Вы находитесь на странице: 1из 2

PENYEBAB

 Pola makan tidak teratur


Apa itu  Sering makan makanan yang
Maag? asam (nanas, kedondong, rujak,
dll)
MAAG  Suka makan makanan yang
pedas (sambal, cabai, saos, dll)
(GASTRITIS) Sakit maag atau gastritis adalah  Suka minum kopi
peradangan yang terjadi pada  Stres
lapisan lambung atau lapisan dalam  Suka minuman beralkohol
kantung nasi  Kebiasaan merokok
 Kuman Helicobacter pylori

Bagaimana proses terjadinya


maag? TANDA & GEJALA
Dinding lambung mempunyai  Nyeri ulu hati
lapisan untuk melindungi dari asam  Mual, muntah
Oleh : lambung, karena berbagai  Tekanan darah menurun,
Dokter Muda penyebab lapisan tersebut bias pusing
Bagian/KSM Ilmu Penyakit Dalam terluka.  Keringat dingin
Fakultas Kedokteran Universitas  Nadi cepat
Jember  Kadang berat badan menurun
2019  Nafsu makan menurun
 Perut terasa kembung
JENIS-JENIS MAAG  Menyediakan makanan
 Akut : terjadi ringan
mendadak/baru (kurang  Mengurangi stress dengan
dari 6 bulan) mendekatkan diri pada
 Kronik : terjadi Tuhan
menahun/lama (lebih dari 6
bulan) CARA MERAWAT PENDERITA
MAAG DI RUMAH:
Bahayanya Jika Tidak Ditangan  Segera makan jika timbul
 Perdarahan saluran cerna keluhan
 Luka pada dinding lambung  Minum air hangat manis
 Kebocoran pada dinding sebelum makan jika terasa
lambung mual
 Gangguan penyerapan  Makan makanan yang agak
makanan lunak
 Kanker lambung  Makan dengan porsi sedikit
namun sering
PENCEGAHAN  Berikan kompres air hangat
 Makan teratur setiap 2-4 di daerah ulu hati (botol air
jam dilapisi handuk
 Mengurangi makan makanan  Minum susu untuk
yang merangsang lambung menetralkan asam lambung
seperti makanan pedas,
asam, dan bergas. TERIMA KASIH

Вам также может понравиться