Вы находитесь на странице: 1из 5

Demensia – Penyebab, Gejala,

dan Pengobatan
Bagikan

https://doktersehat.com/demensia/
https://www1-media.acehprov.go.id/uploads/Anglia_Febrina_Demensia.pdf

Demensia adalah istilah umum untuk menggambarkan penurunan kemampuan


mental. Gangguan ini ditandai dengan penurunan daya ingat atau kondisi di
mana seseorang kesulitan untuk mengingat sesuatu dari memorinya.

Penderita demensia umumnya akan mengalami depresi, perubahan suasana


hati dan perilaku, kesulitan bersosialisasi, hingga berhalusinasi. Penderita tidak
mampu hidup mandiri dan memerlukan dukungan orang lain. Perlu diingat
bahwa tidak semua orang yang mengalami penurunan daya ingat atau
penurunan kemampuan fungsi otak dapat diasosiasikan dengan demensia.

Gejala Demensia

Gejala demensia bisa sangat bervariasi, setidaknya dua dari fungsi inti mental
berikut ini harus signifikan terganggu sehingga seseorang dapat
dipertimbangkan terkena demensia:

 Ingatan/ memori
 Komunikasi dan bahasa
 Kemampuan untuk fokus dan memperhatikan
 Penalaran dan pertimbangan
 Persepsi visual

Demensia sering salah kaprah disebut sebagai pikun/hilang ingatan karena


banyak orang menganggap hal ini sebagai bagian normal dari proses penuaan.
Banyak demensia yang progresif, yang berarti gejala mulai tampak perlahan-
lahan dan secara bertahap menjadi lebih buruk.

Jika Anda atau orang yang dicintai sedang mengalami kesulitan dalam
ingatan/memori atau perubahan lain dalam kemampuan berpikir, jangan
abaikan mereka. Periksa ke dokter segera untuk menentukan penyebabnya.

Evaluasi profesional dapat mendeteksi kondisi yang dapat diobati. Jika gejala
mengarah ke demensia, diagnosis dini memungkinkan seseorang untuk
mendapatkan manfaat maksimal dari perawatan yang tersedia.

Penyebab Demensia

Demensia disebabkan oleh kerusakan sel-sel otak. Kerusakan ini mengganggu


kemampuan sel-sel otak untuk berkomunikasi satu sama lain. Ketika sel-sel
otak tidak dapat berkomunikasi secara normal, maka fungsi otak seperti
berpikir, berperilaku dan mengatur perasaan dapat terpengaruh.

Otak memiliki banyak daerah yang berbeda, masing-masing bertanggung jawab


untuk fungsi yang berbeda (misalnya, memori, pertimbangan dan gerakan).
Ketika sel-sel di daerah tertentu rusak, daerah tersebut tidak dapat
melaksanakan fungsinya secara normal.

Salah satu jenis demensia yang terkait dengan kerusakan sel otak adalah
Alzheimer. Ketika protein tertentu dalam sel-sel otak mengalami peningkatan,
hal itu membuat sel-sel otak sulit untuk tetap sehat dan berkomunikasi satu
sama lain.

Wilayah otak yang disebut hippocampus adalah pusat pembelajaran dan


memori di otak, dan sel-sel otak di daerah inilah yang pertama kali mengalami
kerusakan. Itu sebabnya kehilangan memori menjadi salah satu gejala awal
Alzheimer.

Sementara itu, masalah memori yang disebabkan oleh kondisi berikut dapat
membaik ketika kondisi ini diobati atau ditangani:

 Depresi
 Efek samping obat
 Kelebihan penggunaan alkohol
 Masalah tiroid
 Kekurangan vitamin

Diagnosis Demensia

Dokter mendiagnosa Alzheimer dan jenis demensia berdasarkan riwayat medis,


pemeriksaan fisik, tes laboratorium, dan perubahan karakteristik dalam
berpikir, aktivitas dasar sehari-hari serta perilaku yang terkait dengan jenis-
jenis demensia.
Dokter dapat menentukan bahwa seseorang memiliki demensia, tapi sulit untuk
menentukan dengan tepat jenis demensia karena gejala dan perubahan otak
dari demensia yang berbeda-beda. Dalam beberapa kasus, dokter mungkin
mendiagnosa demensia dan tidak menentukan tipe. Untuk mendapatkan
diagnosis dengan tepat Anda bisa berkunjung ke ahli saraf.

Pengobatan Demensia

Pengobatan demensia tergantung pada penyebabnya. Dalam kasus yang


progresif, termasuk penyakit Alzheimer, tidak ada obat dan tidak ada
pengobatan yang memperlambat atau menghentikan perkembangannya.

Tetapi ada perawatan obat sementara yang dapat memperbaiki gejala. Obat
yang sama digunakan untuk mengobati Alzheimer adalah salah satu obat yang
kadang-kadang diresepkan untuk membantu jenis lain demensia. Selain itu,
terapi non obat juga dapat meringankan beberapa gejala demensia.

Beberapa faktor risiko demensia, seperti usia dan genetik tidak dapat diubah.
Namun para peneliti terus mengeksplorasi dampak dari faktor risiko lain pada
kesehatan otak dan pencegahan demensia. Beberapa hal yang paling aktif dari
penelitian dalam pengurangan risiko dan pencegahan meliputi faktor
kardiovaskular, kebugaran fisik, dan diet.

 Faktor risiko kardiovaskular: Perubahan pembuluh darah di otak terkait


dengan demensia vaskular. Demensia vaskular sering hadir bersama
dengan perubahan yang disebabkan oleh jenis lain dari demensia.
Perubahan ini dapat berinteraksi untuk menyebabkan penurunan lebih
cepat atau membuat gangguan lebih parah. Anda dapat membantu
melindungi otak Anda dengan beberapa strategi yang sama untuk
melindungi jantung, seperti: tidak merokok, menjaga tekanan darah,
kolesterol dan gula darah dalam batas yang direkomendasikan dan
mempertahankan berat badan yang sehat.
 Latihan fisik: Latihan fisik secara teratur dapat membantu menurunkan
risiko beberapa jenis demensia. Bukti menunjukkan olahraga dapat
bermanfaat langsung bagi sel-sel otak dengan meningkatkan aliran
darah dan oksigen ke otak.

 Diet: Apa yang Anda makan dapat berdampak pada kesehatan otak
melalui kesehatan jantung. Bukti Penelitian menunjukkan bahwa pola
makan yang sehat untuk jantung, seperti diet Mediterania, juga dapat
membantu melindungi otak. Diet Mediterania termasuk relatif sedikit
mengonsumsi daging merah dan memperbanyak biji-bijian, buah-
buahan, sayuran, ikan, kerang, kacang-kacangan, minyak zaitun serta
lemak sehat lainnya.

Вам также может понравиться

  • Kontrak Belajar Cempaka
    Kontrak Belajar Cempaka
    Документ1 страница
    Kontrak Belajar Cempaka
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Cover Logbook
    Cover Logbook
    Документ1 страница
    Cover Logbook
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Absensi Kehadiran
    Absensi Kehadiran
    Документ4 страницы
    Absensi Kehadiran
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Leafleat Typoid
    Leafleat Typoid
    Документ3 страницы
    Leafleat Typoid
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Penilaian Presus
    Penilaian Presus
    Документ1 страница
    Penilaian Presus
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Laporan KKN Nurjanah Estu
    Laporan KKN Nurjanah Estu
    Документ35 страниц
    Laporan KKN Nurjanah Estu
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Pre Test Mata Kuliah Perioperatif Prodi Pendidikan Profesi Ners
    Pre Test Mata Kuliah Perioperatif Prodi Pendidikan Profesi Ners
    Документ5 страниц
    Pre Test Mata Kuliah Perioperatif Prodi Pendidikan Profesi Ners
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Estu Nitip 2
    Estu Nitip 2
    Документ4 страницы
    Estu Nitip 2
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Cover Logbook
    Cover Logbook
    Документ1 страница
    Cover Logbook
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Leafleat Typoid Revisi
    Leafleat Typoid Revisi
    Документ3 страницы
    Leafleat Typoid Revisi
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • PDF Sop Teknik Effleuragedoc DD
    PDF Sop Teknik Effleuragedoc DD
    Документ3 страницы
    PDF Sop Teknik Effleuragedoc DD
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • MENYEMBUHKAN STRESS HOSPITALISASI
    MENYEMBUHKAN STRESS HOSPITALISASI
    Документ8 страниц
    MENYEMBUHKAN STRESS HOSPITALISASI
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Manajemen Keperawatan Ners Poltekkes Ska
    Manajemen Keperawatan Ners Poltekkes Ska
    Документ76 страниц
    Manajemen Keperawatan Ners Poltekkes Ska
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Presus
    Presus
    Документ15 страниц
    Presus
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Logbook DM Fix
    Logbook DM Fix
    Документ10 страниц
    Logbook DM Fix
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Kontrak Belajar Nurjanah Estu Pamungkas
    Kontrak Belajar Nurjanah Estu Pamungkas
    Документ3 страницы
    Kontrak Belajar Nurjanah Estu Pamungkas
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • PERKEMBANGAN
    PERKEMBANGAN
    Документ5 страниц
    PERKEMBANGAN
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Sap Gea
    Sap Gea
    Документ11 страниц
    Sap Gea
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Cover Logbook
    Cover Logbook
    Документ1 страница
    Cover Logbook
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • LP Post SC Poli Obgyn Virchanisa
    LP Post SC Poli Obgyn Virchanisa
    Документ4 страницы
    LP Post SC Poli Obgyn Virchanisa
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Estu Nitip 2
    Estu Nitip 2
    Документ4 страницы
    Estu Nitip 2
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Penilaian Logbook
    Penilaian Logbook
    Документ1 страница
    Penilaian Logbook
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • MENYEMBUHKAN STRESS HOSPITALISASI
    MENYEMBUHKAN STRESS HOSPITALISASI
    Документ8 страниц
    MENYEMBUHKAN STRESS HOSPITALISASI
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Penilaian Presus
    Penilaian Presus
    Документ1 страница
    Penilaian Presus
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • ANSIN Tindakan Nurjanah
    ANSIN Tindakan Nurjanah
    Документ12 страниц
    ANSIN Tindakan Nurjanah
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Logbook Harini Ulkus Peptikum-2
    Logbook Harini Ulkus Peptikum-2
    Документ7 страниц
    Logbook Harini Ulkus Peptikum-2
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Kartu Kendali
    Kartu Kendali
    Документ1 страница
    Kartu Kendali
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Capaian Pembelajaran KDP
    Capaian Pembelajaran KDP
    Документ3 страницы
    Capaian Pembelajaran KDP
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Format Logbook
    Format Logbook
    Документ7 страниц
    Format Logbook
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет
  • Ujian Praktik Mahasiswa Keperawatan
    Ujian Praktik Mahasiswa Keperawatan
    Документ5 страниц
    Ujian Praktik Mahasiswa Keperawatan
    Estu Pamungkas
    Оценок пока нет