Вы находитесь на странице: 1из 27

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KELAS IV TEMA 2 (SELALU BERHEMAT ENERGI) SUBTEMA 3


(ENERGI ALTERNATIF) PEMBELAJARAN 3

Disusun untuk memenuhi salah satu tugas pada mata kuliah LK-SD 06

Oleh
SHAFIRA DWINTHA AULIA
(952017047)
KELAS C

PENDIDIKAN PROFESI GURU SEKOLAH DASAR


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2018
JEJARING TEMA

IPA Bahasa Indonesia

Kompetensi Dasar: Kompetensi Dasar:


3.5 Mengidentifikasi berbagai 3.4 Membandingkan teks
sumber energi, perubahan petunjuk penggunaan dua
bentuk energi, dan sumber alat yang sama dan
energi alternatif (angin, air, berbeda.
matahari, panas bumi, 4.4 Menyajikan petunjuk
bahan bakar organik, dan penggunaan alat dalam
nuklir) dalam kehidupan bentuk teks tulis dan visual
sehari-hari. menggunakan kosakata
4.5 Menyajikan laporan hasil baku dan kalimat efektif.
pengamatan dan Indikator:
penelusuran informasi 3.4.4 Menentukan alat dan
tentang berbagai perubahan Pembelajaran 3 bahan yang digunakan
bentuk energi. untuk membuat arus listrik
Percobaan sederhana menggunakan
Indikator:
3.5.4 Mengidentifikasi manfaat Berkaitan beberapa buah.
buah-buahan sebagai dengan Energi 3.4.5 Memerinci langkah-
sumber energi alternatif. Alternatif langkah membuat arus
3.5.5 Melakukan percobaan listrik sederhana
tentang perubahan bentuk menggunakan beberapa
energi menggunakan buah.
buah-buahan. 3.4.6 Menganalisis hal-hal yang
3.5.6 Menelaah penyebab perlu dicantumkan dalam
adanya sumber energi teks petunjuk cara
pada beberapa buah. membuat arus listrik
4.5.2 Menyajikan laporan hasil sederhana.
percobaan tentang 4.4.2 Menuliskan teks petunjuk
perubahan bentuk energi tertulis tentang cara
secara tertulis. membuat arus listrik
sederhana menggunakan
beberapa buah.

PJOK

Kompetensi Dasar:
3.1 Memahami gerak dasar lokomotor
sesuai dengan konsep tubuh, ruang,
usaha, dan keterhubungan dalam
berbagai bentuk permainan
sederhana dan atau tradisional.
4.1 Mempraktikkan gerak dasar
lokomotor sesuai dengan konsep
tubuh, ruang, usaha, dan
keterhubungan dalam berbagai
bentuk permainan sederhana dan
atau tradisional.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SD Insan Cendekia


Kelas/Semester : IV (tiga)/1 (satu)
Tema/Subtema/Pembelajaran : 2 (Selalu Berhemat Energi)/3 (Energi Alternatif)/3
Alokasi Waktu : 6 x 35 menit (1 hari)
Kompetensi Inti :
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan
di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

A. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
IPA
3.5 Mengidentifikasi berbagai 3.5.4 Mengidentifikasi manfaat buah-
sumber energi, perubahan bentuk buahan sebagai sumber energi
energi, dan sumber energi alternatif.
alternatif (angin, air, matahari, 3.5.5 Melakukan percobaan tentang
panas bumi, bahan bakar perubahan bentuk energi
organik, dan nuklir) dalam menggunakan buah-buahan.
kehidupan sehari-hari. 3.5.6 Menelaah penyebab adanya
sumber energi pada beberapa
buah.
4.5 Menyajikan laporan hasil 4.5.2 Menyajikan laporan hasil
pengamatan dan penelusuran percobaan tentang perubahan
informasi tentang berbagai bentuk energi secara tertulis.
perubahan bentuk energi.
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4 Membandingkan teks petunjuk 3.4.4 Menentukan alat dan bahan yang
penggunaan dua alat yang sama digunakan untuk membuat arus
dan berbeda. listrik sederhana menggunakan
beberapa buah.
3.4.5 Memerinci langkah-langkah
membuat arus listrik sederhana
menggunakan beberapa buah.
3.4.6 Menganalisis hal-hal yang perlu
dicantumkan dalam teks
petunjuk cara membuat arus
listrik sederhana.
4.4 Menyajikan petunjuk 4.4.2 Menuliskan teks petunjuk
penggunaan alat dalam bentuk tertulis tentang cara membuat
teks tulis dan visual arus listrik sederhana
menggunakan kosakata baku menggunakan beberapa buah.
dan kalimat efektif.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mendengarkan penjelasan guru, siswa dapat mengidentifikasi
manfaat buah-buahan sebagai sumber energi alternatif dengan benar.
2. Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat melakukan percobaan
tentang perubahan bentuk energi menggunakan buah-buahan sesuai
petunjuk dengan benar.
3. Setelah melakukan percobaan, siswa dapat menelaah penyebab adanya
sumber energi pada beberapa buah dengan tepat.
4. Setelah melakukan percobaan, siswa dapat menyajikan laporan hasil
percobaan tentang perubahan bentuk energi secara tertulis dengan
sistematis.
5. Dengan berdiskusi, siswa dapat menentukan alat dan bahan yang digunakan
untuk membuat arus listrik sederhana menggunakan beberapa buah dengan
benar.
6. Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa dapat memerinci langkah-
langkah membuat arus listrik sederhana menggunakan beberapa buah
dengan benar.
7. Melalui kegiatan percobaan, siswa dapat menganalisis hal-hal yang perlu
dicantumkan dalam teks petunjuk cara membuat arus listrik sederhana.
8. Setelah melaksanakan percobaan, siswa dapat menuliskan teks petunjuk
tertulis tentang cara membuat arus listrik sederhana menggunakan beberapa
buah.

C. MATERI PEMBELAJARAN
1. Manfaat buah-buahan sebagai sumber energi alternatif.
2. Arus listrik sederhana menggunakan beberapa buah.

D. MODEL/PENDEKATAN/METODE PEMBELAJARAN
Model : Group Investigation (GI)
Pendekatan : Saintifik
Metode : ceramah dan penugasan

E. MEDIA PEMBELAJARAN
1. Video tentang pemanfaatan buah-buahan sebagai sumber energi alternatif.
2. Gambar beberapa buah.

F. SUMBER BELAJAR
1. Anggari, Angi St., dkk. 2017. Buku Guru Tematik Terpadu Kurikulum 2013
untuk SD/MI Kelas IV Tema 2 Selalu Berhemat Energi. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
2. Anggari, Angi St., dkk. 2017. Buku Siswa Tematik Terpadu Kurikulum
2013 untuk SD/MI Kelas IV Tema 2 Selalu Berhemat Energi. Jakarta:
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.
3. Acha. 2014. Pemanfaatan Buah Markisa sebagai Sumber Tenaga Listrik
Alternatif. Online. Tersedia di https://myibrah.wordpress.com/
2014/05/08/pemanfaatan-buah-markisa-sebagai-sumber-tenaga-listrik-
alternatif/. (diunduh 21/05/2018).
4. Sudarmini, Mimin. 2015. On The Spot: Buah Memiliki Energi Listrik.
Online. Tersedia di https://www.youtube.com/watch?v=MmvuFxkey-4.
(diunduh 21/05/2018).

G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan Uraian
Waktu
Pendahuluan 1. Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan 15 menit
mengucapkan salam. (5
2. Siswa dan guru berdoa bersama. menit)
3. Guru mengecek kehadiran siswa.
4. Siswa dan guru menyanyikan lagu nasional “Sorak-
sorak Bergembira”.
5. Guru mengingatkan siswa tentang pembelajaran
sebelumnya, dan mengaitkan dengan pembelajaran
yang akan disampaikan.
6. Siswa diberi penjelasan tentang tujuan
pembelajaran dan kegiatan pembelajaran yang akan
dilakukan.
Inti 1. Siswa membaca teks berisi informasi tentang 150
sumber energi alternatif dari kentang yang mampu menit
menghasilkan arus listrik bertegangan rendah. (20
2. Siswa dikelompokkan menjadi beberapa menit)
kelompok yang heterogen.
3. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang
tugas kelompok yang akan dikerjakan.
4. Guru mengundang ketua-ketua kelompok untuk
diberikan materi pokok pembelajaran, yaitu
tentang percobaan menggunakan buah-buahan
seperti kentang, jeruk, dan apel untuk
menghasilkan sumber energi.
5. Masing-masing kelompok berdiskusi membahas
materi dan tugas yang diberikan bersama para
anggota kelompoknya.
6. Siswa menentukan/menyiapkan alat dan bahan
untuk melakukan percobaan tentang sumber
energi.
7. Siswa memerinci langkah-langkah yang akan
dilaksanakan dalam percobaan.
8. Siswa bersama kelompoknya melakukan
percobaan berdasarkan petunjuk dan gambar yang
terdapat di LKPD.
9. Siswa mendiskusikan dan menganalisis hasil
percobaan dengan teman dalam satu kelompok.
10. Siswa menuliskan hasil percobaan dalam tabel
yang tersedia.
11. Setelah selesai, masing-masing kelompok
menyampaikan hasil percobaan mereka di depan
kelas.
12. Kelompok lain dapat memberikan tanggapan
terhadap hasil pembahasan kelompok yang
maju.
13. Siswa menuliskan teks petunjuk dari percobaan
yang telah mereka lakukan.
Alokasi
Kegiatan Uraian
Waktu
14. Guru memberikan penjelasan singkat
(klarifikasi) apabila terjadi kesalahan konsep dan
memberikan kesimpulan.
Penutup 1. Siswa dan guru melakukan refleksi pembelajaran 10 menit
yang telah dilaksanakan. (5
2. Siswa diberi tugas/pekerjaan rumah. menit)
3. Siswa diberi motivasi agar terus semangat belajar.
4. Siswa dan guru berdoa bersama.
5. Guru mengucapkan salam penutup.

H. PENILAIAN
1. a. Pengetahuan (Kognitif)
Teknik : tes
Jenis : tertulis
Bentuk : uraian
b. Sikap (Afektif)
Teknik : non tes
Jenis : penilaian proses
Bentuk : lembar observasi
c. Keterampilan (Psikomotor)
Teknik : non tes
Jenis : unjuk kerja
Bentuk : penilaian kinerja
2. Instrumen Penilaian (terlampir)

Salatiga, 21 Mei 2018


Mengetahui,
Kepala Sekolah SD Insan Cendekia Guru Kelas IV

FATIMAH AZZAHRA, S.Pd. SHAFIRA DWINTHA AULIA


NIP. 19700411 199502 2 003 NIM. 952017047
LAMPIRAN

1. Bahan Ajar Utama

Energi matahari merupakan sumber energi utama di


bumi. Energi panas yang dihasilkan dapat menghangatkan
bumi. Selain matahari, kita juga menggunakan energi
listrik. Di rumah kita banyak menggunakan energi listrik.
Apakah ada pengganti energi listrik?

Pada pembelajaran sebelumnya kalian telah belajar tentang sumber energi


alternatif. Apakah kalian tahu, ternyata beberapa buah dan sayuran juga
dapat digunakan sebagai sumber energi alternatif, misalnya jeruk, apel,
dan kentang. Selain bermanfaat untuk dikonsumsi, jeruk, apel, dan
kentang dapat digunakan sebagai sumber energi alternatif.

Gambar contoh pemanfaatan buah-buah dalam percobaan

Seperti halnya baterai lampu senter, kentang dan lempengan-


lempengan itu menghasilkan arus listrik walaupun sangat lemah,
berkisar di kekuatan 1 V (volt). Diduga getah dari kentang
mempengaruhi logam-logam itu secara kimiawi layaknya larutan
elektrolit dalam aki.

Semua buah-buahan yang rasanya agak masam dan lezat dapat menghasilkan arus listrik dengan cara
yang sangat mudah, dan buah-buahan ini sangatlah ramah lingkungan, murah dan dapat digunakan kembali.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat baterai berbahan ini antara lain: batangan seng, batangan
tembaga dan tentunya buah itu sendiri. Masukkan batangan tembaga beserta seng kedalam buah tersebut
dengan cara tidak saling bersentuhan satu sama lain dan bisa dikonfigurasikan beberapa sacara
bersamaan untuk menghasilkan sebuah baterai yang cukup efektif. Sambungkan elektroda positif pada
buah yang satu dan negatif pada buah yang lain. Dengan tipe buah yang sama dan tidak harus terpasang
secara berurutan.

Ayo Membaca

Pemanfaatan Buah Markisa sebagai Sumber Tenaga Listrik Alternatif

Buah markisa bukanlah tanaman asli Indonesia, tetapi merupakan buah asli
dari Amerika Latin. Tanaman yang berasal dari Brasil ini menyebar sampai ke
Indonesia. Di negara asalnya markisa tumbuh liar di hutan-hutan basah yang
mempunyai ratusan spesies passiflora. Di belahan dunia lain, markisa dapat tumbuh
di daerah tropis dan subtropis.
Markisa mengandung cairan elektrolit terutama pada kandungan vitamin C
yang masam dapat menimbulkan adanya sel volta, apalagi jika dibantu oleh anoda
dan katoda dalam markisa tersebut yang juga mengandung tembaga dan seng.
Dengan bantuan dari luar berupa noda lempeng tembaga ditancapkan pada pangkal
markisa. Sedangkan katoda yang berupa lempengan seng ditancapkan pada bagian
bawah markisa tersebut. Kemudian anoda dan katoda tersebut disambungkan pada
kaki-kaki LED, sehingga LED menyala. Tiga buah markisa mampu menyalakan
satu lampu LED. Hal ini terjadi karena adanya larutan elektrolit yang terkandung
dalam air asam markisa tersebut.
PENGAYAAN

Kelas/Semester : IV (empat)/1
Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran :3

Hasil Penilaian
Perlu
Kriteria Baik Sekali Baik Cukup
Bimbingan
Mengidentifikasi dan Memiliki pengetahuan dan
menelaah penyebab pemahaman yang baik
adanya sumber energi dalam mengidentifikasi dan
pada beberapa buah menelaah penyebab adanya
yang dapat dijadikan sumber energi pada
energi alternatif. beberapa buah yang dapat
dijadikan energi alternatif.

Kegiatan Pengayaan
Pengayaan
Kompetensi Dasar Indikator
Metode
3.5 Mengidentifikasi 3.5.6 Menelaah Metode:
berbagai sumber penyebab Guru melakukan program pengayaan dengan
energi, perubahan adanya metode ceramah dan penugasan.
bentuk energi, sumber
dan sumber energi pada Perencanaan:
energi alternatif beberapa Dilakukan di dalam jam pelajaran efektif.
(angin, air, buah.
matahari, panas Siswa yang sudah mampu mengidentifikasi manfaat
bumi, bahan buah-buahan sebagai sumber energi alternatif
bakar organik, diberikan penugasan untuk menelaah penyebab
dan nuklir) dalam adanya sumber energi pada beberapa buah.
kehidupan sehari-
hari. Proses Pelaksanaan:
Setiap siswa diminta untuk mencari informasi dari
media cetak atau elektronik seperti buku bacaan,
ensiklopedi, majalah, atau internet tentang penyebab
adanya sumber energi pada beberapa buah.
Kemudian mencatat informasi pada lembar yang
telah disediakan.

Penilaian Autentik:
Dilakukan dengan melihat proses, dan hasil kinerja
siswa.

Carilah informasi tentang penyebab adanya sumber energi pada


beberapa buah yang dapat dijadikan sebagai sumber energi alternatif.
Kemudian catatlah informasi yang telah kamu dapat pada lembar yang di
bawah ini.
REMIDIAL

Kelas/Semester : IV (empat)/1
Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran :3

Hasil Penilaian
Baik
Kriteria Baik Cukup Perlu Bimbingan
Sekali
Mengidentifikasi Belum mampu
manfaat buah- mengidentifikasi
buahan sebagai manfaat buah-buahan
sumber energi sebagai sumber energi
alternatif. alternatif.

Kegiatan Remidial
Remidial
Kompetensi Dasar Indikator
Metode
3.5 Mengidentifikasi 3.5.4 Mengidentifikasi Metode:
berbagai sumber manfaat buah- Guru melakukan program
energi, perubahan buahan sebagai remidial dengan metode
bentuk energi, sumber energi ceramah dan penugasan.
dan sumber alternatif.
energi alternatif Perencanaan:
(angin, air, Dilakukan di dalam jam
matahari, panas pelajaran efektif.
bumi, bahan
bakar organik, Siswa yang belum mampu
dan nuklir) dalam mampu mengidentifikasi
kehidupan sehari- manfaat buah-buahan sebagai
hari. sumber energi alternatif,
diberikan penjelasan ulang
mengenai materi tersebut dan
diberi tugas untuk mengerjakan
soal.

Proses Pelaksanaan:
Siswa diberikan penugasan
untuk memilih dan menuliskan
manfaat beberapa buah yang
dapat dijadikan sebagai sumber
energi alternatif.
Penilaian Autentik:
Dilakukan dengan melihat
proses, dan hasil kinerja siswa.

Pilihlah beberapa buah di bawah ini yang dapat dijadikan sebagai sumber
energi alternatif. Tuliskan manfaat buah tersebut terkait sebagai
sumber energi atau berikan alasannya.
KOKURIKULER

Kelas/Semester : IV (empat)/1
Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran :3

Kegiatan kokurikuler berupa penugasan rumah.

Perlihatkanlah hasil karya percobaan sumber energi alternatif

kepada orang tuamu. Kamu dapat mencobanya bersama dengan

mereka. Setelah itu, ceritakan pengalamanmu melakukan

percobaan bersama dengan mereka, tulislah dalam buku tugasmu!


2. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)

Lembar Kerja Peserta Didik

Petunjuk mengerjakan:

1. Kalian akan melakukan percobaan tentang energi


alternatif.
2. Siapkan alat dan bahan yang sudah kalian bawa dari
rumah.
3. Bacalah langkah-langkah dan perhatikan gambar untuk
merangkai susunan agar percobaan dapat berhasil.

Alat dan bahan:


1. Satu buah jeruk, apel dan kentang.
2. Lima potong kabel (kawat) dengan masing-masing panjang ± 10 cm.
3. Satu bola lampu senter.
4. Penjepit buaya, bisa kamu dapatkan dari baterai bekas.
5. Seng dan tembaga. Kamu bisa menggunakan koin logam berwarna kuning dan
putih sebagai pengganti seng dan tembaga.

Langkah-langkah percobaan:
1. Amatilah gambar berikut.
2. Ikutilah kegiatan yang ada pada gambar sampai lampu menyala. Diskusikan
dengan temanmu bagaimana caranya agar lampu menyala.
3. Apabila percobaanmu belum berhasil, tambahkan rangkaian potongan buah
hingga lampu berhasil menyala.
4. Perhatikan juga ketepatan dalam membuat rangkaian.
5. Tulislah hasil percobaanmu ke dalam tabel di bawah ini.
Laporan Kegiatan Percobaan
Nama percobaan:

Tujuan percobaan:

Alat dan bahan:

Langkah kerja:

Hasil percobaan:

Kesimpulan:
Kamu sudah melakukan percobaan tentang energi alternatif bersama teman-
temanmu. Sekarang, tulislah petunjuk bagaimana cara melakukan percobaan yang
sudah kamu lakukan!
3. Media Pembelajaran
Media yang akan digunakan guru dalam pembelajaran ini yaitu berupa
video tentang pemanfaatan buah-buahan sebagai sumber energi alternatif

.
2. Kisi-kisi Penilaian

KISI-KISI INSTRUMEN SOAL

Sekolah : SD Insan Cendekia


Kelas/Semester : IV (empat)/1 (satu)
Tema/Subtema : 2 (Selalu Berhemat Energi)/3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran :3
Muatan Bentuk No.
No Kompetensi Dasar Indikator Soal Bobot
Pelajaran Soal Soal
1 IPA 3.5 Mengidentifikasi berbagai sumber Siswa dapat menjelaskan pemanfaatan kentang sebagai
uraian 3 1
energi, perubahan bentuk energi, dan salah satu sumber energi alternatif.
sumber energi alternatif (angin, air, Siswa dapat menyebutkan beberapa buah dan sayuran yang
matahari, panas bumi, bahan bakar dapat dijadikan sebagai alternatif sumber energi.
uraian 3 2
organik, dan nuklir) dalam
kehidupan sehari-hari.
2 Bahasa 3.4 Membandingkan teks petunjuk Disediakan gambar, siswa dapat membuat teks petunjuk
Indonesia penggunaan dua alat yang sama dan berdasarkan gambar tersebut. uraian 3 3
berbeda.
3. Instrumen Penilaian
TES FORMATIF
2. Selalu
Tema : Berhemat Nama : .....................
Energi
3. Energi
Sub Tema : Kelas/Semester : IV (empat)/1
Alternatif
Pembelajaran : 3 Hari/Tanggal : .....................

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!

1. Kentang dapat dimanfaatkan sebagai sumber energi alternatif. Jelaskan


pemanfaatan kentang tersebut!
2. Selain kentang, sebutkan buah dan sayuran yang dapat dijadikan sebagai
sumber energi alternatif!
3. Perhatikan gambar di bawah ini.

Buatlah teks petunjuk singkat berdasarkan gambar di atas!


7. Instrumen Penilaian
a. Penilaian Pengetahuan
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Sekolah : SD Insan Cendekia


Kelas/Semester : IV (empat)/1 (satu)
Tema/Subtema : 2 (Selalu Berhemat Energi)/3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran : 3
Muatan Pembelajaran : IPA dan Bahasa Indonesia
KKM : 70
b. Penilaian Sikap (Afektif)

INDIKATOR PENILAIAN SIKAP

Kelas/Semester : IV (Empat)/1 (Satu)


Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran ke- :3

Sikap Indikator
1. Aktif dalam kerja kelompok.
2. Memusatkan perhatian pada tujuan kelompok.
Kerjasama 3. Kesediaan melakukan tugas sesuai kesepakatan.
4. Mendorong orang lain untuk bekerja sama demi mencapai
tujuan bersama.
1. Menyelesaikan tugas yang diberikan oleh guru.
Tanggung jawab 2. Tidak mengganggu teman yang sedang mengerjakan tugas.
3. Mengerjakan tugas dengan baik.
4. Mengakui dan meminta maaf atas kesalahan yang dilakukan.
1. Menunjukkan sikap hemat energi di kelas.
2. Membuang sampah pada tempatnya.
Peduli
3. Tidak boros dalam penggunaan alat tulis.
4. Ikut serta dalam menjaga kebersihan kelas.
LEMBAR OBSERVASI SIKAP

Kelas/Semester : IV (Empat)/1 (Satu)


Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran ke- :3

Petunjuk :
Berilah tanda cek (✓) pada kolom kategori sesuai keterangan berikut.
4 : Apabila terlihat 4 indikator.
3 : Apabila terlihat 3 indikator.
2 : Apabila terlihat 2 indikator.
1 : Apabila terlihat 1 indikator.
Jumlah
Nama Kerjasama Tanggung jawab Peduli Predikat
No. Skor
Siswa
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1.
2.
3.
4.
5.

Keterangan:
Sesuai Permendikbud No. 81A Tahun 2013 siswa memperoleh nilai sebagai
berikut:
Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,33 < skor ≤ 4,00
Baik : apabila memperoleh skor : 2,33 < skor ≤ 3,33
Cukup : apabila memperoleh skor : 1,33 < skor ≤ 2,33
Kurang : apabila memperoleh skor : skor ≤ 1,33

Mengetahui, Salatiga, …………..…2018


Kepala Sekolah Guru Kelas IV

........................................ SHAFIRA DWINTHA AULIA


NIP. ………………….… NIP………………….......
C. PENILAIAN KETERAMPILAN

RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN

Kelas/Semester : IV (Empat)/1 (Satu)


Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran ke- :3
Muatan Pelajaran : IPA

Rubrik Penilaian Laporan Hasil Percobaan Perubahan Bentuk Energi

Baik Sekali Baik Cukup Perlu Bimbingan


Kriteria
(4) (3) (2) (1)
Perubahan bentuk Menjelaskan Menjelaskan Menjelaskan Belum menjelaskan
energi dan perubahan bentuk perubahan bentuk perubahan bentuk perubahan bentuk
manfaatnya energi pada energi pada energi pada energi pada
percobaan percobaan percobaan percobaan
menggunakan menggunakan menggunakan menggunakan
beragam buah dan beragam buah beragam buah dan beragam buah dan
manfaatnya dan manfaatnya manfaatnya dengan manfaatnya dengan
dengan tepat. dengan cukup kurang tepat. tepat.
tepat.
Laporan hasil Mampu Mampu Mampu Belum mampu
pengamatan tentang menyajikan menyajikan menyajikan laporan menyajikan
perubahan bentuk laporan hasil laporan hasil hasil pengamatan laporan hasil
energi pengamatan pengamatan tentang perubahan pengamatan
tentang perubahan tentang bentuk energi pada tentang
bentuk energi pada perubahan bentuk percobaan perubahan
percobaan energi pada menggunakan bentuk energi
menggunakan percobaan beragam buah pada percobaan
beragam buah menggunakan kurang tepat. menggunakan
dengan tepat. beragam buah beragam buah
dengan cukup dengan tepat.
tepat.
LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN
Kelas/Semester : IV (Empat)/1 (Satu)
Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran ke- :3
Muatan Pelajaran : IPA

Petunjuk: Berilah tanda cek “✓” pada kolom yang sesuai dengan aspek yang muncul pada diri siswa!

Kategori
Laporan hasil
Perubahan bentuk Jumlah Nilai
No. Nama Siswa pengamatan tentang
energi dan Skor Akhir
perubahan bentuk
manfaatnya
energi
1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.
5. dst.
RUBRIK PENILAIAN KETERAMPILAN

Kelas/Semester : IV (Empat)/1 (Satu)


Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran ke- :3
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia

Rubrik Penilaian Menuliskan Teks Petunjuk Tertulis tentang Cara


Membuat Arus Listrik Sederhana

Perlu
Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
Bimbingan (1)
Penyajian Laporan tertulis Laporan Laporan Laporan tertulis
teks sangat sesuai tertulis cukup tertulis yang belum sesuai
petunjuk dengan teks sesuai dengan sesuai dengan dengan teks
tertulis ke petunjuk visual teks petunjuk teks petunjuk petunjuk visual
dalam membuat visual membuat visual membuat membuat
bentuk percobaan percobaan percobaan. percobaan
visual dan kentang. kentang. kentang.
sebaliknya
Kosakata Menggunakan Menggunakan Menggunakan Belum mampu
baku kosakata baku kosakata baku kosa kata baku menggunakan
dalam semua dalam sebagian dalam sebagian kosa kata
pertanyaan. besar pertanyaan. kecil pertanyaan. baku dalam
pertanyaan.
Kalimat Menggunakan Menggunakan Menggunakan Belum mampu
efektif kalimat efektif kalimat efektif kalimat efektif menggunakan
dalam semua dalam sebagian dalam sebagian kalimat efektif
pertanyaan. besar pertanyaan. kecil pertanyaan. dalam semua
pertanyaan.
LEMBAR PENILAIAN KETERAMPILAN
Kelas/Semester : IV (Empat)/1 (Satu)
Tema : 2 (Selalu Berhemat Energi)
Subtema : 3 (Energi Alternatif)
Pembelajaran ke- :3
Muatan Pelajaran : Bahasa Indonesia
Petunjuk: Berilah tanda cek “✓” pada kolom yang sesuai dengan aspek yang muncul pada diri siswa!

Kategori
Penyajian teks
petunjuk tertulis ke Jumlah Nilai
No. Nama Siswa dalam bentuk visual Kosakata baku Kalimat efektif Skor Akhir
dan sebaliknya

1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1.
2.
3.
4.
5. dst.
Mengetahui, Salatiga, …………..…2018
Kepala Sekolah Guru Kelas IV

........................................ SHAFIRA DWINTHA AULIA


NIP. ………………..… NIP………………….......

Вам также может понравиться