAllah Fix
    MINIPRO GEL 2 Fix Edit Bab III InsyAllah Fix
    Документ52 страницы
    MINIPRO GEL 2 Fix Edit Bab III InsyAllah Fix
    Desvia Ira Restiana
    Оценок пока нет
  • F1 Dan F5 (Contoh Imunisasi)
    F1 Dan F5 (Contoh Imunisasi)
    Документ5 страниц
    F1 Dan F5 (Contoh Imunisasi)
    Hj. Harmiati
    Оценок пока нет
  • Operan Internsip Rsud Gambiran Kota Kediri
    Operan Internsip Rsud Gambiran Kota Kediri
    Документ4 страницы
    Operan Internsip Rsud Gambiran Kota Kediri
    Eska Meditasiliuka
    Оценок пока нет
  • F1 Penyuluhan Napza Dan Bahaya Merokok
    F1 Penyuluhan Napza Dan Bahaya Merokok
    Документ4 страницы
    F1 Penyuluhan Napza Dan Bahaya Merokok
    Ahmad Az Hari
    50% (2)
  • f5 ROSSA INTERNSHIP
    f5 ROSSA INTERNSHIP
    Документ9 страниц
    f5 ROSSA INTERNSHIP
    Rossa Indah Rahmawati
    Оценок пока нет
  • f6 Upaya Pengobatan Dasar Scabies
    f6 Upaya Pengobatan Dasar Scabies
    Документ13 страниц
    f6 Upaya Pengobatan Dasar Scabies
    Anneke Nandia Paramitha
    Оценок пока нет
  • Borang P3K Dodi
    Borang P3K Dodi
    Документ3 страницы
    Borang P3K Dodi
    Achmad Dodi Meidianto
    Оценок пока нет
  • Ama f2 Kesling-PHBS Sekolah
    Ama f2 Kesling-PHBS Sekolah
    Документ5 страниц
    Ama f2 Kesling-PHBS Sekolah
    Yantie
    Оценок пока нет
  • Ukm 2 Penyuluhan KB
    Ukm 2 Penyuluhan KB
    Документ6 страниц
    Ukm 2 Penyuluhan KB
    Bobby Aksanda
    Оценок пока нет
  • Minipro
    Minipro
    Документ56 страниц
    Minipro
    LBT04
    Оценок пока нет
  • Borang Ukm
    Borang Ukm
    Документ3 страницы
    Borang Ukm
    ayu ningsih
    Оценок пока нет
  • F3 Sdidtk
    F3 Sdidtk
    Документ15 страниц
    F3 Sdidtk
    aninditaratna
    Оценок пока нет
  • Borang Upload UKM F1 Penyuluhan Cuci Tangan
    Borang Upload UKM F1 Penyuluhan Cuci Tangan
    Документ7 страниц
    Borang Upload UKM F1 Penyuluhan Cuci Tangan
    Hana Shabrina Purnama
    Оценок пока нет
  • Laporan F2 Winda
    Laporan F2 Winda
    Документ31 страница
    Laporan F2 Winda
    Adhie Badri
    Оценок пока нет
  • F4 Stunting
    F4 Stunting
    Документ2 страницы
    F4 Stunting
    Friz Lautner
    100% (1)
  • Laporan Ukm f1 Dan f3
    Laporan Ukm f1 Dan f3
    Документ16 страниц
    Laporan Ukm f1 Dan f3
    Sri PUSPITA dewi
    Оценок пока нет
  • Borang Ukm PKM
    Borang Ukm PKM
    Документ17 страниц
    Borang Ukm PKM
    kausar luzan layya
    Оценок пока нет
  • Laporan Mini Project
    Laporan Mini Project
    Документ22 страницы
    Laporan Mini Project
    Black White
    Оценок пока нет
  • F4 Atika
    F4 Atika
    Документ3 страницы
    F4 Atika
    Anugrah Adi Santoso
    Оценок пока нет
  • Minipro Fix
    Minipro Fix
    Документ32 страницы
    Minipro Fix
    Fabyenne Vasilefa
    Оценок пока нет
  • Ukm F1 2
    Ukm F1 2
    Документ7 страниц
    Ukm F1 2
    Tiara Andarini
    Оценок пока нет
  • Minipro Obesitas Nia Fixed
    Minipro Obesitas Nia Fixed
    Документ24 страницы
    Minipro Obesitas Nia Fixed
    Wenardy Dewanto
    Оценок пока нет
  • Laporan Mini Project Skabies
    Laporan Mini Project Skabies
    Документ22 страницы
    Laporan Mini Project Skabies
    nurendah90
    Оценок пока нет
  • Laporan UKM F1
    Laporan UKM F1
    Документ18 страниц
    Laporan UKM F1
    Bambang Triwahyudi Abdul Hadi
    Оценок пока нет
  • Contoh Borang Online Ukm
    Contoh Borang Online Ukm
    Документ11 страниц
    Contoh Borang Online Ukm
    DaniNim
    Оценок пока нет
  • F6. Upd
    F6. Upd
    Документ7 страниц
    F6. Upd
    amamaulida
    Оценок пока нет
  • Borang Prolanis
    Borang Prolanis
    Документ1 страница
    Borang Prolanis
    Danawan Rahmanto
    Оценок пока нет
  • Minipro Ispa
    Minipro Ispa
    Документ11 страниц
    Minipro Ispa
    Rahmatika Lestari
    Оценок пока нет
  • UKM f6 Tifoid
    UKM f6 Tifoid
    Документ6 страниц
    UKM f6 Tifoid
    nuriesyadzwinny
    Оценок пока нет
  • PSN
    PSN
    Документ1 страница
    PSN
    Riama haposanita
    Оценок пока нет
  • CBD DHF
    CBD DHF
    Документ18 страниц
    CBD DHF
    Ridwan Adiansyah
    0% (1)
  • Minipro PKM Kenalibesar
    Minipro PKM Kenalibesar
    Документ41 страница
    Minipro PKM Kenalibesar
    Noni Zaudy
    Оценок пока нет
  • F6. Pelaksanaan Poli Umum (Hipertensi)
    F6. Pelaksanaan Poli Umum (Hipertensi)
    Документ5 страниц
    F6. Pelaksanaan Poli Umum (Hipertensi)
    satmayani
    Оценок пока нет
  • UKM F1 Rokok
    UKM F1 Rokok
    Документ2 страницы
    UKM F1 Rokok
    elitawinda
    Оценок пока нет
  • F3 SHK. F4 Obat Cacing, Vit A, TOGA. F5 Posbindu
    F3 SHK. F4 Obat Cacing, Vit A, TOGA. F5 Posbindu
    Документ5 страниц
    F3 SHK. F4 Obat Cacing, Vit A, TOGA. F5 Posbindu
    Ibnu Muttaqin
    Оценок пока нет
  • Borang Kulit
    Borang Kulit
    Документ20 страниц
    Borang Kulit
    vnykumalasari
    Оценок пока нет
  • F3 MTBS
    F3 MTBS
    Документ21 страница
    F3 MTBS
    Candra Aji Setiawan
    Оценок пока нет
  • F3 Kia Anc
    F3 Kia Anc
    Документ5 страниц
    F3 Kia Anc
    tryloly
    Оценок пока нет
  • Borang Ukm
    Borang Ukm
    Документ9 страниц
    Borang Ukm
    Ilham Fatthur
    Оценок пока нет
  • Imunisasi MR
    Imunisasi MR
    Документ35 страниц
    Imunisasi MR
    Cynk Leny
    Оценок пока нет
  • F1 PPOK Anin Oke
    F1 PPOK Anin Oke
    Документ14 страниц
    F1 PPOK Anin Oke
    mar'atus Sholikhah
    Оценок пока нет
  • Evapro Amanda
    Evapro Amanda
    Документ58 страниц
    Evapro Amanda
    Amanda Samurti Pertiwi
    Оценок пока нет
  • Laporan Mini Project Skabies Dr. Fanny Eprilia Tika
    Laporan Mini Project Skabies Dr. Fanny Eprilia Tika
    Документ31 страница
    Laporan Mini Project Skabies Dr. Fanny Eprilia Tika
    Muhammad Riza Fahlawi
    Оценок пока нет
  • f5 Penyakit Menular Diare Syifa
    f5 Penyakit Menular Diare Syifa
    Документ12 страниц
    f5 Penyakit Menular Diare Syifa
    Fani Adhikara
    Оценок пока нет
  • Luka Tembak
    Luka Tembak
    Документ38 страниц
    Luka Tembak
    Vidy Vidya
    Оценок пока нет
  • F5 HFMD (Dr. Hanifahastrid)
    F5 HFMD (Dr. Hanifahastrid)
    Документ19 страниц
    F5 HFMD (Dr. Hanifahastrid)
    astridhanifah
    Оценок пока нет
  • F6
    F6
    Документ8 страниц
    F6
    Anna Naura
    Оценок пока нет
  • Mini Pro
    Mini Pro
    Документ48 страниц
    Mini Pro
    wildan aulia firdaus
    Оценок пока нет
  • Surat Kesepakatan
    Surat Kesepakatan
    Документ2 страницы
    Surat Kesepakatan
    -Tony Santoso Putra-
    Оценок пока нет
  • Portofolio Internsip
    Portofolio Internsip
    Документ25 страниц
    Portofolio Internsip
    Chindia Bunga
    Оценок пока нет
  • f4 Diet DM
    f4 Diet DM
    Документ3 страницы
    f4 Diet DM
    rosi ana
    Оценок пока нет
  • Case - Cts (Content)
    Case - Cts (Content)
    Документ28 страниц
    Case - Cts (Content)
    FauziaEvaLatifahS
    Оценок пока нет
  • Borang P2
    Borang P2
    Документ3 страницы
    Borang P2
    YounKjherink DesSagita Autersrecht
    Оценок пока нет
  • Makalah Leptospirosis Kel 8
    Makalah Leptospirosis Kel 8
    Документ14 страниц
    Makalah Leptospirosis Kel 8
    muhammadsyaffiq025
    Оценок пока нет
  • Ukm F5
    Ukm F5
    Документ9 страниц
    Ukm F5
    Abs
    Оценок пока нет
  • INDIKATOR
    INDIKATOR
    Документ7 страниц
    INDIKATOR
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Portofolio Internship Eklampsia
    Portofolio Internship Eklampsia
    Документ13 страниц
    Portofolio Internship Eklampsia
    Marissa Wreksoatmodjo
    Оценок пока нет
  • CaKil Farmasi (Repaired)
    CaKil Farmasi (Repaired)
    Документ26 страниц
    CaKil Farmasi (Repaired)
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • SKIZOFRENIA
    SKIZOFRENIA
    Документ5 страниц
    SKIZOFRENIA
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Diskusi Kasus Farmasi-FARINGITIS
    Diskusi Kasus Farmasi-FARINGITIS
    Документ15 страниц
    Diskusi Kasus Farmasi-FARINGITIS
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Print Makalah Hiperkes
    Print Makalah Hiperkes
    Документ30 страниц
    Print Makalah Hiperkes
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Tipus Hiperkes
    Tipus Hiperkes
    Документ3 страницы
    Tipus Hiperkes
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • F1 - Daftar Pustaka
    F1 - Daftar Pustaka
    Документ3 страницы
    F1 - Daftar Pustaka
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Lowongan Kerja Di Rumah Sakit Indriati Solo Baru
    Lowongan Kerja Di Rumah Sakit Indriati Solo Baru
    Документ1 страница
    Lowongan Kerja Di Rumah Sakit Indriati Solo Baru
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Pelaksanaan Kegiatan
    Pelaksanaan Kegiatan
    Документ2 страницы
    Pelaksanaan Kegiatan
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Hiperurisemia Pamflet
    Hiperurisemia Pamflet
    Документ2 страницы
    Hiperurisemia Pamflet
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Laporan Kegiatan
    Laporan Kegiatan
    Документ1 страница
    Laporan Kegiatan
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Hiperurisemia Pamflet PDF
    Hiperurisemia Pamflet PDF
    Документ2 страницы
    Hiperurisemia Pamflet PDF
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • F1 - Daftar Pustaka
    F1 - Daftar Pustaka
    Документ3 страницы
    F1 - Daftar Pustaka
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Penanganan Gawat Darurat Pada Balita Dan Perawatannya Di Rumah
    Penanganan Gawat Darurat Pada Balita Dan Perawatannya Di Rumah
    Документ53 страницы
    Penanganan Gawat Darurat Pada Balita Dan Perawatannya Di Rumah
    FathulRachman
    100% (2)
  • List Lagu Resepsi
    List Lagu Resepsi
    Документ1 страница
    List Lagu Resepsi
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    100% (1)
  • Contoh Kurikulum Kelas Ibu Balita
    Contoh Kurikulum Kelas Ibu Balita
    Документ2 страницы
    Contoh Kurikulum Kelas Ibu Balita
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Surat Keterangan Penggantian Ijin
    Surat Keterangan Penggantian Ijin
    Документ2 страницы
    Surat Keterangan Penggantian Ijin
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Contoh Kurikulum Kelas Ibu Balita
    Contoh Kurikulum Kelas Ibu Balita
    Документ2 страницы
    Contoh Kurikulum Kelas Ibu Balita
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Rokok
    Rokok
    Документ14 страниц
    Rokok
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • KUESIONER
    KUESIONER
    Документ4 страницы
    KUESIONER
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Tipus Hernia
    Tipus Hernia
    Документ12 страниц
    Tipus Hernia
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Hiperurisemia Pamflet
    Hiperurisemia Pamflet
    Документ2 страницы
    Hiperurisemia Pamflet
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Porto 2 DR - Arti - Ami (Repaired)
    Porto 2 DR - Arti - Ami (Repaired)
    Документ24 страницы
    Porto 2 DR - Arti - Ami (Repaired)
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Porto 1 DR - Arti - Ppok
    Porto 1 DR - Arti - Ppok
    Документ24 страницы
    Porto 1 DR - Arti - Ppok
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Borang Portofolio
    Borang Portofolio
    Документ9 страниц
    Borang Portofolio
    Suppa Pippo de Gauchow
    Оценок пока нет
  • Tinjauan Pustaka
    Tinjauan Pustaka
    Документ14 страниц
    Tinjauan Pustaka
    Arti Tyagita Kusumawardhani
    Оценок пока нет
  • Portofolio Hernia Scrotalis Sinistra Bedah
    Portofolio Hernia Scrotalis Sinistra Bedah
    Документ8 страниц
    Portofolio Hernia Scrotalis Sinistra Bedah
    astriehananda
    Оценок пока нет