Вы находитесь на странице: 1из 131

ht

tp
s:
//su
ltr
a.
bp
s .g
o.id
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
STATISTIK KEUANGAN DAERAH
PROVINSI SULAWESI TENGGARA 2018

ISSN : 2614-0624
No. Publikasi : 74540.1903
Katalog : 7203007.74

Ukuran Buku : 21 x 29,7 cm


Jumlah Halaman: xii + 117 halaman

Naskah :
Bidang Statistik Distribusi BPS Provinsi Sulawesi Tenggara

Penyunting :

id
Bidang Statistik Distribusi BPS Provinsi Sulawesi Tenggara

o.
Desain Kover oleh: g
s.
Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik
bp
a.

Penerbit :
tr

© BPS Provinsi Sulawesi Tenggara


ul
//s

Pencetak:
s:

CV. Metro Graphia Kendari


tp
ht

Sumber Ilustrasi :

Dilarang mengumumkan, mendistribusikan, mengkomunikasikan, dan/atau


menggandakan sebagian atau seluruh isi buku ini untuk tujuan komersial tanpa izin
tertulis dari Badan Pusat Statistik
KATA PENGANTAR

KATA PENGANTAR

Publikasi Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 yang


diterbitkan oleh Badan Pusat Statistik Provinsi Sulawesi Tenggara memuat data tentang
realisasi anggaran pendapatan dan belanja pemerintah daerah Provinsi Sulawesi
Tenggara, kabupaten/kota dan pemerintah desa/kelurahan yang terpilih secara acak
sebagai sampel Tahun Anggaran 2015–2017 dan rencana anggaran tahun 2018. Data
tersebut dihimpun untuk memenuhi berbagai kebutuhan konsumen data.
Ucapan terima kasih kami sampaikan kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi
Tenggara, Pemerintah Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa/Kelurahan yang telah
membantu mewujudkan penerbitan publikasi ini dengan memberikan data dan

id
laporannya.
g o.
Semoga publikasi ini dapat memenuhi kebutuhan para konsumen data. Saran dan
s.
kritik yang konstruktif diharapkan untuk perbaikan dan penyempurnaan terbitan
bp

mendatang.
a.
tr
ul
//s
s:

K
Kendari, Maret 2018
tp

Badan Pusat Statistik


ht

Kepala Provinsi Sulawesi Tenggara

MOH EDY MAHMUD

iii
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR .............................................................................................. iii

DAFTAR ISI ............................................................................................................. v

DAFTAR TABEL ..................................................................................................... vii

DAFTAR GRAFIK .................................................................................................. ix

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................................ xi

I PENDAHULUAN .............................................................................................. 1

id
1.1 Latar Belakang ............................................................................................. 1

g o.
1.2 Kegunaan Statistik Keuangan Pemerintah Daerah ....................................... 2
s.
bp

1.3 Ruang Lingkup dan Sumber Data ................................................................ 3


a.

1.4 Konsep dan Definisi ...................................................................................... 3


tr
ul
//s

II ULASAN RINGKAS ......................................................................................... 7


s:
tp

2.1 Pendapatan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara ...................... 7


ht

2.2 Belanja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara ............................ 9

2.3 Pembiayaan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara ..................... 10

2.4 Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota ......................................... 10

2.5 Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota ............................................... 12

2.6 Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota ....................................... 15

2.7 Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan ...................................... 17

2.8 Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan ............................................ 20

LAMPIRAN ............................................................................................................... 23

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018Statistik v


Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
DAFTAR TABEL

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi


Tenggara Tahun 2016 dan Rencana Pendapatan Tahun 2017
Menurut Jenis Pendapatan dan Distribusi Pendapatan ....................... 8

Tabel 2.2 Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota


Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2016 dan
11
Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2017 (Juta Rupiah)
Tabel 2.3
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Se
Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2016 dan 13
Rencana Belanja Tahun 2017 (Juta Rupiah) .......................
Tabel 2.4 Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah
Kabupaten/Kota Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun 17

id
Anggaran 2016 (Juta Rupiah) .............................................

o.
Tabel 2.5 Jumlah Desa/Kelurahan Sampel Penghitungan Realisasi
g
s.
Pendapatan dan Belanja Desa/Kelurahan Per Kabupaten
bp

se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun 2016 ...................... ...........


18
a.
tr

Tabel 2.6 Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Sampel


ul

Menurut Kabupaten Se Provinsi Sulawesi Tenggara


//s

Tahun Anggaran 2016 (Ribu Rupiah) .................................


19
s:

Tabel 2.7
tp

Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Sampel


ht

Menurut Kabupaten Se Provinsi Sulawesi Tenggara


Tahun Anggaran 2016 (Ribu Rupiah) ................................. 20

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018Statistik vii


Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
DAFTAR GRAFIK

DAFTAR GRAFIK

Halaman

Grafik 1 Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi


Tenggara Menurut Jenis Pendapatan, Tahun Anggaran 2017
(Persen) ......................................................................................... 8

Grafik 2 Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi


Tenggara Menurut Jenis Belanja, Tahun Anggaran 2017
(Persen) .......................................................................................... 9

Grafik 3 Rencana Belanja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi


Tenggara Menurut Jenis Belanja, Tahun Anggaran 2018
(Persen) .......................................................................................... 10

Grafik 4 Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Se


Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 dan Rencana

id
Pendapatan Tahun Anggaran 2018 (Miliar Rupiah) ...................... 12

Grafik 5 Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Se g o.


s.
Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 dan Rencana
bp

Belanja Tahun Anggaran 2018 (Miliar Rupiah) ............................ 14


a.
tr

Grafik 6 Realisasi Pendapatan dan Belanja Pemerintah Daerah


ul

Kabupaten/Kota Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun


//s

Anggaran 2017 (Miliar Rupiah) .................................................... 15


s:

Grafik 7 Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Se


tp

Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 (Miliar


ht

Rupiah) .......................................................................................... 16

Grafik 8 Realisasi Pendapatan dan Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan


Sampel Menurut Kabupaten Se Provinsi Sulawesi Tenggara
Tahun Anggaran 2017 (Juta Rupiah) ............................................. 21

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018Statistik ix


Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
DAFTAR LAMPIRAN

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Sulawesi Tenggara


Menurut Jenis Pendapatan, Tahun Anggaran 2016-2017 dan
Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018 (Juta Rupiah)......... 23

Lampiran 2 Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Sulawesi Tenggara


Menurut Jenis Belanja, Tahun Anggaran 2016-2017 dan
Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018 (Juta Rupiah) ............... 43

Lampiran 3 Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Sulawesi Tenggara


Menurut Jenis Pembiayaan, Tahun Anggaran 2016-2017 dan
Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018 (Juta Rupiah) ....... 63

Lampiran 4 Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan di

id
Kabupaten di Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis

o.
Pendapatan, Tahun Anggaran 2016-2017 (Ribu Rupiah)............ 83
g
s.
Lampiran 5 Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan di Kabupaten di
bp

Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Belanja, Tahun


Anggaran 2016-2017 (Ribu Rupiah)............................................ 101
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018Statistik xi


Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
PENDAHULUAN

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Berlakunya Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah dan


Undang-Undang No. 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pusat dan
Daerah di Indonesia telah membawa konsekuensi terjadinya perubahan dalam sistem
penyelenggaraan pemerintah di daerah. Kondisi tersebut ditandai dengan semakin
banyaknya kewenangan yang dimiliki daerah dan kebijakan pemerintah pusat yang
makin dibatasi dalam desentralisasi fiskal. Diharapkan dengan adanya kewenangan
tersebut daerah otonom dapat memperoleh sumber pembiayaan dalam melaksanakan

id
o.
otonominya. Untuk itu pemerintah daerah dituntut dapat mengelola kewenangannya
dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah. g
s.
bp

Peran pemerintah daerah dalam pelaksanaan pembangunan daerah terus


a.

ditingkatkan, serta diselaraskan dengan pembangunan nasional. Hal ini dimaksudkan


tr

untuk lebih mewujudkan otonomi daerah yang berkembang dan sesuai dengan kondisi
ul
//s

daerahnya. Pembangunan daerah dilaksanakan secara terpadu dan serasi oleh


s:

Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah serta secara bersama-sama mewujudkan


tp

keharmonisan dan keseimbangan pembangunan nasional, mewujudkan masyarakat yang


ht

adil dan sejahtera.


Salah satu usaha untuk mencapai tujuan tersebut adalah dengan berbagai upaya
perbaikan dan penyempurnaan dalam bidang keuangan daerah. Upaya tersebut melalui
pelaksanaan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Provinsi dan
Kabupaten/Kota serta Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) yang dikelola
secara lebih efektif dan efisien.
Sesuai dengan ketentuan yang tercantum di dalam pasal 64 ayat (3) Undang-
undang Nomor 5 Tahun 1974, Tentang pokok-pokok pemerintahan di daerah bahwa
perhitungan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah harus ditetapkan dengan Peraturan
Daerah sehingga merupakan kewajiban yang harus dibuat setiap akhir pelaksanaan
APBD.

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 1


PENDAHULUAN

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD), adalah program kerja yang
akan dilaksanakan oleh Pemerintah Daerah, baik Provinsi maupun Kabupaten/Kota
dalam tahun anggaran yang bersangkutan. Program kerja tersebut telah ditetapkan oleh
Kepala Daerah dengan persetujuan DPRD, yaitu dari Rencana Anggaran Pendapatan dan
Belanja Daerah (RAPBD) menjadi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD)
yang dituangkan dalam Peraturan Daerah. Sedangkan Anggaran Pendapatan dan Belanja
Desa (APBDes) adalah Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa yang dibahas dan
disetujui bersama oleh pemerintah desa dan Badan Permusyawaratan Desa, dan
ditetapkan dengan peraturan desa. Oleh karena itu angka yang tertera dalam APBDes
bukanlah sekedar angka-angka yang tanpa makna, tetapi merupakan program-program
yang telah dilaksanakan oleh Pemerintah Desa pada tahun anggaran bersangkutan.

id
Dalam rangka keperluan analisis dan pengambilan keputusan maupun untuk

o.
memenuhi kelengkapan informasi tentang Keuangan Negara dalam berbagai keperluan
g
s.
maka alasan untuk mengumpulkan data statistik tentang keuangan daerah menjadi makin
bp

diperlukan. Sebagai informasi, setiap tahun baik BPS Provinsi maupun BPS Kabupaten/
a.

Kota mengumpulkan data keuangan daerah yang terdiri dari Keuangan Pemerintah
tr
ul

Daerah Provinsi, Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota dan Keuangan


//s

Desa/Kelurahan.
s:
tp

1.2 Kegunaan Statistik Keuangan Pemerintah Daerah


ht

Secara umum statistik keuangan pemerintah daerah diperlukan antara lain:


a. Sebagai bahan dalam penyusunan neraca ekonomi baik di tingkat daerah maupun di
tingkat nasional seperti pendapatan regional/nasional, tabel input-output, dan neraca
arus dana.
b. Memberi gambaran tentang realisasi Anggaran Pendapatan Belanja Daerah yang
telah dilakukan baik oleh Pemerintah Daerah Provinsi, Kabupaten/Kota maupun
Pemerintah Desa.
c. Untuk mengetahui potensi dan peran sumber dana dari masing-masing daerah.
d. Sebagai informasi bagi Pemerintah Pusat, Pemerintah Daerah Provinsi, dan
Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota untuk menentukan jenis dan besarnya
bantuan pembanguan untuk masing-masing daerah di bawahnya.

2 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


PENDAHULUAN

1.3 Ruang Lingkup dan Sumber Data

Data Keuangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tenggara


diperoleh dari Kantor Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara dan data
keuangan Kabupaten/Kota diperoleh dari Kantor Daerah Kabupaten/Kota
se-Sulawesi Tenggara. Pada tingkat pemerintahan yang lebih rendah, data
statistik Keuangan Pemerintah Desa/Kelurahan diperoleh dari 192
desa/kelurahan yang terpilih sebagai sampel. Rincian realisasi penerimaan

id
dan pengeluaran Pemerintah Daerah Provinsi, Kabupaten/Kota dan
Desa/Kelurahan dikompilasi oleh o.
g
petugas statistik ke dalam
s.
bp

daftar/kuesioner K-1, K-2, dan K-3 yang telah disiapkan BPS. Periode
a.

data yang dicakup dalam sajian ini adalah berdasarkan tahun


tr
ul

fiskal/anggaran.
//s
s:
tp

1.4 Konsep dan Definisi


ht

Keuangan Pemerintah daerah terbagi 3 (tiga) bagian yaitu:


1. Pendapatan Daerah
2. Belanja Daerah
3. Pembiayaan Daerah

1.4.1 Pendapatan Daerah


Pendapatan daerah didefinisikan sebagai hak Pemerintah
Daerah yang diakui sebagai penambah nilai kekayaan bersih dalam
periode tahun bersangkutan.
Pendapatan Daerah terdiri dari:

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 3


PENDAHULUAN

Pendapatan asli daerah, dana perimbangan dan lain-lain pendapatan


daerah yang sah.

1.4.1.1 Pendapatan Asli Daerah (PAD)


Pendapatan Asli Daerah (PAD) didefinisikan sebagai
pendapatan yang diperoleh daerah yang dipungut berdasarkan
peraturan daerah sesuai dengan peraturan perundang-undangan
untuk mengumpulkan dana guna keperluan daerah yang
bersangkutan dalam membiayai kegiatannya. PAD terdiri dari:

id
pajak daerah, retribusi daerah, hasil perusahaan milik daerah dan
g o.
pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan, dan lain-lain
s.
bp

pendapatan asli daerah yang sah.


a.
tr
ul

1.4.1.2 Dana Perimbangan


//s

Dana Perimbangan didefinisikan sebagai dana yang


s:
tp

bersumber dari pendapatan APBN yang dialokasikan kepada


ht

Daerah untuk mendanai kebutuhan daerah dalam rangka


pelaksanaan desentralisasi. Dana Perimbangan terdiri dari: bagi
hasil pajak/bagi hasil bukan pajak, bagi hasil bukan pajak/sumber
daya alam, dana alokasi umum (DAU), dan dana alokasi khusus
(DAK).

1.4.1.3 Lain-lain Pendapatan yang Sah


Lain-lain Pendapatan yang Sah didefinisikan sebagai
pendapatan lainnya dari pemerintah pusat dan atau dari instansi
pusat, serta dari daerah lainnya. Lain-lain pendapatan yang sah
terdiri dari: pendapatan hibah, dana darurat, dana bagi hasil dari
4 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018
PENDAHULUAN

provinsi dan pemerintah daerah lainnya, dana penyesuaian dan


otonomi khusus, dan bantuan keuangan dari provinsi atau
pemerintah daerah lainnya.

1.4.2 Belanja Daerah


Belanja Daerah didefinisikan sebagai semua kewajiban
Daerah yang diakui sebagai pengurang nilai kekayaan bersih dalam
periode tahun anggaran yang bersangkutan. Belanja Daerah ini
terdiri dari: Belanja Tak Langsung dan Belanja Langsung.

id
1.4.2.1 Belanja Tak Langsung
go.
Belanja tak langsung didefinisikan sebagai bagian belanja
s.
bp

yang dianggarkan tidak terkait langsung dengan pelaksanaan


a.

program. Belanja tak langsung terdiri dari: belanja pegawai berupa


tr
ul

gaji dan tunjangan yang telah ditetapkan undang-undang, belanja


//s

bunga, belanja subsidi, belanja hibah, belanja bantuan sosial,


s:
tp

belanja bagi hasil kepada provinsi/kabupaten/kota dan pemerintah


ht

desa, belanja bantuan keuangan kepada provinsi/kabupaten/kota


dan pemerintah desa, serta belanja tidak terduga.
1.4.2.2 Belanja Langsung

Belanja langsung didefinisikan sebagai bagian belanja yang


dianggarkan terkait langsung dengan pelaksanaan program. Belanja
langsung terdiri dari: belanja pegawai, belanja barang dan jasa, dan
belanja modal.

1.4.3 Pembiayaan

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 5


PENDAHULUAN

Pembiayaan didefinisikan sebagai bagian dari penerimaan


pembiayaan daerah, pengeluaran pembiayaan daerah dan sisa lebih
pembiayaan anggaran tahun berkenaan.

id
go.
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht

6 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT

II. ULASAN RINGKAS

Kelancaran penyelenggaraan pemerintah dan pembangunan sangat bergantung


tersedianya sumber-sumber pendapatan daerah baik yang berasal dari sumber pendapatan
asli daerah (PAD) maupun sumber dana yang berasal dari bantuan Pemerintah Pusat, dan
atau setingkat di atasnya bagi pemerintah tingkat kabupaten dan kota. Demikian pula bagi
Keuangan Pemerintah Desa, mengingat sumber-sumber pendapatan asli desa masih sangat
minim, belum dapat tergali dan tereksplorasi secara memadai. Seiring dengan masih sangat
terbatasnya sumber daya manusia yang profesional pada tingkat aparat pemerintah desa
dan kelurahan, bagian terbesar dana desa bersumber dari bantuan pemerintah setingkat di

id
atasnya maupun proyek-proyek yang berasal dari kementerian yang masuk di

o.
desa/kelurahan tersebut sebagai lokasi proyek.
g
s.
bp

2.1 Pendapatan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara


a.
tr

Realisasi pendapatan pemerintah daerah Provinsi Sulawesi Tenggara


ul

Tahun Anggaran 2017 adalah Rp. 3.534.627,02 juta, yang terdiri dari bagian
//s

Pendapatan Asli Daerah Rp. 806.304,24 Juta atau 22,81 persen; Dana
s:
tp

Perimbangan Rp.2.673.537,67 Juta atau 75,64 persen; dan Lain-Lain Pendapatan


ht

yang Sah Rp.54.785,11 Juta atau 1,55 persen (Tabel 1 Lampiran 1).
Rencana pendapatan pemerintah daerah Provinsi Sulawesi Tenggara
Tahun Anggaran 2018 adalah Rp. 3.521.771,32 Juta, yang terdiri dari Pendapatan
Asli Daerah Rp. 620.402,71 Juta atau 17,62 persen; Dana Perimbangan Rp.
2.884.868,61 Juta atau 81,92 persen; dan Lain-Lain Pendapatan yang Sah
Rp.16.500 Juta atau 0,47 persen.

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 7


ULASAN SINGKAT

Tabel 2.1
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun 2017
Dan Rencana Pendapatan Tahun 2018
Menurut Jenis Pendapatan dan Distribusi Pendapatan

Realisasi 2017 Rencana 2018


Jenis Pendapatan Daerah % %
(Juta Rp) (Juta Rp)
1 2 3 4 5
1. Pendapatan Asli Daerah 806.304,24 22,81 620.402,71 17,62

2. Dana Perimbangan 2.673.537,67 75,64 2.884.868,61 81,92

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 54.785,11 1,55 16.500,00 0,47

Jumlah 3.534.627,02 100,00 3.521.771,32 100,00


Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

id
o.
Grafik 1
g
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah
s.
Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Pendapatan
bp

Tahun Anggaran 2017


(Persen)
a.
tr
ul
//s

23%
s:

1%
tp
ht

Pendapatan Asli Daerah


76%
Dana Perimbangan

Lain-Lain Pendapatan yang


Sah
Sumber : Survei Statistik Keuangan Daerah

8 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
2.2 Belanja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara
Realisasi pendapatan pemerintah daerah memberi dampak pada realisasi
belanja pemerintah daerah Provinsi Sulawesi Tenggara. Realisasi belanja pemerintah
daerah Tahun Anggaran 2017 tercatat Rp. 3.554.111,16 Juta yang terdiri dari
Belanja Tidak Langsung Rp. 2.091.990,06 Juta atau 58,86 persen dan Belanja
Langsung Rp. 1.462.121,10 Juta atau 41,14 persen. Realisasi belanja pemerintah
daerah pada Tahun 2017 mengalami peningkatan sebesar 33,42 persen dibandingkan
Tahun 2016 (Tabel 19 Lampiran 2).

Grafik 2
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah
Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2017
(Persen)

id
g o.
s.
bp

41%
a.
tr
ul

59%
//s
s:
tp

Belanja Tidak Langsung


ht

Belanja Langsung

Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 9


ULASAN SINGKAT
Grafik 3
Rencana Belanja Pemerintah Daerah
Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2018
(Persen)

37%

63%

id
Belanja Tidak Langsung

o.
Belanja Langsung
g
Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah
s.
bp

Rencana belanja pemerintah pada tahun 2018 sebesar Rp. 3.560.113,60 Juta
a.

yang terdiri dari Belanja Tidak Langsung sebesar Rp. 2.226.522,00 Juta atau 62,54
tr
ul

persen dan Belanja Langsung sebesar Rp. 1.333.591,61 Juta atau 37,46 persen.
//s
s:

2.3 Pembiayaan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara


tp

Realisasi pembiayaan pemerintah terdiri dari penerimaan pembiayaan


ht

daerah dan pengeluaran pembiayaan daerah. Penerimaan Pembiayaan Daerah


Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 sebesar Rp. 498.667,57 Juta
yang seluruhnya berasal dari Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran
sebelumnya yaitu sebesar Rp. 498.667,57 Juta. Pengeluaran Pembiayaan daerah
Rp.126.477,31 juta berasal dari Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah
sebesar Rp. 49.061,57 Juta, dan Pembayaran Pokok Utang sebesar Rp. 77.415,74
Juta (Tabel 37 Lampiran 3).

2.4 Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota


Realisasi pendapatan pemerintah daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Sulawesi
Tenggara Tahun Anggaran 2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
dapat dilihat pada Tabel 2.2.

10 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
Pada Tabel 2.2 yang tersaji di bawah ini, terlihat bahwa realisasi pendapatan
pemerintah daerah kabupaten/kota se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran
2017 yang terbesar adalah Kabupaten Konawe sebesar Rp. 1.256.254,77 Juta, yang
terdiri dari Pendapatan Asli Daerah Rp. 97.586,84 Juta atau 7,77 persen, Dana
Perimbangan Rp. 855.575,07 Juta atau 68,11 persen dan Lain-Lain Pendapatan
yang Sah Rp. 303.092,86 Juta atau 24,13 persen. Realisasi pendapatan tersebut naik
sebesar 6,93 persen dibandingkan realisasi pendapatan Tahun 2016.
Sedangkan realisasi pendapatan pemerintah daerah Tahun Anggaran 2017
yang terkecil adalah Kabupaten Buton Selatan sebesar Rp. 526.266,51 Juta, yang
terdiri dari Pendapatan Asli Daerah Rp. 6.557,48 Juta atau 1,25 persen, Dana
Perimbangan Rp. 424.354,76 Juta atau 80,63 persen, dan Lain-Lain Pendapatan
yang Sah sebesar Rp. 95.354,27 Juta atau 18,12 persen.

id
o.
Tabel 2.2
g
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
s.
Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017
bp

dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018


(Juta Rupiah)
a.
tr

Kabupaten/Kota Realisasi 2017 Rencana 2018


ul

1 2 3
//s

1. Buton 731.272,82 789.843,90


s:

2. Muna 1.107.055,96 1.128.158,73


tp

3. Konawe 1.256.254,77 1.451.621,39


ht

4. Kolaka 1.083.491,77 1.084.199,61


5. Konawe Selatan 1.245.862,03 1.314.944,76
6. Bombana 852.646,80 844.106,24
7. Wakatobi 748.730,82 814.260,31
8. Kolaka Utara 761.873,95 822.266,61
9. Buton Utara 622.117,32 625.421,75
10. Konawe Utara 742.535,26 753.317,92
11. KolakaTimur 658.749,60 641.765,51
12. Konawe Kepulauan 551.031,09 519.945,84
13. Muna Barat 562.610,79 591.561,48
14. Buton Tengah 592.163,06 617.006,50
15. Buton Selatan 526.266,51 561.077,05
16. Kota Kendari 1.131.987,99 1.709.048,03
17. Kota Baubau 828.157,62 805.480,74
Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 11


ULASAN SINGKAT

Untuk rencana pendapatan pemerintah daerah kabupaten/kota Tahun


Anggaran 2017 yang terbesar adalah Kota Kendari yaitu sebesar Rp. 1.709.048,03
Juta, dan terkecil adalah Kabupaten Konawe Kepulauan sebesar Rp. 519.945,84
Juta. Realisasi pendapatan daerah kabupaten/kota Tahun 2017 dan rencana
pendapatan Tahun Anggaran 2018 menurut jenis pendapatan lebih rinci dapat dilihat
pada Lampiran 1 (Tabel 2 sampai dengan Tabel 18).

Grafik 4
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 dan
Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Miliar Rupiah)

id
g o.
s.
bp

1,800.00
a.

1,600.00
tr

1,400.00
ul

1,200.00
//s

1,000.00
s:

800.00
tp

600.00
ht

400.00
200.00
0.00

Realisasi 2017

Rencana 2018
SUMBER : SURVEI STATISTIK KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

2.5 Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota


Realisasi belanja pemerintah daerah dari sebanyak 17 kabupaten/kota se-
Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 dan rencana belanja pemerintah Tahun
2018 disajikan pada Tabel 2.3 di bawah ini.

12 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
Pada tabel tersebut terlihat bahwa kabupaten/kota yang memiliki realisasi
belanja pemerintah daerah Tahun Anggaran 2017 terbesar adalah Kabupaten
Konawe sebesar Rp. 1.377.460,24 Juta. Sedangkan kabupaten/kota yang memiliki
realisasi belanja pemerintah daerah Tahun Anggaran 2017 terkecil adalah
Kabupaten Konawe Kepulauan yaitu sebesar Rp. 560.508,23 Juta.
Pada rencana belanja pemerintah Tahun 2018, Kota Kendari memiliki
rencana belanja pemerintah yang terbesar diantara kabupaten/kota yang lain yaitu
sebesar Rp. 1.708.133,13 Juta. Sementara itu, kabupaten/kota yang memiliki
rencana belanja pemerintah Tahun Anggaran 2018 terkecil adalah Kabupaten
Konawe Kepulauan, yakni sebesar Rp. 546.145,44 Juta. Untuk lebih jelasnya,
rincian realisasi dan rencana belanja pemerintah kabupaten/kota menurut jenis
belanja dapat dilihat pada Lampiran 2 (Tabel 19 sampai dengan Tabel 36).

id
o.
Tabel 2.3
g
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
s.
Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017
bp

dan Rencana Belanja Tahun 2018


a.

(Juta Rupiah)
tr
ul

Kabupaten/Kota Realisasi 2017 Rencana 2018


//s

1 2 3
s:

1. Buton 714.165,21 805.707,18


tp

2. Muna 1.117.443,10 1.200.990,44


ht

3. Konawe 1.377.460,24 1.585.935,67


4. Kolaka 1.081.752,24 1.084.199,61
5. Konawe Selatan 1.276.218,97 1.624.480,77
6. Bombana 834.587,06 849.393,85
7. Wakatobi 756.670,33 830.768,82
8. Kolaka Utara 745.708,55 878.766,61
9. Buton Utara 626.105,02 640.415,09
10. Konawe Utara 737.952,05 760.513,86
11. KolakaTimur 669.561,77 644.780,40
12. Konawe Kepulauan 560.508,23 546.145,44
13. Muna Barat 645.232,23 594.042,48
14. Buton Tengah 566.749,48 650.368,64
15. Buton Selatan 575.629,54 575.420,66
16. Kota Kendari 1.124.652,36 1.708.133,13
17. Kota Baubau 880.528,26 844.412,47
Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 13


ULASAN SINGKAT
Grafik 5
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017 dan
Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Miliar Rupiah)

2,000.00

1,500.00

1,000.00

500.00

0.00

id
o.
g
s.
bp
a.

Realisasi 2017
tr
ul

Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah


Rencana 2018
//s
s:
tp
ht

Grafik 6 menyajikan perbandingan antara realisasi pendapatan dengan


realisasi belanja pada Tahun 2017 dari masing-masing kabupaten/kota. Pada grafik
tersebut terlihat bahwa 7 (tujuh) kabupaten/kota memiliki nilai realisasi
pendapatan lebih besar dari pada belanja, yaitu Kabupaten Buton, Kabupaten
Kolaka, Kabupaten Bombana, Kabupaten Kolaka Utara, Kabupaten Konawe
Utara, Kabupaten Buton Tengah, dan Kota Kendari.
Sementara itu, terdapat 10 (sepuluh) kabupaten/kota memiliki nilai
realisasi pendapatan lebih kecil dibandingkan dengan realisasi belanjanya,
diantaranya adalah Kabupaten Muna, Kabupaten Konawe, Kabupaten Konawe
Selatan, Kabupaten Wakatobi, Kabupaten Buton Utara, Kabupaten Kolaka Timur,
Kabupaten Konawe Kepulauan, Kabupaten Muna Barat, Kabupaten Buton
Selatan, dan Kota Baubau.

14 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
Grafik 6
Realisasi Pendapatan dan Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017
(Miliar Rupiah)

KOTA BAUBAU
KOTA KENDARI
BUTON SELATAN
BUTON TENGAH
MUNA BARAT
KONAWE KEPULAUAN
Realisasi Belanja
KOLAKA TIMUR 2017
KONAWE UTARA
BUTON UTARA Realisasi Pendapatan
KOLAKA UTARA 2017
WAKATOBI
BOMBANA

id
KONAWE SELATAN

o.
KOLAKA
KONAWE
g
s.
MUNA
bp

BUTON
a.

500.00 600.00 700.00 800.00 900.00 1,000.00 1,100.00 1,200.00 1,300.00 1,400.00
tr
ul

Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah


//s
s:
tp
ht

2.6 Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota


Realisasi pembiayaan pemerintah daerah kabupaten/kota terdiri dari
Penerimaan Pembiayaan Daerah, Pengeluaran Pembiayaan dan Sisa Lebih
Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan. Pada Tahun Anggaran 2017, Realisasi
Penerimaan Pembiayaan Daerah kabupaten/kota tertinggi adalah Kabupaten Konawe
sebesar Rp. 157.023,79 Juta, dan realisasi penerimaan pembiayaan daerah terendah
adalah Kota Kendari sebesar Rp. 8.423,36 Juta. Bahkan di Kabupaten Konawe
Utara, Realisasi Penerimaan Pembiayaannya tercatat sebesar Rp. 0,00.

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 15


ULASAN SINGKAT
Grafik 7
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Se Provinsi Sulawesi Tenggara Tahun Anggaran 2017
(Miliar Rupiah)

160.00
140.00
120.00
100.00
80.00
60.00
40.00
20.00
0.00

id
Sumber: Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah
go. Penerimaan Pengeluaran SiLPA
s.
bp
a.
tr

Pada Realisasi Pengeluaran Pembiayaan daerah di Kabupaten Bombana dan


ul
//s

Kabupaten Muna Barat tercatat sebesar Rp. 0,00. Meski demikian, di Kota Kendari
s:

tercatat sebesar Rp. 22.555,23 Juta yang merupakan Realisasi Pengeluaran


tp

Pembiayaan Daerah tertinggi di Tahun 2017. Sedangkan Realisasi Pengeluaran


ht

Pembiayaan Daerah terendah adalah Kabupaten Konawe Selatan yaitu sebesar Rp.
1.000,00 Juta. Secara rinci, Realisasi Pembiayaan pemerintah daerah kabupaten/kota
Tahun Anggaran 2017 disajikan pada Tabel 2.4.

16 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
Tabel 2.4
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota
Se Provinsi Sulawesi Tenggara
Tahun Anggaran 2017
(Juta Rupiah)

Realisasi Pembiayaan
Kabupaten/Kota
Penerimaan Pengeluaran SiLPA
(1) (2) (3) (4)
1. Buton 64.032,93 12.634,28 68.506,26
2. Muna 79.909,39 15.134,17 54.388,08
3. Konawe 157.023,79 22.555,23 13.263,09
4. Kolaka 16.090,07 4.500,00 13.329,60
5. Konawe Selatan 84.132,80 1.000,00 52.775,86
6. Bombana 10.442,12 0,00 28.501,86
7. Wakatobi 48.879,20 7.654,00 33.285,69

id
8. Kolaka Utara 22.462,69 3.250,00 35.378,08

o.
9. Buton Utara 21.786,80 7.371,53 10.427,57
10. Konawe Utara 0,00 g 2.000,00 2.583,21
s.
11. Kolaka Timur 43.037,12 6.110,58 26.114,38
bp

12. Konawe Kepulauan 38.742,08 3.000,00 26.264,94


a.

13. Muna Barat 153.796,29 0,00 71.174,85


tr
ul

14. Buton Tengah 62.372,04 2.000,00 85.785,62


//s

15. Buton Selatan 59.522,21 10.159,18 0,00


s:

16. Kota Kendari 8.423,36 3.999,00 11.759,99


tp

17. Kota Baubau 137.655,44 5.639,09 79.645,72


ht

Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

2.7 Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan


Salah satu cara untuk melihat kemampuan desa/kelurahan dalam
menyelenggarakan rumahtangganya adalah dengan mengamati bagaimana
pemerintah desa/kelurahan mampu menggali sumber dana secara optimal dari
potensi yang ada di desa/kelurahan, dan informasi ini bisa tercermin pada
Pendapatan Asli Desa/kelurahan (PAD). Pendapatan Asli Desa/kelurahan sebagai
salah satu komponen pendapatan desa dapat digunakan sebagai ukuran atau
indikator untuk melihat kemampuan desa/kelurahan menyelenggarakan
rumahtangganya sendiri.
Jumlah desa/kelurahan sampel dalam penghitungan Realisasi Pendapatan
dan Belanja Desa/kelurahan di kabupaten se Provinsi Sulawesi Tenggara dapat

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 17


ULASAN SINGKAT
dilihat pada Tabel 2.5, dan pada Tabel 2.6, dapat dilihat Realisasi Pendapatan
Pemerintah Desa/kelurahan sampel selama periode Tahun Anggaran 2017.

Tabel 2.5
Jumlah Desa/Kelurahan dan Sampel Penghitungan Realisasi Pendapatan dan Belanja
Desa/Kelurahan Per Kabupaten se Provinsi Sulawesi Tenggara
Tahun 2017

Jumlah
Kabupaten/Kota Jumlah Sampel
Kelurahan/Desa

(1) (2) (3)


1. Buton 95 8
2. Muna 186 14
3. Konawe 356 28
4. Kolaka 135 10

id
5. Konawe Selatan 361 35

o.
6. Bombana 144
g 12
s.
7. Wakatobi 100 8
bp

8. Kolaka Utara 133 13


9. Buton Utara 91 5
a.

10. Konawe Utara 170 14


tr
ul

11. Kolaka Timur 133 14


//s

12. Konawe Kepulauan 91 9


13. Muna Barat 86 8
s:

14. Buton Tengah 77 8


tp

15. Buton Selatan 70 6


ht

16. Kota Kendari 65 0


17. Kota Baubau 43 0
Jumlah 2.336 192
Sumber : Direktori Desa Sulawesi Tenggara 2017
dan Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

18 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
Tabel 2.6
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Sampel
Menurut Kabupaten Se Provinsi Sulawesi Tenggara
Tahun Anggaran 2017
(Ribu Rupiah)

Kabupaten/Kota Realisasi Pendapatan


(1) (2)
1. Buton 15.256.013,00
2. Muna 15.938.120,00
3. Konawe 24.304.605,00
4. Kolaka 13.584.535,00
5. Konawe Selatan 34.371.619,00
6. Bombana 14.301.582,00
7. Wakatobi 11.644.933,00
8. Kolaka Utara 15.293.063,00

id
9. Buton Utara 6.930.624,00

o.
10. Konawe Utara 14.636.355,00
11. KolakaTimur
g 15.849.609,00
s.
bp

12. Konawe Kepulauan 13.389.646,00


13. Muna Barat 12.697.042,00
a.
tr

14. Buton Tengah 8.802.809,00


ul

15. Buton Selatan 7.127.489,00


//s

Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah


s:
tp
ht

Dari Tabel 2.6 terlihat bahwa realisasi pendapatan pemerintah


desa/kelurahan sampel terbesar adalah Kabupaten Konawe Selatan
yaitu sebesar Rp. 34.371.619,00 Ribu dengan sampel 35
desa/kelurahan atau rata-rata realisasi pendapatan tiap desa sebesar
Rp. 982.046,26 Ribu. Realisasi pendapatan tersebut terbesar berasal
dari Pendapatan Transfer sebesar Rp. 34.305.870,00 Ribu atau 99,81
Persen, dimana rincian yang terbesarnya berasal dari Dana
Desa,sebesar Rp. 26.286.789,00 Ribu. Pendapatan Asli Daerah
menyumbang Pendapatan Desa sebanyak 0,19 persen atau sebesar Rp.
65.749,00 Ribu. Lebih rinci realisasi pendapatan pemerintah

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 19


ULASAN SINGKAT

desa/kelurahan sampel menurut jenis pendapatan dapat dilihat pada


Lampiran 4 (Tabel 55 sampai dengan Tabel 69).

2.8 Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan


Besarnya belanja pemerintah desa/kelurahan yang dikelola oleh pemerintah
desa/kelurahan, tidak terlepas dari besarnya dana hasil pendapatan. Belanja
pemerintah desa/kelurahan mulai Tahun 2017, terbagi menurut bidang kegiatan,
yaitu Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa, Bidang Pelaksanaan Pembangunan
Desa, Bidang Pembinaan Kemasyarakatan, Bidang Pemberdayaan Masyarakat, dan
Bidang Tak Terduga. Pada Tabel 2.7 disajikan realisasi belanja pemerintah
desa/kelurahan sampel di kabupaten se-Provinsi Sulawesi Tenggara selama periode
Tahun Anggaran 2017.

id
g o.
s.
Tabel 2.7
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Sampel
bp

Menurut Kabupaten Se Provinsi Sulawesi Tenggara


a.

Tahun Anggaran 2017


tr

(Ribu Rupiah)
ul
//s

Kabupaten/Kota Realisasi Belanja


s:

(1) (2)
tp

1. Buton 13.981.640,00
ht

2. Muna 15.126.113,00
3. Konawe 23.135.049,00
4. Kolaka 13.205.128,00
5. Konawe Selatan 32.647.340,00
6. Bombana 13.875.582,00
7. Wakatobi 8.817.637,00
8. Kolaka Utara 15.288.846,00
9. Buton Utara 6.843.824,00
10. Konawe Utara 14.636.355,00
11. KolakaTimur 15.154.516,00
12. KonaweKepulauan 13.294.646,00
13. Muna Barat 12.566.965,00
14. Buton Tengah 8.340.788,00
15. Buton Selatan 7.076.809,00
Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah

20 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


ULASAN SINGKAT
Dari Tabel 2.7 diatas, terlihat bahwa realisasi belanja
pemerintah desa/kelurahan sampel terbesar adalah Kabupaten Konawe
Selatan yaitu sebesar adalah Rp. 32.647.340,00 Ribu atau rata-rata Rp.
932.781,14 Ribu per desa/kelurahan. Realisasi Belanja tersebut
sebagian besar digunakan pada Belanja Pelaksanaan Pembangunan
Desa yaitu sebesar Rp. 23.292.722,00 Ribu atau 71,35 Persen. Lebih
jelasnya Realisasi Belanja Pemerintah desa/kelurahan sampel menurut
jenis pendapatan dapat dilihat pada Lampiran 5 (Tabel 70 sampai
dengan Tabel 84).
Jika dibandingkan antara nilai Realisasi Pendapatan dan Realisasi Belanja
untuk masing-masing kabupaten maka akan diperoleh perbandingan seperti tersaji

id
o.
pada Grafik 8 berikut.
g
s.
Grafik 8
bp

Realisasi Pendapatan dan Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Sampel


a.

Menurut Kabupaten Se Provinsi Sulawesi Tenggara


tr

Tahun Anggaran 2017


ul

(Juta Rupiah)
//s
s:
tp

35,000.00
ht

30,000.00

25,000.00

20,000.00

15,000.00

10,000.00

5,000.00

0.00

Pendapatan

Sumber : Survei Statistik Keuangan Pemerintah Daerah Belanja

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 21


ULASAN SINGKAT

Dari Grafik 8 dapat dilihat bahwa dari 15 kabupaten yang ada di Provinsi
Sulawesi Tenggara, hanya satu kabupaten yang memiliki nilai Realisasi
Pendapatan sama dengan nilai Realisasi Belanja yaitu Kabupaten Konawe Utara.
Sedangkan 14 kabupaten lainnya, Realisasi Pendapatan lebih besar dari Realisasi
Belanja dengan selisih terbesar adalah Kabupaten Wakatobi, disusul Kabupaten
Konawe Selatan dan Kabupaten Buton.

Perlu dipahami kembali bahwa segala penjumlahan terkait keuangan


daerah pemerintah desa pada publikasi ini merupakan sampel dari 2.336
Desa/UPT/Kelurahan yang tersebar di seluruh Provinsi Sulawesi Tenggara.
Besarnya realisasi keuangan masing-masing kabupaten tergantung dari jumlah

id
desa/kelurahan yang menjadi sampel pada survei statistik keuangan pemerintah
g o.
desa yang menjadi rujukan data pada publikasi ini.
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht

22 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Sulawesi
Tenggara Menurut Jenis Pendapatan, Tahun Anggaran

id
2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran
2018 o.
g
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
Lampiran 1
Tabel 1
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 2,809,721.46 3,534,627.02 3,521,771.32

1. Pendapatan Asli Daerah 756,302.66 806,304.24 620,402.71

1.1. Hasil Pajak Daerah 579,776.26 614,004.32 446,425.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 13,243.20 16,193.05 16,754.67

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 23,412.41 39,417.84 37,906.98
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 139,870.79 136,689.03 119,316.06

go
2. Dana Perimbangan
s. 2,037,098.80 2,673,537.67 2,884,868.61
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 97,654.36 71,365.19 94,832.65
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 1,200,634.20 1,563,334.27 1,575,959.52


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 738,810.24 1,038,838.21 1,214,076.44


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 16,320.00 54,785.11 16,500.00


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 11,320.00 175.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 0.00 0.00 0.00
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 5,000.00 52,551.17 16,500.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 0.00 0.00 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Lainnya 0.00 2,058.94 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 25


Lampiran 1
Tabel 2
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 777,193.14 731,272.82 789,843.90

1. Pendapatan Asli Daerah 39,141.77 48,262.95 46,232.63

1.1. Hasil Pajak Daerah 2,201.13 2,872.90 2,119.88


1.2. Hasil Retribusi Daerah 7,517.90 8,163.32 7,965.79

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 4,604.69 5,227.63 5,227.63
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 24,818.05 31,999.10 30,919.33

go
2. Dana Perimbangan
s. 628,601.86 549,183.41 633,952.54
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 17,233.56 12,125.19 12,981.07
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 427,465.43 423,599.04 424,357.65


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 183,902.87 113,459.18 196,613.82


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 109,449.51 133,826.46 109,658.73


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 13,985.56 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 19,157.99 18,088.23 10,027.37
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 22,556.97 41,802.48 36,500.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 1,440.00 8,000.00 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 52,097.35 65,701.03 63,131.36
3.7. Lainnya 211.64 234.72 0.00

26 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 3
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 1,136,702.73 1,107,055.96 1,128,158.73

1. Pendapatan Asli Daerah 39,775.36 81,248.09 100,125.31

1.1. Hasil Pajak Daerah 5,788.31 6,497.74 6,058.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 14,020.01 13,243.08 3,479.00

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 3,069.80 3,485.09 3,500.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 16,897.24 58,022.18 87,088.31

go
2. Dana Perimbangan
s. 995,269.20 904,904.21 918,438.32
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 14,573.36 11,143.97 13,987.27
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 669,896.27 658,128.35 658,128.35


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 310,799.57 235,631.89 246,322.70


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 101,658.17 120,903.66 109,595.10


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 1,497.11 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 20,873.71 23,634.63 7,519.83
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 0.00 97,060.27 101,975.27
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 2,505.00 208.76 100.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 76,782.35 0.00 0.00
3.7. Lainnya 0.00 0.00 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 27


Lampiran 1
Tabel 4
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 1,174,856.95 1,256,254.77 1,451,621.39

1. Pendapatan Asli Daerah 57,702.18 97,586.84 113,078.10

1.1. Hasil Pajak Daerah 10,304.40 13,832.21 15,750.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 7,325.08 2,547.17 2,580.10

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 3,909.38 4,438.26 4,000.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 36,163.32 76,769.20 90,748.00

go
2. Dana Perimbangan
s. 939,157.89 855,575.07 894,429.00
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 18,036.67 15,295.75 21,698.56
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 690,044.91 677,923.04 678,419.30


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 231,076.31 162,356.28 194,311.14


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 177,996.88 303,092.86 444,114.29


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 2,219.35 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 24,423.85 23,837.36 14,682.30
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 0.00 52,010.06 16,000.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 5,280.00 1,038.88 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 146,073.68 226,206.56 413,431.99

28 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 5
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 1,060,128.47 1,083,491.77 1,084,199.61

1. Pendapatan Asli Daerah 72,205.07 122,419.73 83,636.91

1.1. Hasil Pajak Daerah 19,473.06 21,709.26 20,024.94


1.2. Hasil Retribusi Daerah 6,469.87 10,877.71 7,494.15

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 8,963.84 10,697.82 10,697.82
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 37,298.30 79,134.94 45,420.00

go
2. Dana Perimbangan
s. 873,287.76 746,426.91 825,972.79
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 64,788.54 38,901.75 69,431.34
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 593,123.36 582,704.09 582,742.37


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 215,375.86 124,821.07 173,799.08


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 114,635.64 214,645.13 174,589.91


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 0.00 0.00 33,565.20


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 37,274.09 33,702.50 18,091.64
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 61,871.55 0.00 90,933.08
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 2,190.00 10,157.97 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 78,405.60 0.00
3.7. Lainnya 13,300.00 92,379.06 32,000.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 29


Lampiran 1
Tabel 6
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Selatan Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 1,225,185.45 1,245,862.03 1,314,944.76

1. Pendapatan Asli Daerah 48,028.70 102,590.87 68,908.75

1.1. Hasil Pajak Daerah 10,332.42 13,987.97 16,900.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 3,181.46 4,984.84 5,840.00

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 3,960.04 5,210.76 6,045.76
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 30,554.78 78,407.30 40,122.99

go
2. Dana Perimbangan
s. 879,945.26 853,444.39 943,909.61
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 31,536.80 20,401.28 23,218.08
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 666,694.03 661,162.08 666,731.36


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 181,714.43 171,881.03 253,960.17


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 297,211.49 289,826.77 302,126.40


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 250.00 15,116.16 46,686.86


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 24,046.63 23,875.53 13,683.27
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 267,334.86 0.00 241,756.28
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 5,580.00 1,330.76 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 249,504.32 0.00
3.7. Lainnya 0.00 0.00 0.00

30 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 7
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Bombana Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 850,047.40 852,646.80 844,106.24

1. Pendapatan Asli Daerah 31,274.21 54,510.47 81,253.74

1.1. Hasil Pajak Daerah 5,389.75 5,351.06 11,850.24


1.2. Hasil Retribusi Daerah 4,305.55 2,533.82 10,969.44

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 9,390.81 10,661.23 12,000.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 12,188.10 35,964.36 46,434.07

go
2. Dana Perimbangan
s. 687,828.54 618,967.93 571,407.96
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 27,742.12 15,235.68 23,040.52
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 481,299.89 477,202.60 482,294.44


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 178,786.53 126,529.65 66,073.00


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 130,944.65 179,168.40 191,444.54


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 6,000.00 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 16,473.83 16,031.13 8,857.59
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 103,871.88 67,582.80 182,586.95
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 2,340.00 96.48 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 94,275.86 0.00
3.7. Lainnya 2,258.94 1,182.13 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 31


Lampiran 1
Tabel 8
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Wakatobi Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 745,334.77 748,730.82 814,260.31

1. Pendapatan Asli Daerah 25,029.15 46,657.11 30,133.32

1.1. Hasil Pajak Daerah 5,880.36 7,083.30 6,593.89


1.2. Hasil Retribusi Daerah 966.38 1,369.89 2,299.11

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 7,374.57 9,752.03 9,752.04
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 10,807.84 28,451.89 11,488.29

go
2. Dana Perimbangan
s. 655,542.81 605,126.62 686,368.44
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 15,347.60 9,802.08 12,922.76
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 448,607.75 444,717.68 463,652.33


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 191,587.46 150,606.86 209,793.35


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 64,762.81 96,947.09 97,758.55


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 0.00 18,859.91 16,696.40


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 11,041.54 11,235.99 7,117.60
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 52,074.00 66,723.96 73,944.55
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 1,605.00 92.23 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 42.27 35.00 0.00

32 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 9
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Utara Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 817,539.82 761,873.95 822,266.61

1. Pendapatan Asli Daerah 40,246.18 55,454.85 40,501.05

1.1. Hasil Pajak Daerah 6,815.42 5,388.54 6,990.26


1.2. Hasil Retribusi Daerah 2,978.78 2,934.43 3,338.18

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 9,003.15 11,287.85 11,287.85
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 21,448.83 35,844.03 18,884.76

go
2. Dana Perimbangan
s. 678,684.25 583,555.54 614,077.75
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 20,183.14 15,518.00 13,572.05
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 469,964.08 467,026.89 475,754.19


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 188,537.03 101,010.65 124,751.51


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 98,609.39 122,863.56 167,687.81


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 0.00 0.00 22,830.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 13,216.35 12,955.14 4,411.93
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 83,167.41 7,500.00 24,000.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 2,225.63 49.16 10,000.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 99,152.09 106,445.88
3.7. Lainnya 0.00 3,207.17 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 33


Lampiran 1
Tabel 10
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Utara Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 621,108.51 622,117.32 625,421.75

1. Pendapatan Asli Daerah 12,828.35 26,049.22 25,505.59

1.1. Hasil Pajak Daerah 2,102.37 2,518.93 2,107.60


1.2. Hasil Retribusi Daerah 1,510.18 1,422.62 2,300.20

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 3,383.50 4,536.86 4,480.90
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 5,832.30 17,570.81 16,616.89

go
2. Dana Perimbangan
s. 547,677.50 524,611.97 536,276.97
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 12,862.30 9,177.36 11,402.28
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 408,633.61 405,650.59 410,109.24


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 126,181.59 109,784.02 114,765.45


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 60,602.66 71,456.13 63,639.19


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 1,389.59 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 8,964.98 9,133.16 3,465.31
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 48,853.09 62,169.98 59,873.88
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 1,395.00 37.17 300.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 0.00 115.82 0.00

34 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 11
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Utara Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Penerimaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 816,648.20 742,535.26 753,317.92

1. Pendapatan Asli Daerah 14,806.65 21,690.02 16,097.31

1.1. Hasil Pajak Daerah 1,570.00 1,367.25 1,501.50


1.2. Hasil Retribusi Daerah 2,972.00 1,252.46 2,937.50

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 1,861.07 1,767.37 1,767.37
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 8,403.58 17,302.94 9,890.94

go
2. Dana Perimbangan
s. 693,938.10 587,139.84 607,218.63
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 55,925.13 22,595.25 26,458.66
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 459,090.81 454,226.84 454,226.84


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 178,922.16 110,317.75 126,533.12


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 107,903.45 133,705.40 130,001.98


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 2,542.83 2,111.71 11,542.68


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 9,073.62 10,695.72 6,078.12
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 93,977.00 120,821.63 110,381.18
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 2,310.00 76.34 2,000.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 0.00 0.00 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 35


Lampiran 1
Tabel 12
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Timur Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Penerimaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 645,555.90 658,749.60 641,765.51

1. Pendapatan Asli Daerah 15,510.55 34,381.36 37,145.07

1.1. Hasil Pajak Daerah 3,233.41 4,264.58 3,836.20


1.2. Hasil Retribusi Daerah 1,256.80 1,655.90 1,841.19

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 0.00 1,650.68 5,000.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 11,020.34 26,810.20 26,467.68

go
2. Dana Perimbangan
s. 511,621.44 524,073.13 515,870.45
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 23,339.87 8,483.56 11,321.86
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 404,289.27 401,256.42 402,711.81


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 83,992.30 114,333.15 101,836.77


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 118,423.91 100,295.11 88,750.00


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 0.00 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 7,678.36 9,214.71 4,306.40
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 108,570.55 0.00 0.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 2,175.00 0.00 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 91,021.04 84,443.60
3.7. Lainnya 0.00 59.36 0.00

36 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 13
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Kepulauan Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Penerimaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 510,243.75 551,031.09 519,945.84

1. Pendapatan Asli Daerah 9,717.84 11,900.65 9,715.94

1.1. Hasil Pajak Daerah 711.25 1,039.97 884.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 74.38 170.50 175.00

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 306.98 349.94 400.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 8,625.23 10,340.24 8,256.94

go
2. Dana Perimbangan
s. 447,649.41 402,375.10 423,699.74
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 9,426.02 7,091.15 11,488.41
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 312,716.54 310,661.48 315,499.21


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 125,506.85 84,622.47 96,712.12


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 52,876.50 136,755.34 86,530.16


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 13.74 61,646.92 8,500.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 6,409.21 6,685.59 6,400.56
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 45,283.55 0.00 65,287.60
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 1,170.00 0.00 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 68,422.83 0.00
3.7. Lainnya 0.00 0.00 6,342.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 37


Lampiran 1
Tabel 14
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Barat Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Penerimaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 600,823.88 562,610.79 591,561.48

1. Pendapatan Asli Daerah 18,475.06 21,802.89 32,817.83

1.1. Hasil Pajak Daerah 1,157.45 3,777.13 5,299.37


1.2. Hasil Retribusi Daerah 497.70 990.41 1,380.00

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 18.92 522.76 522.76
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 16,800.99 16,512.59 25,615.69

go
2. Dana Perimbangan
s. 522,078.65 468,633.72 489,108.81
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 9,912.76 7,836.70 11,038.15
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 356,155.87 353,873.10 356,862.83


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 156,010.02 106,923.92 121,207.84


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 60,270.17 72,174.18 69,634.84


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 0.00 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 6,360.10 7,673.50 3,488.15
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 0.00 0.00 0.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 3,455.00 57.17 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 50,454.98 64,443.51 66,146.69
3.7. Lainnya 0.09 0.00 0.00

38 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 15
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Tengah Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Penerimaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 549,434.61 592,163.06 617,006.50

1. Pendapatan Asli Daerah 11,183.16 30,336.04 26,623.39

1.1. Hasil Pajak Daerah 2,642.73 3,350.63 1,957.47


1.2. Hasil Retribusi Daerah 1,119.42 1,400.65 1,057.80

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 0.00 0.00 0.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 7,421.01 25,584.76 23,608.11

go
2. Dana Perimbangan
s. 482,198.64 498,276.00 530,686.90
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 11,226.95 8,345.41 11,814.57
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 361,617.69 356,733.03 358,696.37


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 109,354.00 133,197.56 160,175.96


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 56,052.81 63,551.02 59,696.21


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 3,000.00 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 6,966.02 7,367.66 5,515.16
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 42,825.13 0.00 0.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 3,260.00 0.00 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 54,026.08 54,181.05
3.7. Lainnya 1.66 2,157.28 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 39


Lampiran 1
Tabel 16
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Selatan Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Penerimaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 517,704.51 526,266.51 561,077.05

1. Pendapatan Asli Daerah 7,666.53 6,557.48 6,674.07

1.1. Hasil Pajak Daerah 1,390.17 1,067.00 1,440.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 489.39 557.25 1,759.25

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 0.00 0.00 0.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 5,786.97 4,933.23 3,474.82

go
2. Dana Perimbangan
s. 444,118.78 424,354.76 483,260.78
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 10,195.74 11,235.66 12,513.99
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 338,573.96 337,380.17 343,792.78


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 95,349.08 75,738.93 126,954.01


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 65,919.20 95,354.27 71,142.20


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 17,000.00 0.00 0.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 6,599.49 6,901.87 4,687.68
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 39,120.73 49,520.09 50,669.16
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 3,080.00 0.00 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 118.98 38,932.31 15,785.36

40 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 1
Tabel 17
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kota Kendari Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 1,394,768.12 1,131,987.99 1,709,048.03

1. Pendapatan Asli Daerah 179,062.77 218,340.63 675,224.00

1.1. Hasil Pajak Daerah 90,096.06 100,967.12 112,771.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 34,845.60 24,979.22 266,305.18

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 3,110.26 3,543.87 3,999.00
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 51,010.85 88,850.42 292,148.82

go
2. Dana Perimbangan
s. 1,058,027.54 845,288.08 946,337.41
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 28,842.65 25,604.30 31,101.98
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 674,633.29 662,782.15 662,782.15


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 354,551.60 156,901.63 252,453.28


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 157,677.81 68,359.28 87,486.61


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 63,278.33 357.00 43,463.60


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 50,193.24 58,156.31 27,173.01
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 39,764.83 7,500.00 16,500.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 966.01 0.00 350.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 3,475.40 2,345.97 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 41


Lampiran 1
Tabel 18
Realisasi Pendapatan Pemerintah Daerah Kota Baubau Menurut Jenis Pendapatan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pendapatan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pendapatan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PENDAPATAN DAERAH 866,176.70 828,157.62 805,480.74

1. Pendapatan Asli Daerah 69,322.98 106,399.88 85,444.51

1.1. Hasil Pajak Daerah 18,387.40 36,430.40 16,280.00


1.2. Hasil Retribusi Daerah 4,594.52 4,818.57 4,189.32

.id
1.3. Hasil Pengelolaan Kekayaan Daerah yang Dipisahka 4,604.69 5,244.82 4,604.69
1.4. Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah 41,736.37 59,906.09 60,370.50

go
2. Dana Perimbangan
s. 677,862.11 690,939.00 674,287.95
bp
a.

2.1. Bagi Hasil Pajak/Bagi Hasil Bukan Pajak 19,643.30 13,202.35 15,179.15
tr

2.2. Dana Alokasi Umum (DAU) 518,115.29 509,013.67 509,013.67


ul

2.3. Dana Alokasi Khusus (DAK) 140,103.52 168,722.98 150,095.13


//s
s:

3. Lain-Lain Pendapatan yang Sah 118,991.61 30,818.74 45,748.28


tp
ht

3.1. Pendapatan Hibah 0.00 1,073.00 6,000.00


3.2. Dana Darurat 0.00 0.00 0.00
3.3. Dana Bagi Hasil Pajak dari Provinsi dan 19,680.87 21,496.67 14,498.28
Pemerintah daerah Lainnya
3.4. Dana Penyesuaian dan Otonomi Daerah 97,916.80 7,500.00 25,250.00
3.5. Bantuan Keuangan dari Provinsi atau Pemerintah 1,115.00 716.96 0.00
Daerah Lainnya
3.6. Dana Desa 0.00 0.00 0.00
3.7. Lainnya 278.94 32.11 0.00

42 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Sulawesi Tenggara
Menurut Jenis Belanja, Tahun Anggaran 2016-2017 dan
Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018

id
o.
g
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
Lampiran 2
Tabel 19
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 2,663,870.37 3,554,111.16 3,560,113.60

.id
1. Belanja Tidak Langsung 1,466,650.01 2,091,990.06 2,226,522.00

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 531,192.91 1,149,113.12 1,258,778.87
bp
1.2. Belanja Bunga 18,805.02 12,227.47 6,597.95
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 579,245.51 596,117.17 694,770.43


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 284,325.28 299,842.27 215,775.70
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 53,081.29 33,611.55 30,269.29
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 0.00 1,078.49 20,329.75


ht

2. Belanja Langsung 1,197,220.36 1,462,121.10 1,333,591.61

2.1. Belanja Pegawai 61,282.81 89,936.05 99,492.45


2.2. Belanja Barang dan Jasa 384,020.43 469,063.14 469,968.36
2.3. Belanja Modal 751,917.12 903,121.91 764,130.80

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 45


Lampiran 2
Tabel 20
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 787,226.00 714,165.21 805,707.18

.id
1. Belanja Tidak Langsung 380,247.77 355,906.62 402,130.14

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 267,671.68 237,455.99 275,701.30
bp
1.2. Belanja Bunga 4,766.69 3,193.10 2,000.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 31,232.00 4,603.50 10,343.60


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 76,577.40 109,554.74 107,285.23
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 0.00 1,099.29 6,800.00


ht

2. Belanja Langsung 406,978.23 358,258.59 403,577.04

2.1. Belanja Pegawai 21,908.15 26,955.23 29,148.98


2.2. Belanja Barang dan Jasa 120,144.50 147,224.76 125,341.76
2.3. Belanja Modal 264,925.58 184,078.60 249,086.31

46 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 21
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 1,238,622.35 1,117,443.10 1,200,990.44

.id
1. Belanja Tidak Langsung 679,279.79 633,300.27 688,376.06

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 561,181.51 450,471.40 496,748.10
bp
1.2. Belanja Bunga 7,002.01 7,822.76 7,966.65
1.3. Belanja Subsidi 2,260.33 4,785.48 3,854.97
a.

1.4. Belanja Hibah 7,426.11 5,416.00 9,284.20


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 990.11 0.00 953.70
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 100,219.72 164,610.09 169,466.83
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 200.00 194.55 101.61


ht

2. Belanja Langsung 559,342.56 484,142.83 512,614.38

2.1. Belanja Pegawai 31,335.01 31,550.49 52,434.97


2.2. Belanja Barang dan Jasa 116,040.34 165,581.12 148,202.65
2.3. Belanja Modal 411,967.21 287,011.22 311,976.76

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 47


Lampiran 2
Tabel 22
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 1,189,502.02 1,377,460.24 1,585,935.67

.id
1. Belanja Tidak Langsung 661,895.03 764,160.08 896,695.93

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 491,133.10 457,421.43 517,797.63
bp
1.2. Belanja Bunga 8.64 4,658.59 16,268.73
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 7,065.60 25,005.07 80,431.70


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 430.50 6,260.50 9,181.80


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 162,388.67 269,014.91 272,016.07
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 868.52 1,799.58 1,000.00


ht

2. Belanja Langsung 527,606.99 613,300.16 689,239.74

2.1. Belanja Pegawai 23,334.64 31,451.49 36,596.06


2.2. Belanja Barang dan Jasa 233,014.49 288,439.18 318,262.43
2.3. Belanja Modal 271,257.86 293,409.49 334,381.25

48 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 23
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 1,055,207.53 1,081,752.24 1,084,199.61

.id
1. Belanja Tidak Langsung 519,860.93 558,537.39 555,975.37

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 414,187.70 392,679.80 377,572.80
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 3,278.76 12,705.40 33,254.22


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 5,019.58 1,344.00 1,494.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 97,374.89 151,288.45 142,654.35
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 0.00 519.74 1,000.00


ht

2. Belanja Langsung 535,346.60 523,214.85 528,224.24

2.1. Belanja Pegawai 51,199.71 46,317.26 67,906.51


2.2. Belanja Barang dan Jasa 188,267.46 219,538.96 217,893.53
2.3. Belanja Modal 295,879.43 257,358.63 242,424.20

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 49


Lampiran 2
Tabel 24
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Selatan Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 1,191,086.98 1,276,218.97 1,624,480.77

.id
1. Belanja Tidak Langsung 744,640.87 781,135.74 760,916.82

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 463,632.94 450,425.17 451,998.94
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 2,095.40 3,114.83 8,139.24


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 90.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 278,212.73 325,934.46 298,188.64
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 699.80 1,661.28 2,500.00


ht

2. Belanja Langsung 446,446.11 495,083.22 863,563.95

2.1. Belanja Pegawai 21,668.11 62,876.21 46,294.80


2.2. Belanja Barang dan Jasa 191,985.15 198,838.34 262,689.25
2.3. Belanja Modal 232,792.85 233,368.67 554,579.89

50 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 25
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Bombana Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 860,382.99 834,587.06 849,393.85

.id
1. Belanja Tidak Langsung 425,246.06 443,981.25 444,522.28

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 276,153.72 271,899.80 279,949.28
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 49.31 5.70 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 27,813.31 19,693.73 6,869.40


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 1,737.00 6,525.00 4,200.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 117,525.54 144,287.83 151,473.66
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 1,967.18 1,569.20 2,029.95


ht

2. Belanja Langsung 435,136.93 390,605.81 404,871.57

2.1. Belanja Pegawai 23,411.67 27,741.97 36,940.32


2.2. Belanja Barang dan Jasa 117,948.18 150,869.54 202,440.86
2.3. Belanja Modal 293,777.08 211,994.30 165,490.38

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 51


Lampiran 2
Tabel 26
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Wakatobi Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 746,959.56 756,670.33 830,768.82

.id
1. Belanja Tidak Langsung 357,318.15 337,271.90 353,386.02

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 252,560.90 222,602.76 235,209.86
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 2.78 1,000.00
a.

1.4. Belanja Hibah 8,879.02 4,910.40 9,075.00


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 1,073.53 2,946.36 155.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 735.11 889.30
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 94,796.25 106,074.49 105,507.87
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 8.45 0.00 1,549.00


ht

2. Belanja Langsung 389,641.41 419,398.43 477,382.80

2.1. Belanja Pegawai 25,980.92 31,878.40 37,233.93


2.2. Belanja Barang dan Jasa 135,842.88 179,219.21 184,483.11
2.3. Belanja Modal 227,817.61 208,300.82 255,665.75

52 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 27
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Utara Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 872,676.62 745,708.55 878,766.61

.id
1. Belanja Tidak Langsung 395,929.45 435,778.72 484,208.20

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 244,084.39 266,848.77 306,822.30
bp
1.2. Belanja Bunga 46.36 0.00 5,500.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 30,728.45 17,918.54 12,125.90


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 244.20 0.00 243.42


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 974.16
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 116,886.07 150,008.71 156,542.42
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 3,939.98 1,002.71 2,000.00


ht

2. Belanja Langsung 476,747.17 309,929.83 394,558.41

2.1. Belanja Pegawai 23,802.86 24,496.43 24,131.93


2.2. Belanja Barang dan Jasa 171,357.70 151,909.66 202,789.91
2.3. Belanja Modal 281,586.61 133,523.74 167,636.57

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 53


Lampiran 2
Tabel 28
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Utara Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 638,194.93 626,105.02 640,415.09

.id
1. Belanja Tidak Langsung 250,304.17 267,267.86 282,734.45

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 169,723.32 155,033.94 172,640.81
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 973.66 3,172.65 2,751.40


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 1,303.22 546.82 600.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 406.37 440.78
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 78,303.97 107,708.07 105,601.46
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 0.00 400.00 700.00


ht

2. Belanja Langsung 387,890.76 358,837.16 357,680.65

2.1. Belanja Pegawai 10,246.69 14,203.03 16,488.30


2.2. Belanja Barang dan Jasa 148,310.16 157,171.81 177,503.38
2.3. Belanja Modal 229,333.91 187,462.33 163,688.97

54 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 29
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Utara Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 805,117.99 737,952.05 760,513.86

.id
1. Belanja Tidak Langsung 338,809.07 353,380.09 376,476.30

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 201,448.00 173,497.41 203,037.18
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 6,553.80 4,825.80 7,444.60


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 2,070.00 5,886.05 5,000.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 128,237.27 168,907.27 158,994.53
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 500.00 263.56 2,000.00


ht

2. Belanja Langsung 466,308.92 384,571.95 384,037.55

2.1. Belanja Pegawai 28,329.69 33,831.99 37,233.22


2.2. Belanja Barang dan Jasa 174,955.05 186,414.44 207,671.71
2.3. Belanja Modal 263,024.18 164,325.52 139,132.62

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 55


Lampiran 2
Tabel 30
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Timur Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 621,370.71 669,561.77 644,780.40

.id
1. Belanja Tidak Langsung 285,738.27 293,709.18 305,138.20

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 161,456.04 154,454.95 176,148.83
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 500.00 1,000.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 5,715.92 4,217.98 2,407.00


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 267.50 0.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 116,376.61 134,036.26 126,082.37
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 1,422.20 0.00 500.00


ht

2. Belanja Langsung 335,632.44 375,852.58 339,642.20

2.1. Belanja Pegawai 16,915.51 10,637.02 11,013.63


2.2. Belanja Barang dan Jasa 105,245.48 141,850.62 157,283.21
2.3. Belanja Modal 213,471.45 223,364.94 171,345.36

56 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 31
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Kepulauan Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 524,672.60 560,508.23 546,145.44

.id
1. Belanja Tidak Langsung 129,700.93 180,456.11 191,601.51

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 80,713.58 78,057.31 92,093.42
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 1,332.44 542.20 456.00


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 47,638.55 101,291.60 98,052.09
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 16.36 565.00 1,000.00


ht

2. Belanja Langsung 394,971.67 380,052.11 354,543.93

2.1. Belanja Pegawai 2,923.30 6,453.35 5,010.39


2.2. Belanja Barang dan Jasa 99,952.38 106,718.55 153,338.19
2.3. Belanja Modal 292,095.99 266,880.22 196,195.36

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 57


Lampiran 2
Tabel 32
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Barat Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 505,329.08 645,232.23 594,042.48

.id
1. Belanja Tidak Langsung 240,230.30 240,112.78 259,931.86

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 149,830.11 127,928.01 147,972.53
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 30,474.00 8,162.41 6,221.60


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 1,075.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 537.94
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 59,926.19 103,556.92 103,189.79
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 465.44 935.00


ht

2. Belanja Langsung 265,098.78 405,119.45 334,110.62

2.1. Belanja Pegawai 7,733.58 17,349.42 26,825.98


2.2. Belanja Barang dan Jasa 41,047.18 107,989.64 123,649.53
2.3. Belanja Modal 216,318.02 279,780.39 183,635.11

58 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 33
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Tengah Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 543,055.58 566,749.48 650,368.64

.id
1. Belanja Tidak Langsung 233,963.33 232,513.98 283,277.15

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 137,855.27 132,055.00 188,950.40
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 26,195.40 7,853.80 2,496.20


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 0.00 0.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 69,912.66 92,605.19 91,580.55
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 0.00 250.00


ht

2. Belanja Langsung 309,092.25 334,235.49 367,091.49

2.1. Belanja Pegawai 16,976.03 24,790.87 40,995.77


2.2. Belanja Barang dan Jasa 60,781.09 96,574.98 117,307.62
2.3. Belanja Modal 231,335.13 212,869.64 208,788.10

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 59


Lampiran 2
Tabel 34
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Selatan Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 466,813.32 575,629.54 575,420.66

.id
1. Belanja Tidak Langsung 237,144.19 250,285.62 276,635.90

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 146,291.29 151,210.77 186,361.52
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 200.00
a.

1.4. Belanja Hibah 24,544.00 12,333.87 2,705.00


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 562.91 1,050.00 0.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 65,745.99 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 0.00 84,690.98 86,669.38
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 1,000.00 700.00


ht

2. Belanja Langsung 229,669.13 325,343.93 298,784.76

2.1. Belanja Pegawai 10,287.99 19,794.07 22,796.00


2.2. Belanja Barang dan Jasa 73,627.48 111,905.00 134,968.96
2.3. Belanja Modal 145,753.66 193,644.86 141,019.80

60 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 2
Tabel 35
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kota Kendari Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 1,416,199.28 1,124,652.36 1,708,133.13

.id
1. Belanja Tidak Langsung 672,121.40 544,043.35 760,835.46

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 637,427.56 514,018.66 742,759.34
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 33,531.29 21,663.27 10,103.00


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 25.00 7,290.00 4,710.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 1,053.37 1,054.42 1,054.47
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 84.18 17.00 2,208.65


ht

2. Belanja Langsung 744,077.88 580,609.00 947,297.67

2.1. Belanja Pegawai 61,278.07 71,603.21 85,443.04


2.2. Belanja Barang dan Jasa 190,378.72 203,385.43 253,717.70
2.3. Belanja Modal 492,421.09 305,620.36 608,136.92

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 61


Lampiran 2
Tabel 36
Realisasi Belanja Pemerintah Daerah Kota Baubau Menurut Jenis Belanja
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Belanja Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Belanja
2016 2017 2018
1 2 3 4

BELANJA DAERAH 899,053.96 880,528.26 844,412.47

.id
1. Belanja Tidak Langsung 380,306.82 356,906.97 414,967.48

go
1.1. Belanja Pegawai
s. 376,321.30 331,019.70 372,132.03
bp
1.2. Belanja Bunga 0.00 0.00 0.00
1.3. Belanja Subsidi 0.00 0.00 0.00
a.

1.4. Belanja Hibah 3,652.80 25,235.00 31,671.65


tr

1.5. Belanja Bantuan Sosial 55.00 40.00 30.00


ul

1.6. Belanja Bagi Hasil Kepada Provinsi/Kabupaten/Kota dan 0.00 0.00 0.00
//s

Pemerintah Desa
1.7. Belanja Bantuan Keuangan Kepada 277.72 612.27 633.79
s:

Provinsi/Kabupaten/Kota dan Pemerintah Desa


tp

1.8. Belanja Tidak Terduga 0.00 0.00 10,500.00


ht

2. Belanja Langsung 518,747.14 523,621.29 429,445.00

2.1. Belanja Pegawai 18,397.30 17,582.48 19,616.99


2.2. Belanja Barang dan Jasa 201,396.17 235,104.45 239,953.85
2.3. Belanja Modal 298,953.67 270,934.36 169,874.16

62 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Sulawesi
Tenggara Menurut Jenis Pembiayaan, Tahun Anggaran

id
2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran
2018
o.
g
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
Lampiran 3
Tabel 37
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 450,595.34 498,667.57 104,891.58

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 450,595.34 498,667.57 104,891.58
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 95,134.45 126,477.31 66,549.30

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 12,000.00 49,061.57 20,906.98
2.3. Pembayaran Pokok Utang 83,134.45 77,415.74 45,642.32
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 501,311.98 352,706.12 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 65


Lampiran 3
Tabel 38
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 89,599.21 64,032.93 31,089.17

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 89,599.21 64,032.93 28,089.17
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 3,000.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 15,611.43 12,634.28 15,225.90

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 2,985.56 0.00 2,500.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 12,625.87 12,634.28 12,725.90
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 63,954.92 68,506.26 0.00

66 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 39
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 168,655.36 79,909.39 103,362.72

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 139,270.92 68,551.20 3,362.72
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 29,384.44 11,358.19 100,000.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 1,497.11 15,134.17 30,531.01

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 1,497.11 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 0.00 0.00 0.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 15,134.17 30,531.01
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 65,238.63 54,388.08 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 67


Lampiran 3
Tabel 40
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 59,057.08 157,023.79 220,998.90

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 25,382.55 36,931.34 25,000.00
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 33,599.10 120,062.45 195,968.90
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 75.43 30.00 30.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 7,480.67 22,555.23 86,684.62

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 3,719.35 2,000.00 0.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 3,761.32 20,555.23 86,684.62
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 36,931.34 13,263.09 0.00

68 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 41
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 9,167.71 16,090.07 3,000.00

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 9,167.71 16,090.07 3,000.00
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 500.00 4,500.00 3,000.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 500.00 4,500.00 3,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 13,588.65 13,329.60 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 69


Lampiran 3
Tabel 42
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Selatan Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 52,564.51 84,132.80 324,336.01

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 52,564.51 84,127.44 123,836.01
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 500.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 200,000.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 5.36 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 0.00 1,000.00 14,800.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 0.00 1,000.00 4,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 10,800.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 86,662.98 52,775.86 0.00

70 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 43
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Bombana Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 20,805.09 10,442.12 5,287.62

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 20,805.09 10,442.12 5,287.62
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 0.00 0.00 0.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 0.00 0.00 0.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 10,469.50 28,501.86 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 71


Lampiran 3
Tabel 44
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Wakatobi Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 59,229.46 48,879.20 20,208.51

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 59,228.46 48,575.55 20,208.51
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 1.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 303.66 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 9,029.12 7,654.00 3,700.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 6,098.16 7,654.00 3,700.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 2,930.96 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 48,575.55 33,285.69 0.00

72 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 45
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Utara Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 81,629.67 22,462.69 62,500.00

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 77,511.13 22,462.69 12,500.00
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 4,100.69 0.00 50,000.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 17.85 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.7. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 4,100.69 3,250.00 6,000.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 0.00 3,250.00 6,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 4,100.69 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 22,392.18 35,378.08 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 73


Lampiran 3
Tabel 46
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Utara Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 45,434.63 21,786.80 17,493.34

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 45,434.63 21,786.80 17,493.34
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 6,642.00 7,371.53 2,500.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 4,000.00 2,500.00 2,500.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 2,642.00 4,871.53 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 21,706.21 10,427.57 0.00

74 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 47
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Utara Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 0.00 0.00 10,195.94

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 0.00 0.00 10,195.94
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 1,000.00 2,000.00 3,000.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 1,000.00 2,000.00 3,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 10,530.21 2,583.21 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 75


Lampiran 3
Tabel 48
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Kolaka Timur Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 26,765.07 43,037.12 3,014.89

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 26,765.07 43,037.12 3,014.89
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 7,801.01 6,110.58 0.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 2,500.00 6,110.58 0.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 5,301.01 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 43,149.25 26,114.38 0.00

76 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 49
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Kepulauan Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 72,194.20 38,742.08 28,198.80

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 72,194.20 38,742.08 28,198.80
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 19,048.81 3,000.00 2,000.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 1,500.00 3,000.00 2,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 17,548.81 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 38,716.54 26,264.94 -0.80

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 77


Lampiran 3
Tabel 50
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Muna Barat Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 61,430.12 153,796.29 2,481.00

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 61,430.12 153,796.29 2,481.00
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 0.00 0.00 0.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 0.00 0.00 0.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 156,924.92 71,174.85 0.00

78 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 51
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Tengah Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 55,993.01 62,372.04 35,362.14

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 32,383.09 62,372.04 35,362.14
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 23,609.92 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 0.00 2,000.00 2,000.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 0.00 2,000.00 2,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 62,372.04 85,785.62 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 79


Lampiran 3
Tabel 52
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kabupaten Buton Selatan Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 9,631.01 59,522.21 16,343.62

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 9,631.01 59,522.21 16,343.62
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 1,000.00 10,159.18 2,000.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 1,000.00 9,500.00 2,000.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 659.18 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 59,522.20 0.00 0.00

80 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 3
Tabel 53
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kota Kendari Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 93,104.30 8,423.36 3,084.10

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 93,022.67 8,394.82 3,084.10
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 81.63 28.54 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 63,278.33 3,999.00 3,999.00

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 63,278.33 3,999.00 3,999.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 0.00 0.00
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 8,394.81 11,759.99 0.00

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 81


Lampiran 3
Tabel 54
Realisasi Pembiayaan Pemerintah Daerah Kota Baubau Menurut Jenis Pembiayaan
Tahun Anggaran 2016-2017 dan Rencana Pembiayaan Tahun Anggaran 2018
(Juta Rupiah)

Realisasi Rencana
Jenis Pembiayaan
2016 2017 2018
1 2 3 4

PEMBIAYAAN DAERAH

1. Penerimaan Pembiayaan Daerah 178,021.97 137,655.44 43,580.00

.id
go
1.1. Sisa Lebih Perhitungan Anggaran Tahun Anggaran 178,021.97 137,655.44 43,580.00
Sebelumnya
1.2. Pencairan Dana Cadangan
s. 0.00 0.00 0.00
bp
1.3. Hasil Penjualan Kekayaan Daerah yang Dipisahkan 0.00 0.00 0.00
1.4. Penerimaan Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
a.

1.5. Penerimaan Kembali Pemberian Pinjaman 0.00 0.00 0.00


tr

1.6. Penerimaan Piutang Daerah 0.00 0.00 0.00


ul

1.7. Penerimaan Kembali Investasi Dana Bergulir 0.00 0.00 0.00


//s

1.8. Penerimaan Lainnya 0.00 0.00 0.00


s:
tp
ht

2. Pengeluaran Pembiayaan Daerah 2,500.00 5,639.09 4,648.26

2.1. Pembentukan Dana Cadangan 0.00 0.00 0.00


2.2. Penyertaan Modal (Investasi) Pemerintah Daerah 2,500.00 5,570.00 4,500.00
2.3. Pembayaran Pokok Utang 0.00 69.09 148.26
2.4. Pemberian Pinjaman Daerah 0.00 0.00 0.00
2.5. Pengeluaran Lainnya 0.00 0.00 0.00

3. Sisa Lebih Pembiayaan Anggaran Tahun Berkenaan 142,644.71 79,645.72 0.00

82 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan di
Kabupaten di Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis
Pendapatan, Tahun Anggaran 2015-2017

id
o.
g
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
Lampiran 4
Tabel 55
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 11,538,425.00 7,635,963.00 15,256,013.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 85,100.00 1,372,352.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 5,200.00
1.1.2 Hasil Aset -- 14,000.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 69,300.00 95,626.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 1,800.00 1,271,526.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 7,506,001.00 13,768,290.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 5,145,625.00 8,094,318.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 55,319.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 2,239,600.00 5,589,766.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 120,776.00 28,887.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 44,862.00 115,371.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00
Mengikut 80,000.00
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 44,862.00 35,371.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 85


Lampiran 4
Tabel 56
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Muna
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 11,891,291.00 11,788,692.00 15,938,120.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 34,126.00 12,280.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 19,889.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 14,237.00 12,280.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 11,754,566.00 15,925,840.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 8,703,876.00 9,338,186.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 113,146.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 2,727,544.00 6,587,654.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 210,000.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

86 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 57
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 10,983,572.00 19,497,258.00 24,304,605.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 631,930.00 631,700.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 5,000.00
1.1.2 Hasil Aset -- 7,075.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 541,132.00 532,743.00
1.1.4 Lain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 83,723.00 93,957.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 18,865,328.00 23,672,905.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 15,546,850.00 18,510,204.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 235,692.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 2,861,284.00 4,927,009.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 457,194.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 87


Lampiran 4
Tabel 58
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Kolaka
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 5,769,163.00 10,050,244.00 13,584,535.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 7,479.00 15,017.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 453.00 6,000.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 2,400.00 1,403.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 4,626.00 7,614.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 10,042,765.00 13,569,518.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 6,035,565.00 7,869,555.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 3,858,621.00 5,699,963.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 148,579.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

88 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 59
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe Selatan
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 14,786,307.00 28,593,025.00 34,371,619.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 69,114.00 65,749.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 5,350.00 4,380.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 63,764.00 61,369.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 28,521,055.00 34,305,870.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 20,722,390.00 26,286,789.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 7,141,665.00 7,599,081.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 657,000.00 420,000.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain 2,856.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 2,856.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 89


Lampiran 4
Tabel 60
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Bombana
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 7,673,357.00 11,705,390.00 14,301,582.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 0.00 0.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 0.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 11,705,390.00 14,301,582.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 7,340,390.00 9,377,376.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 4,200,000.00 4,924,206.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 165,000.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

90 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 61
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Wakatobi
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 5,723,621.00 14,368,270.00 11,644,933.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 470,000.00 143,079.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 470,000.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 143,079.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 0.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 13,869,627.00 11,470,304.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 6,957,671.00 6,448,696.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 61,429.00 68,256.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 6,745,527.00 4,355,588.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 105,000.00 597,764.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 28,643.00 31,550.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 15,000.00 31,250.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 13,643.00 300.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 91


Lampiran 4
Tabel 62
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Kolaka Utara
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 7,176,521.00 11,616,731.00 15,293,063.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 0.00 0.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 0.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 11,614,659.00 15,189,606.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 7,764,015.00 10,130,449.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 42,029.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 1,646,215.00 5,059,157.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 2,162,400.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 2,072.00 103,457.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 571.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 1,501.00 103,457.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

92 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 63
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton Utara
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 3,844,055.00 4,845,885.00 6,930,624.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 0.00 4,000.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 4,000.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 0.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 4,838,122.00 6,926,624.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 3,105,728.00 4,010,160.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 4,811.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 1,489,394.00 2,743,653.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 243,000.00 168,000.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 7,763.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 7,563.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 200.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 93


Lampiran 4
Tabel 64
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe Utara
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 6,358,195.00 12,312,101.00 14,636,355.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 50,000.00 0.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 50,000.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 0.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 12,262,101.00 14,636,355.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 9,037,101.00 10,523,669.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 3,000,000.00 4,112,686.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 225,000.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

94 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 65
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Kolaka Timur
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 3,368,050.00 13,837,265.00 15,849,609.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 5,000.00 33,411.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 2,000.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 14,116.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 5,000.00 17,295.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 13,832,265.00 15,800,666.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 8,603,567.00 10,826,061.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 5,018,698.00 4,974,605.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 210,000.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 15,532.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 15,532.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 95


Lampiran 4
Tabel 66
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe Kepulauan
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015* 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 3,255,953.00 6,304,645.00 13,389,646.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 0.00 61,910.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 5,000.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 48,217.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 0.00 8,693.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 6,304,645.00 13,327,736.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 5,418,977.00 9,266,276.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 750,668.00 4,061,460.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 135,000.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

96 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 67
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Muna Barat
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015*** 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 0.00 5,286,744.00 12,697,042.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 45,009.00 0.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 0.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 45,009.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 5,241,735.00 12,697,042.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 4,412,018.00 7,930,839.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 724,717.00 4,766,203.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 105,000.00 0.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 0.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 0.00 0.00

Keterangan : *** Masih Bergabung dengan Kabupaten Induk

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 97


Lampiran 4
Tabel 68
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton Tengah
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015** 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 0.00 7,609,273.00 8,802,809.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 43,034.00 5,156.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 0.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 36,034.00 4,156.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 7,000.00 1,000.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 7,564,125.00 8,797,653.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 5,076,772.00 4,970,061.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 17,183.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 2,382,353.00 3,455,646.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 105,000.00 354,763.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 2,114.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 2,114.00 0.00

Keterangan : *** Masih Bergabung dengan Kabupaten Induk

98 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 4
Tabel 69
Realisasi Pendapatan Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton Selatan
Menurut Jenis Pendapatan Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Pendapatan 2015** 2016 2017

1 2 3 4

PENDAPATAN 0.00 6,510,383.00 7,127,489.00

1.1 Pendapatan Asli Desa -- 30,150.00 5,000.00

.id
1.1.1 Hasil Usaha -- 0.00 5,000.00
1.1.2 Hasil Aset -- 0.00 0.00

go
1.1.3 Swadaya, Partisipasi, dan Gotong Royong -- 25,700.00 0.00
1.1.4 Liain-lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah -- 4,450.00 0.00

s.
bp
1.2 Pendapatan Transfer -- 6,469,733.00 7,122,489.00
a.
tr

1.2.1 Dana Desa -- 3,886,795.00 4,150,216.00


ul

Bagian dari hasil Pajdak dan Retribusi Daerah


1.2.2 -- 0.00 0.00
//s

Kabupaten/Kota
1.2.3 Alokasi Dana Desa -- 2,492,938.00 2,942,273.00
s:

1.2.4 Bantuan Keuangan dari APBD -- 90,000.00 30,000.00


tp
ht

1.3 Pendapatan Lain-lain -- 10,500.00 0.00

Hibah dan Sumbangan dari Pihak-3 yang Tidak


1.3.1 -- 0.00 0.00
Mengikut
1.3.2 Lain-lain Pendapatan Desa yang Sah -- 10,500.00 0.00

Keterangan : ** Masih Bergabung dengan Kabupaten Induk

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 99


ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go
.id
Lampiran
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan di
Kabupaten di Provinsi Sulawesi Tenggara Menurut Jenis
Belanja, Tahun Anggaran 2015-2017

id
o.
g
s.
bp
a.
tr
ul
//s
s:
tp
ht
ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id
Lampiran 5
Tabel 70
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 11,505,243.00 7,696,451.00 13,981,640.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 1,707,800.00 3,126,050.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,362,000.00 2,574,600.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 258,800.00 447,430.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 40,000.00 60,000.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 47,000.00 28,000.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 16,020.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 5,247,257.00 8,895,548.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 229,390.00 60,430.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 3,145,221.00 2,473,334.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 1,872,646.00 6,361,784.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 412,500.00 774,036.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 91,700.00 89,200.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 320,800.00 684,836.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 300,894.00 1,183,476.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 132,925.00 243,955.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 167,969.00 939,521.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 28,000.00 2,530.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 2,530.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 28,000.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 103


Lampiran 5
Tabel 71
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Muna
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 11,888,766.00 12,392,618.00 15,126,113.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 2,631,043.00 5,189,637.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,597,338.00 3,100,370.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 998,705.00 1,241,906.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 29,500.00 41,575.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 5,500.00 8,400.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 797,386.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 9,107,364.00 8,819,928.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 8,383,761.00 298,956.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 0.00 2,592,831.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 723,603.00 5,928,141.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 195,200.00 267,756.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 184,200.00 43,300.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 11,000.00 224,456.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 459,011.00 848,792.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 166,005.00 270,504.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 293,006.00 578,288.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 0.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

104 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 72
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 10,908,063.26 18,461,035.00 23,135,049.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 2,582,722.00 4,012,991.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,819,710.00 3,039,871.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 289,456.00 412,870.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 79,999.00 61,050.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 374,300.00 462,250.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 19,257.00 36,950.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 13,840,953.00 16,550,169.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 2,925,532.00 3,230,311.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 4,031,915.00 7,010,136.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 6,883,506.00 6,309,722.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 350,533.00 690,882.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 164,960.00 406,024.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 185,573.00 284,858.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 1,533,301.00 1,797,756.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 555,940.00 714,403.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 977,361.00 1,083,353.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 153,526.00 83,251.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 19,900.00 15,400.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 133,626.00 67,851.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 105


Lampiran 5
Tabel 73
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Kolaka
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 5,655,163.00 9,604,808.00 13,205,128.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 3,019,813.00 4,974,222.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,716,204.00 3,029,271.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 314,612.00 1,896,051.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 62,458.00 0.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 0.00 0.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 926,539.00 48,900.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 5,112,628.00 5,653,818.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 1,693,183.00 2,369,277.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,426,731.00 2,159,901.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 1,992,714.00 1,124,640.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 669,315.00 1,266,718.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 136,868.00 348,100.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 532,447.00 918,618.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 623,521.00 1,310,370.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 84,826.00 270,100.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 538,695.00 1,040,270.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 179,531.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 58,681.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 120,850.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

106 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 74
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe Selatan
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 14,755,301.00 27,349,000.00 32,647,340.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 5,685,801.00 5,629,533.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 3,511,532.00 3,306,590.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 970,161.00 826,689.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 225,735.00 241,765.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 663,500.00 719,775.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 314,873.00 534,714.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 17,838,483.00 23,292,722.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 507,493.00 1,324,496.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,600,298.00 4,126,410.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 15,730,692.00 17,841,816.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 454,689.00 452,310.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 2,560.00 53,265.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 452,129.00 399,045.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 3,364,677.00 3,264,523.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 610,626.00 353,367.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 2,754,051.00 2,911,156.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 5,350.00 8,252.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 5,350.00 8,252.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 107


Lampiran 5
Tabel 75
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Bombana
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 7,668,422.00 11,736,395.00 13,875,582.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 2,988,322.00 3,467,955.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,994,300.00 2,570,820.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 740,925.00 683,168.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 110,600.00 22,631.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 29,850.00 0.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 112,647.00 191,336.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 7,264,698.00 8,647,722.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 1,117,278.00 357,852.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 2,723,806.00 1,515,354.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 3,423,614.00 6,774,516.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 937,750.00 1,140,455.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 291,600.00 154,770.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 646,150.00 985,685.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 543,625.00 619,450.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 331,000.00 98,100.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 212,625.00 521,350.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 2,000.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 2,000.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

108 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 76
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Wakatobi
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 5,723,621.00 19,398,423.00 8,817,637.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 12,385,400.00 3,000,561.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 4,941,151.00 2,176,550.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 4,991,104.00 700,528.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 2,453,145.00 104,483.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 0.00 0.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 19,000.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 3,622,878.00 2,932,651.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 1,326,985.00 404,708.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,099,812.00 1,242,820.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 1,196,081.00 1,285,123.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 1,252,268.00 517,935.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 273,997.00 338,671.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 978,271.00 179,264.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 755,084.00 2,366,490.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 200,022.00 1,166,157.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 555,062.00 1,200,333.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 1,382,793.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 1,382,793.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 109


Lampiran 5
Tabel 77
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Kolaka Utara
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 7,176,521.00 11,614,565.00 15,288,846.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 3,110,320.00 4,462,835.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 2,139,850.00 3,818,610.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 906,320.00 607,321.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 64,150.00 36,904.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 0.00 0.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 0.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 6,842,759.00 8,468,209.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 507,922.00 0.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 4,321,826.00 3,563,965.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 2,013,011.00 4,904,244.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 264,900.00 320,612.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 0.00 1,200.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 264,900.00 319,412.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 1,396,586.00 2,037,190.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 291,734.00 84,551.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 1,104,852.00 1,952,639.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 0.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

110 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 78
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton Utara
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 3,841,555.00 4,850,553.00 6,843,824.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 1,375,011.00 2,000,300.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 977,400.00 1,224,000.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 391,611.00 524,420.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 6,000.00 6,000.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 0.00 0.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 245,880.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 2,398,225.00 3,427,429.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 0.00 273,856.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,792,113.00 1,112,246.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 606,112.00 2,041,327.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 237,128.00 347,632.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 108,300.00 157,260.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 128,828.00 190,372.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 840,189.00 1,068,463.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 193,448.00 145,020.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 646,741.00 923,443.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 0.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 111


Lampiran 5
Tabel 79
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe Utara
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 6,358,195.00 11,145,289.00 14,636,355.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 2,614,612.00 3,251,590.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,110,027.00 2,051,400.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 1,140,445.00 614,190.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 59,040.00 77,000.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 305,100.00 509,000.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 0.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 7,692,542.00 8,473,472.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 0.00 0.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 0.00 0.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 7,692,542.00 8,473,472.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 490,309.00 613,940.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 0.00 0.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 490,309.00 613,940.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 347,826.00 2,296,320.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 288,000.00 383,930.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 59,826.00 1,912,390.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 0.00 1,033.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 1,033.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

112 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 80
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Kolaka Timur
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 3,368,050.00 13,522,531.00 15,154,516.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 4,228,420.00 4,402,316.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 3,137,953.00 3,008,670.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 767,978.00 610,407.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 91,604.00 446,692.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 230,885.00 73,388.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 263,159.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 7,726,323.00 8,765,127.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 2,882,818.00 2,252,760.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 2,859,549.00 3,225,404.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 1,983,956.00 3,286,963.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 786,702.00 768,590.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 237,302.00 176,272.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 549,400.00 592,318.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 781,086.00 1,218,483.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 436,903.00 263,671.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 344,183.00 954,812.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 0.00 0.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 0.00 0.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 113


Lampiran 5
Tabel 81
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Konawe Kepulauan
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015* 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 3,255,953.00 6,304,645.00 13,294,646.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 1,240,090.00 3,131,242.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 674,224.00 2,706,600.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 435,203.00 258,619.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 44,263.00 81,910.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 86,400.00 43,200.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 40,913.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 4,128,309.00 8,743,186.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 423,053.00 550,565.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,947,322.00 3,557,368.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 1,757,934.00 4,635,253.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 174,324.00 207,166.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 15,820.00 131,061.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 158,504.00 76,105.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 706,170.00 1,198,857.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 208,262.00 435,862.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 497,908.00 762,995.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 55,752.00 14,195.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 15,000.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 40,752.00 14,195.00

Keterangan: * Perbedaan Rincian

114 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 82
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Muna Barat
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015*** 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 0.00 5,265,725.00 12,566,965.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 808,250.00 3,299,820.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 496,348.00 2,231,649.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 164,309.00 574,121.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 40,640.00 49,960.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 58,800.00 179,000.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 48,153.00 265,090.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 3,538,977.00 6,534,421.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 2,846,879.00 456,194.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 475,000.00 1,060,257.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 217,098.00 5,017,970.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 104,440.00 798,628.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 98,740.00 255,436.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 5,700.00 543,192.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 800,421.00 1,929,945.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 259,700.00 13,578.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 540,721.00 1,916,367.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 13,637.00 4,151.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 11,637.00 4,151.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 2,000.00 0.00

Keterangan : *** Masih Bergabung dengan Kabupaten Induk

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 115


Lampiran 5
Tabel 83
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton Tengah
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015** 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 0.00 7,548,157.00 8,340,788.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 2,492,299.00 2,375,410.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 2,186,450.00 1,993,200.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 298,111.00 239,641.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 7,738.00 26,198.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 0.00 0.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 116,371.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 3,818,778.00 4,925,433.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 540,037.00 0.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,994,374.00 1,488,272.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 1,284,367.00 3,437,161.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 646,240.00 715,869.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 276,740.00 274,079.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 369,500.00 441,790.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 562,757.00 291,076.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 89,635.00 84,638.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 473,122.00 206,438.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 28,083.00 33,000.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 28,083.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 0.00 33,000.00

Keterangan : ** Masih Bergabung dengan Kabupaten Induk

116 Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018


Lampiran 5
Tabel 84
Realisasi Belanja Pemerintah Desa/Kelurahan Kabupaten Buton Selatan
Menurut Jenis Belanja Tahun Anggaran 2015-2017
(Ribu Rupiah)

Jenis Belanja 2015** 2016 2017

1 2 3 4

BELANJA 0.00 6,476,724.00 7,076,809.00

2.1 Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Desa -- 1,632,765.00 1,526,828.00


2.1.1 Penghasilan Tetap dan Tunjangan -- 1,164,057.00 1,178,350.00
2.1.2 Operasional Perkantoran -- 405,289.00 212,816.00

.id
2.1.3 Operasional BPD -- 45,419.00 68,080.00
2.1.4 Operasional RT/RW -- 18,000.00 33,489.00

go
2.1.5 Kegiatan lainnya -- 0.00 34,093.00

2.2 Bidang Pelaksanaan Pembangunan Desa


s. -- 3,786,952.00 4,408,991.00
bp
2.2.1 Perbaikan Saluran Irigasi -- 474,731.00 114,754.00
2.2.2 Perbaikan Jalan Desa -- 1,144,501.00 2,067,993.00
a.

2.2.3 Kegiatan Lainnya -- 2,167,720.00 2,226,244.00


tr
ul

2.3 Bidang Pembinaan Kemasyarakatan -- 419,565.00 728,777.00


//s

2.3.1 Kegiatan Pembinaan Ketentraman dan Ketertiban -- 59,445.00 41,087.00


s:

2.3.2 Kegiatan Lainnya -- 360,120.00 687,690.00


tp
ht

2.4 Bidang Pemberdayaan Masyarakat -- 577,442.00 382,213.00

2.4.1 Kegiatan Pelatihan Kepala Desa dan Perangkat -- 128,229.00 28,315.00

2.4.2 Kegiatan Lainnya -- 449,213.00 353,898.00

2.5 Bidang Tak Terduga -- 60,000.00 30,000.00


2.5.1 Kegiatan Kejadian luar Biasa -- 0.00 0.00
2.5.2 Kegiatan Lainnya -- 60,000.00 30,000.00

Keterangan : ** Masih Bergabung dengan Kabupaten Induk

Statistik Keuangan Daerah Provinsi Sulawesi Tenggara 2018 117


ht
tp
s:
//s
ul
tr
a.
bp
s.
go.
id

Вам также может понравиться