Вы находитесь на странице: 1из 2

I.

FORMULIR URAIAN JABATAN

1. Identitas Jabatan :
1.1 Kode Jabatan :
1.2 Nama Jabatan : Kepala Seksi Pelayanan Medis.
1.3 Unit Kerja : RS. Khusus Mata Masyarakat Prov. Sumsel
ESELON IV : Eselon IV
ESELON III :
ESELON II :
ESELON I :

2. Ringkasan Tugas Jabatan :


Melaksanakan pengelolaan sumber daya, tenaga, sarana dan prasarana dalam pelayanan medis di
Rumah Sakit Khusus Mata Provinsi Sumatera Selatan

3. Rincian Tugas Jabatan :


a. Merencanakan kebutuhan sumber daya untuk melaksanakan pelayanan;
b. Mengorganisasikan dan pengaturan tenaga medis pada tiap-tiap unit pelayanan;
c. Mengorganisasi kegiatan pelayanan pada unit rawat jalan, rawat inp dan unit bedah;
d. Melaksanakan pengawasan dan pengendalian;
a. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh atasan sesuai dengan tugas dan fungsinya.

4. Wewenang :
a. Menyusun dan mengkoordinsikan tugas fungional medis pada unit pelayanan
b. Memberikan sanksi bagi petugas yang tidak menjalankan tugas pada init pelayanan
c. Memberikan usulan tambahan petugas fungsional pada unit pelayanan
d. Melakukan pemeriksaan dan terapi pada pasien di poli umum
e. Melengkapi kode status pasien BPJS

5. Tanggung jawab :
a. Kelancaran pemeriksaan dan pengobatan pasien pada unit pelayanan
b. Kelengkapan kode status pasien BPJS

6. Hasil Kerja
1. Jadwal Petugas
a. Rawat Jalan
b. UGD
c. Kamar Operasi
2. Status Pasien
3. Status Pasien BPJS :

4. Bahan Kerja :
1) Surat Keputusan
2) Data Fungsional Medis
3) Data Peralatan Medis
4) Status Pasien

5. Perangkat Kerja :
1. Komputer/laptop
2. Flash Disk/ CD
3. Faximile
4. Telepon
5. Pena

6. Hubungan Jabatan :
No Jabatan Unit Kerja Hubungan Tugas
1. Kepala Rumah Sakit RSK. Mata Prov. Sumsel Pelaksanaan Tugas dan Kordinasi
2. Kasubag TU RSK. Mata Prov. Sumsel Pelaksanaan Tugas dan Kordinasi
3. Kasi Keperawatan RSK. Mata Prov. Sumsel Pelaksanaan Tugas dan Kordinasi
4. Staf Medis Rumah Sakit RSK. Mata Prov. Sumsel Pelaksanaan Tugas

7. Keadaan Tempat Kerja :


Kondisi Lingkungan Kerja :
No. Kondisi Kurang Cukup Baik Ket.
1 Suhu - -  -
2 Kondisi Ruangan - -  -
3 Penerangan - -  -
4 Ventilasi - -  -
5 Ketenangan - -  -
6 Kebersihan - -  -
7 Sarana lain - -  -
8. Upaya Fisik :
Upaya/Penggunaan fisik dalam bekerja untuk jabatan ini
Frekwensi
No. Jenis Upaya Fisik
Kadang-kadang Sering Terus-Menerus
1. Berdiri -  -
2. Duduk -  -
3. Berjalan -  -
4. Berbicara -  -

9. Kemungkinan Resiko Bahaya :

10. Syarat Jabatan :


13.1 Pangkat/Golongan : Min. Penata TK I/ III.d
13.2 Pengetahuan : Medis
13.3 Ketrampilan : Memimpin dan Memotivasi
13.4 Pendidikan : Pendidikan S1 Kedokteran
13.5 Kursus / Pelatihan : Diklat PIM Tingkat IV
13.6 Pengalaman Kerja :

13.7 Bakat Kerja :


1. Kemampuan belajar secara umum;
2. Kemampuan untuk menangkap kata-kata dan menggunakan secara efektif;
3. Kemampuan untuk melakukan operasional aritmatik secara tepat dan akurat;
4. Kemampuan mengamati rincian bahan verbal, tulisan atau tebal.

13.8 Temperamen Kerja :


a. Kemampuan penyesuaian diri menerima tanggungjawab untuk kegiatan memimpin,
mengendalikan atau merencanakan;
b. Kemampuan menyesuaikan diri untuk pekerjaan mempengaruhi orang lain dalam
pendapat, sikap atau pertimbangan mengenai gagasan;
c. Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan orang lain lebih dari hanya
penerimaan dan pemberian instruksi.

13.9 Minat Kerja :


a. Melakukan kegiatan konkrit dan teratur;
b. Melakukan kegiatan yang berhubungan dengan Pelayanan Kesehatan.

13.9 Kondisi Fisik :


- Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
- Usia : 35 - 58 Tahun
- Faktor Lain : Sehat jasmani dan rohani

Palembang, 2015

Вам также может понравиться