Вы находитесь на странице: 1из 2

KAJIAN DAN TINDAK LANJUT TERHADAP

MASALAH-MASALAH SPESIFIK DALAM


PENYELENGGARAAN PROGRAM DAN
PELAYANAN
No. Dokumen

No.Revisi
SOP
Tanggal Terbit

Halaman 1 dari 2

PUSKESMAS RAWAT Sri Lestari, Amd. Keb


JALAN SEMUDUN NIP. 19680424 198803 2 011

1. Pengertian Suatu upaya untuk menggali informasi tentang masalah-masalah spesifik dan
menemukan tindakan yang harus dilakukan untuk mengatasi masalah-
masalah spesifik dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di
puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam Untuk mengidentifikasi masalah-masalah spesifik
terjadi dalam proses penyelengaraan pelayanan sehingga dapat dilakukan
upaya pencegahan, agar kegiatan dan program pelayanan puskesmas dapat
berjalan dengan lancar.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Rawat Jalan Semudun Nomor 066 tentang Kajian
Dan Tindak Lanjut Terhadap Masalah-Masalah Spesifik Dalam
Penyelenggaraan Program Dan Pelayanan
4. Referensi 1. Permenkes RI Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
2. Permenkes RI Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
3. Permenkes RI Nomor 46 Tahun 2015 tentang Akreditasi Puskesmas,
Klinik Mandiri, Tempat Praktek Dokter Umum Mandiri, Tempat
Prakterk Dokter Gigi Mandiri
5. Prosedur/Langkah 1. Mengidentifikasi masalah-masalah spesifik dalam penyelenggaraan
-langkah program dan pelayanan di puskesmas
2. Mencatat hasil identifikasi masalah-masalah spesifik dalam
penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas
3. Membahas hasil kegiatan identifikasi masalah-asalah spesifik dalam
penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas
4. Menentukan upaya pencegahan dan pemecahan masalah-masalah
spesifik dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas,
5. Merencanakan upaya tindak lanjut untuk mengatasi masalah-asalah
spesifik dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas
6. Melaksanakan tindak lanjut untuk mengatasi masalah-masalah spesifik
dalam penyelenggaraan program dan pelayanan di puskesmas
7. Bagan Alir
Identifikasi masalah
spesifik
Mencatat hasil identifikasi
masalah

Membahas hasil identifikasi

Menentukan upaya
pencegahan dan pemecahan
masalah

Merencanakan upaya tindak


lanjut

Melaksanakan tindak
lanjut

8. Hal-hal yang perlu -


diperhatikan
9. Unit Terkait 1. Ka. Puskesmas
2. Ketua Tim Mutu
3. Ketua Pokja Admin
4. Ketua Pokja UKM
5. Ketua Pokja UKP
6. Dokumen Terkait -

7. Rekaman Historis
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

Вам также может понравиться