Вы находитесь на странице: 1из 2

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Seiring berjalannya teknologi dan ilmu pengetahuan yang dimiliki manusia, maka
manusia juga mengembangkan ilmu pengetahuan di bidang kesehatan, salah satu bukti
kemajuan dari teknologi manusia adalah sediaan suspensi yang dapat menyetukan dua unsur
yang tidak dapat menyatu apabila terdapat di alam.
Namun, sediaan suspensi masih sangat asing dikenal oleh masyarakat dan bahkan oleh
tenaga kesehatan itu sendiri, oleh karena itu makalah ini dibuat agar masyarakat lebih
memahami tentang sediaan suspensi beserta seluk beluknya, agar sesuai dengan kaidah yang
berlaku dan sesuai dengan tujuan pembuatnya.
Dalam pembuatan suatu suspensi, kita harus mengetahui dengan baik karakteristik fase
terdispersi dan medium dispersinya. Dalam beberapa hal fase terdispersi mempunyai afinitas
terhadap pembawa untuk digunakan dan dengan mudah dibasahi oleh pembawa tersebut
selama penambahannya. Obat yang tidak dipenetrasi dengan mudah oleh pembawa tersebut
dan mempunyai kecenderungan untuk bergabung menjadi satu atau mengambang di atas
pembawa tersebut. Dalam hal yang terakhir, serbuk mula-mula harus dibasahi dahulu dengan
apa yang disebut zat pembasah agar serbuk tersebut lebih bisa dipenetrasi oleh medium
dispersi. Alkohol, gliserin, dan cairan higroskopis lainnya digunakan sebagai zat pembasah
bila suatu pembawa air akan digunakan sebagai fase dispersi. Bahan-bahan tersebut berfungsi
menggantikan udara dicelah-celah partikel, mendispersikan partikel tersebut dan kemudian
menyebabkan terjadinya penetrasi medium dispersi ke dalam serbuk.
Dalam pembuatan suspensi skala besar, zat pembasah dicampur dengan partikel-
partikel menggunakan suatu alat seperti penggiling koloid (coloid mill), pada skala kecil,
bahan-bahan tersebut dicampur dengan mortir dan stamper. Begitu serbuk dibasahi, medium
dispersi (yang telah ditambah semua komponen-komponen formulasi yang larut seperti
pewarna, pemberi rasa, dan pengawet) ditambah sebagian-sebagian ke serbuk tersebut, dan
campuran itu dipadu secara merata sebelum penambahan pembawa berikutnya. Sebagian dari
pembawa tersebut digunakan untuk mencuci alat-alat pencampur agar bebas dari suspenoid,
dan bagian ini digunakan untuk mencukupi volume suspensi dan menjamin bahwa suspensi
tersebut mengandung konsentrasi zat padat yang diinginkan.

B. Rumusan Masalah
1. Apa definisi dari sediaan suspensi ?
2. Bagaimana persyaratan sediaan suspensi ?
3. Apasaja jenis-jenis sediaan suspensi ?
4. Apa saja hal-hal yang harus diperhatikan dalam sediaan suspensi ?
5. Apa saja faktor-faktor yang mempengarusi stabilitas sediaan suspensi ?
6. Apa saja komponen sediaan suspensi ?
7. Apa pengertian sediaan suspending agent ?
8. Bagaimana penggolongan suspending agent ?
9. Bagaimana formulasi sediaan suspensi ?
10. Bagaimana cara pembuatan sediaan suspensi yang baik sesuai dengan persyarat
suspensi?
11. Apa saja evaluasi pada sediaan suspensi ?
12. Apa saja penggunaan suspensi dalam farmasi ?
13. Apa saja kekurangan dan kelebihan sediaan suspensi ?
14. Bagaimana pengemasan dan penandaan sediaan suspensi ?

C. Tujuan
1. Dapan mengetahui definisi dari sediaan suspensi
2. Dapat mengetahui persyaratan sediaan suspensi
3. Dapat mengetahui jenis-jenis sediaan suspensi
4. Dapat mengetahui hal-hal yang harus diperhatikan dalam sediaan suspensi
5. Dapat mengetahui faktor-faktor yang mempengarusi stabilitas sediaan suspensi
6. Dapat mengetahui komponen sediaan suspensi
7. Dapat mengetahui pengertian suspending agent
8. Dapat mengetahui penggolongan susspending agent
9. Dapat mengetahui contoh formulasi
10. Dapat mengetahui cara pembuatan sediaan suspensi yang baik sesuai dengan persyarat
suspensi
11. Dapat mengetahui evaluasi pada sediaan suspensi
12. Dapat mengetahui penggunaan suspensi dalam farmasi
13. Dapat mengetahui kekurangan dan kelebihan sediaan suspensi
14. Dapat mengetahui pengemasan dan penandaan sediaan suspensi

Вам также может понравиться

  • Makalah TSF Suspensi
    Makalah TSF Suspensi
    Документ22 страницы
    Makalah TSF Suspensi
    Amaliyah
    Оценок пока нет
  • Injeksi Aminophylline
    Injeksi Aminophylline
    Документ8 страниц
    Injeksi Aminophylline
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Laporan Tonisitas
    Laporan Tonisitas
    Документ8 страниц
    Laporan Tonisitas
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Masker
    Masker
    Документ10 страниц
    Masker
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • DNA Rekombinan (Scrib)
    DNA Rekombinan (Scrib)
    Документ12 страниц
    DNA Rekombinan (Scrib)
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Sifat Pelarut Organik
    Sifat Pelarut Organik
    Документ3 страницы
    Sifat Pelarut Organik
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Pereaksi Kimia
    Pereaksi Kimia
    Документ6 страниц
    Pereaksi Kimia
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Parfum
    Parfum
    Документ1 страница
    Parfum
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Suspensi
    Suspensi
    Документ2 страницы
    Suspensi
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Farmasetika Sediaan Cair
    Farmasetika Sediaan Cair
    Документ15 страниц
    Farmasetika Sediaan Cair
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Suspensi
    Suspensi
    Документ2 страницы
    Suspensi
    azkiyana
    Оценок пока нет
  • Analisa Jamu
    Analisa Jamu
    Документ13 страниц
    Analisa Jamu
    azkiyana
    0% (1)
  • Makalah Analisis Jamu
    Makalah Analisis Jamu
    Документ22 страницы
    Makalah Analisis Jamu
    Amaliyah
    Оценок пока нет