Вы находитесь на странице: 1из 2

KERANGKA ACUAN

PEMERIKSAAN KESEHATAN BERKALA


PUSKESMAS MLONGGO
TAHUN 2015

A. PENDAHULUAN
Pemeriksaan merupakan kegiatan UKS yang tidak bisa berdiri sendiri tetapi menjadi
bagian dari rangkaian kegiatan lintas program. Tanpa lintas program pendidikan
kesehatan upaya ini tidak banyak bermaksna demikian pula pemeriksaan berkala tanpa
diikuti upaya tindaklanjut atas deteksi dini yang telah ditemukan akan menjadi sia-sia.

B. LATAR BELAKANG
UKS adalah segala usaha yang dilakuka nuntuk meningkatkan pelayanan kesehatan
anak usia sekolah pada jalur pemeriksaan kesehatan dalam rangka upaya promotif dan
preventif di sekolah. Maka diadakanlah pemeriksaan berkala di semua sekolah.

C. TUJUAN
 Untukmeningkatkanderajatkesehatananaksekolahsecara optimal
 Untukmeningkatkanmutupedidikandanprestasibelajar
 Untukmeningkatkanprilakuhidupbersihdansehatsertaderajatkesehatanpesertadidikdan
menciptakanlingkungan yang sehat.

D. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


1. Kegiatan pokok
- Persiapan pelaksanaan pemeriksaan berkala
- Pelaksanaan pemeriksaan kesehatan
- Pencatatan dan pelaporan
2. Rincian kegiatan
- Melakukan persiapan surat menyurat dari puskesmas/pemberitahuan
- Melakukan persiapan pemeriksaan berkala
- Pencatatan dan pelaporan

E. CARA PELAKSANAAN KEGIATAN


Pemeriksaan kesehatan anak sekolah.

F. SASARAN
Peserta didik kelas 2 sampai dengan kelas 6.

G. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN


Dari bulan Januari sampai dengan Juli.
H. LOKASI
Semua sekolah dari :
- SD/MI
- SMP/MTS
- SMA/MA
- SMK
-
I. PELAKSANA
Tim UKS/petugas UKS :
- Dokter/dokter gigi
- Perawat/perawat gigi
- Petugas gizi/promkes
- Bidan desa

J. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN PENCATATAN DAN PELAPORAN


- Jadwal terebut akan dievaluasi setelah kegiatan dilaksanakan pleh penanggung
jawab program
- Pelaporan
Laporan evaluasi pelaksanaan kegiatan dibuat oleh penanggung jawab
program dan tindak lanjut dari hasil evaluasi.

K. PENUTUP
Demikian kerangka acuan ini kami buat agar dapat dijadikan acuan dalam membuat SPO
UKS.

Mengtahui
KepalaPuskesmasMlonggo Pengelola Program UKS

dr. Fitrin Miadianti, MM NurulAfifah


NIP.19701228 200701 2 014 NIP.19680306 198903 2 008

Вам также может понравиться