Вы находитесь на странице: 1из 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Disusun oleh :

Rosita Kristina Pertiwi

NIM. 151134040

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

JURUSAN ILMU PENDIDIKAN

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SANATA DHARMA

YOGYAKARTA

2018

1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan pendidikan : SD Negeri Plaosan I


Kelas/ Semester : V/ 1 (Satu)
Tema : 1.Hidup Rukun
Subtema : 3. Hidup Rukun di Sekolah
Pembelajaran ke- : 4
Alokasi Waktu : 5 X 35 menit

A. Kompetensi Inti
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar,
melihat, membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang
dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang
dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak
mulia.

2
B. Pemetaan Kompetensi Dasar, Indikator, dan Tujuan

No. Kompetensi Dasar No. Indikator No. Tujuan


Bahasa Indonesia
3.1 Merinci ungkapan, ajakan, perintah, 3.1.1 Merinci ungkapan, ajakan, 3.1.1.1 Melalui kegiatan praktik, siswa
penolakan yang terdapat dalam teks perintah, penolakan yang terdapat mampu menuliskan ungkapan,
cerita atau lagu yang dalam teks cerita yang ajakan, perintah, penolakan yang
menggambarkan sikap hidup rukun. menggambarkan sikap hidup terdapat dalam teks
rukun.
4.1 Menirukan ungkapan, ajakan, 4.1.1 Menirukan ungkapan, ajakan, 4.1.1.1 Melalui unjuk kerja, siswa mampu
perintah, penolakan dalam cerita perintah, penolakan, dalam cerita menirukan ungkapan, ajakan
atau lagu anak- anak dengan bahasa atau lagu anak- anak degan bahasa perintak, penolakan dengan bahasa
yang santun yang santun yang santun dengan tepat
Matematika
3.3 Menjelaskan dan melakukan 3.3.1 Melakukan penjumlahan dan 3.3.1.1 Melalui kegiatan berdiskusi
penjumlahan dan penggurangan penggurangan bilangan yang sebangku, siswa mampu
bilangan yang melibatkan bilangan melibatkan bilangan cacah sampai melakukan penjumlahan dan
cacah sampai dengan 999 dalam dengan 999 penggurangan bilangan cacah yang
kehidupan sehari- hari serta

3
No. Kompetensi Dasar No. Indikator No. Tujuan
mengaitkan penjumlahan dan melibatkan bilangan cacah sampai
penggurangan dengan 999
4. 3 Menyelesaikan masalah 4.3.1 Menyelesaikan masalah 4.3.1.1 Melalui kegiatan berdiskusi dalam
penjumlahan dan penggurangan penjumlahan dan penggurangan kelompok, siswa mampu
bilangan yang melibatkan bilangan bilangan yang melibatkan bilangan menyelesaikan masalah
999 dalam kehidupan sehari- hari 999 dalam kehidupan sehari- hari penjumlahan dan penggurangan
serta mengaitkan penjumlahan dan serta mengaitkan penjumlahan dan bilangan 999 dalam kehidupan
penggurangan penggurangan sehari-hari serta mengaitkan
penjumlahan dan penggurangan
SBdP

3.1 Mengenal karya imajinatif dua dan 3.1.1 Memahami karya imajinatif dua 3.1.1.1 Melalui pengamataan, siswa
tiga dimensi dan tiga dimensi mampu memahami karya imajinatif
dua dan tiga dimensi
4.1 Membuat karya imajinatif dua dan 4.1.1 Membuat karya dua dimensi 4.1.1.1 Melalui kegiatan demonstrasi,
tiga dimensi siswa mampu mewarnai gambar
karya dua dimensi

4
C. Materi Pembelajaran
Bahasa Indonesia : Ungkapan ajakan, perimtah, penolakan yang
terdapat dalam teks cerita atau lagu
Matematika : operasi hitung penjumlahan dan penggrangan pada
bilangan cacah sampai dengan 999
SBdP : Mewarnai gambar karya dua dimensi

D. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik
Model : PBL (Problem Based Learning )
Metode : Diskusi, Tanya Jawab dan Presentasi

E. Pendidikan Karakter yang dikembangkan


- Jujur
- Tanggung jawab

F. Media, Alat/ Bahan, dan Sumber Belajar


- Media : Gambar, teks lagu, kartu warna(media
konkret), wayang kertas
- Alat/Bahan : Kertas, pensil, buku
- Sumber Belajar :
o Kemendikbud. 2016. Buku Guru Tema 1 Kelas 2: Hidup Rukun.
Jakarta: Kemendikbud.
o Kemendikbud. 2016. Buku Siswa Tema 1 Kelas 2: Hidup Rukun.
Jakarta: Kemendikbud.

5
G. Langkah- langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Sintaks Model Deskripsi Kegiatan Alokasi


PBL (Problem Waktu
Based
Learning )
Awal 1. Guru memberi salam kepada siswa 10
menit
2. Siswa berdoa bersama guru dan
dipimpin oleh salah satu siswa
3. Siswa menyanyikan lagu wajib
Indonesia Raya

4. Guru melakukan presensi

Motivasi
5. Siswa bersama dengan guru
menyanyikan lagu “Bangun Pagi”
untuk memotivasi siswa agar
semakin bersemangat dalam
mengikuti pembelajaran

Literasi
6. Guru melakukan literasi dengan
mendongeng.

Apersepsi
1. Guru melakukan apersepsi dengan
berdongeng dan menampilkan
beberapa tokoh berupa wayang

6
Kegiatan Sintaks Model Deskripsi Kegiatan Alokasi
PBL (Problem Waktu
Based
Learning )
2. Guru bertanya mengenai isi dari
dongeng yang telah dilakukan,
Orientasi
7. Guru menyampaikan tujuan
pembelajaran yang akan dicapai dan
menjelaskan rangkaian kegiatan hari
ini

Inti Persoalan Real Mengamati 50


Diungkapkan 1. Siswa diberikan permasalahan menit
sederhana melalui sebuah soal cerita
yang berkaitan dengan kehidupan
sehari-hari dan di dalamnya terdapat
unsur nilai tempat bilangan

Pembagian 2. Guru membagi siswa ke dalam 7


Kelompok kelompok
Kecil

Kelompok Mencoba
Aktif Mencari 3. Siswa diminta untuk mencoba
Pemecahan memecahkan permasalahan yang
ada pada LKPD yang telah
dibagikan
Diskusi dalam 4. Siswa di dalam kelompok
Kelompok berdiskusi untuk mengerjakan
Kecil LKPD.

7
Kegiatan Sintaks Model Deskripsi Kegiatan Alokasi
PBL (Problem Waktu
Based
Learning )
Menuliskan Menalar
Temuan 5. Siswa diberikan kesempatan untuk
berdiskusi dan menuliskan jawaban
mereka

Presentasi Hasil Mengkomunikasikan


Temuan 6. Perwakilan siswa membacakan hasil
diskusi di depan kelas dan siswa
lainnya mendengarkan dan
memberikan tanggapan mengenai
hasil diskusi tersebut

Mengkomunikasikan
7. Siswa dari kelompok lain diminta
untuk mengemukakan pendapatnya,
apabila memiliki pendapat yang
berbeda

Asesmen 8. Guru memberikan tanggapan


mengenai hasil temua siswa yang
telah dipresentasikan di depan kelas
Menalar
9. Siswa diberikan kesempatan untuk
mengerjakan LKPD Individu dan
menuliskannya kedalam lembar
yang tersedia

8
Kegiatan Sintaks Model Deskripsi Kegiatan Alokasi
PBL (Problem Waktu
Based
Learning )
10. Siswa mengumpulkan lembar
LKPD tersebut kepada guru
Penutup Post Test 1. Siswa diminta untuk mengerjakan 10
soal evaluasi yang diberikan oleh menit
guru
2. Siswa mengumpulkan soal evaluasi
yang telah diberikan guru kepada
guru

3. Siswa bersama guru menyimpulkan


materi yang telah dipelajari

4. Siswa melakukan refleksi atas


kegiatan yang telah dilakukan

5. Guru memberikan tindak lanjut yang


dapat berupa tugas untuk
mempelajari materi yang akan
dipelajari selanjutnya

6. Guru menutup pembelajaran

7. Guru memberi salam penutup

9
H. Instrumen Penilaian
Ranah Indikator Teknik Penilaian Bentuk Penilaian Instrumen Penilaian
Pengetahuan Bahasa Indonesia Tes tertulis Jawaban singkat Soal tes isian singkat dan
3.1.1 Merinci ungkapan, kunci jawaban
ajakan, perintah, penolakan
yang terdapat dalam teks
cerita yang menggambarkan
sikap hidup rukun.

Matematika
3.3.1 Melakukan penjumlahan
dan penggurangan bilangan
yang melibatkan bilangan
cacah sampai dengan 999

SBdP
3.3.1 memahami karya
imajinatif dua dan tiga
dimensi

10
Ranah Indikator Teknik Penilaian Bentuk Penilaian Instrumen Penilaian
Ketrampilan Membuat karya dua dimensi Tes praktek (unjuk kerja) Cek list Lembar penilaian unjuk
kerja
Yogyakarta, 10 Agustus 2018

Mengetahui,
Guru Kelas II Mahasiswa PPL,

(Rini Sulistyawati, S. Pd.) (Rosita Kristina Pertiwi)

Menyetujui,
Kepala Sekolah

(Sumarjoko, S. Ag. )
NIP. 19640219 198509 1 002

11
I. Lampiran
1. Teks lagu motivasi
Bangun Pagi
Satu Dua Tiga Empat
Lima Enam Tujuh Delapan
Siapa rajin ke sekolah
Cari ilmu sampai dapat
Sungguh senang... amat senang....
Bangun pagi pagi
sungguh senang

ANAK PINTAR ( Si Kancil )

Oh aku anak pintar


Karena rajin belajar
Ayo lekas belajar
Biar menjadi pintar

2. Literasi
Berbelanja bersama
Pada hari minggu yang cerah, Siti dan ibu pergi berbelanja
di Pasar Maju Jaya. di Pasar Maju Jaya Siti dan ibu berbelanja
perlengkapan rumah, perlengkapan dan keperluan sekolah
serta membeli bermacam- macam keperluan dapur yang
diperlukan selama satu minggu.

Ibu : “Siti, mari kesini ikut ibu pergi berbelanja ke pasar Maju
Jaya!”
Siti : “Baik bu, sebentar Siti Bersiap siap terlebih dahulu ya”
Ibu : “Jangan lupa tutup kembali pintu rumah ya!”
Siti : “sudah Siti tutup pintunya,bu”

12
Ibu : “Tolong, dicatat daftar belanjaan ibu ya!”
Siti : “Baik bu, Siti akan mencatatnya”

Ibu berbelanja banyak sekali, ibu membeli 115 butir telur


ayam dan membeli lagi 253 butir telur ayam. Setelah selesai
berbelanja segala keperluan, Siti dan dan ibu pulang kembali
ke rumah.

13
3. Materi Ajar
a. Bahasa Indonesia
Berbelanja bersama
Pada hari minggu yang cerah, Siti dan ibu pergi berbelanja
di Pasar Maju Jaya. di Pasar Maju Jaya Siti dan ibu berbelanja
perlengkapan rumah, perlengkapan dan keperluan sekolah
serta membeli bermacam- macam keperluan dapur yang
diperlukan selama satu minggu.

Ibu : “Siti, mari kesini ikut ibu pergi berbelanja ke pasar Maju
Jaya!”
Siti : “Baik bu, sebentar Siti Bersiap siap terlebih dahulu ya”
Ibu : “Jangan lupa tutup kembali pintu rumah ya!”
Siti : “sudah Siti tutup pintunya,bu”
Ibu : “Tolong, dicatat daftar belanjaan ibu ya!”
Siti : “Baik bu, Siti akan mencatatnya”

Ibu berbelanja banyak sekali, ibu membeli 115 butir telur


ayam dan membeli lagi 253 butir telur ayam. Setelah selesai
berbelanja segala keperluan, Siti dan dan ibu pulang kembali
ke rumah.

Kalimat Perintah adalah kalimat yang berisi untuk


menyuruh orang untuk melakukan sesuatu.

Kalimat perintah diakhiri dengan tanda seru (!)


Kalimat perintah diucapkan dengan sopan

Contohnya dalam bacaan :


- Mari kesini ikut ibu pergi berbelanja ke pasar Maju Jaya!
- Jangan lupa tutup kembali pintu rumah ya!

14
- Tolong, dicatat daftar belanjaan ibu ya!

b. Matematika
Ibu berbelanja banyak sekali.
Ibu membeli 115 butir telur ayam,
dan membeli lagi 253 butir telur ayam

jumlah belanjan ibu seluruhnya


adalah.........................................

penjumlahan dengan cara panjang :


115 = 100 + 10 + 5
253 = 200 + 50 + 3
+
= 300 + 60 + 8
= 368

Penjumlahan dengan cara pendek:


115
253
+
368

Jadi, jumlah belanjaan ibu ada 368 butir telur


c. SBdP
Mengenal karya imajinatif dua dimensi
karya seni yang memiliki dua ukuran, yaitu panjang
dan lebar. Seni rupa dua dimensi hanya mampu
dinikmati dari arah depan.

15
4. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Individu

Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Individu


Kelas II
Tema 1 Hidup Rukun
Subtema 2. Hidup Rukun di Sekolah
Pembelajaran ke-4

Nama :

No. Absensi :

Kelas :

Petunjuk :
Ayo, tulislah ungkapan perintah yang terdapat pada percakapan
kerjakan dalam kolom dibawah ini!

Ibu : “Siti, mari kesini ikut ibu pergi berbelanja ke pasar

Maju Jaya!”

Siti : “Baik bu, sebentar Siti Bersiap siap terlebih dahulu

ya”

Ibu : “Jangan lupa tutup kembali pintu rumah ya!”

Siti : “sudah Siti tutup pintunya,bu”

Ibu : “Tolong, dicatat daftar belanjaan ibu ya!”

Siti : “Baik bu, Siti akan mencatatnya”

16
Lembar Jawab

1.

2.

3.

17
5. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Kelompok
Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD) Kelompok
Kelas II
Tema 1 Hidup Rukun
Subtema 2. Hidup Rukun di Sekolah
Pembelajaran ke-4

Nama Anggota Kelompok : 1.

2.

Kelas :

Ayo, kerjakan tugas ini bersama dengan

sebangkumu!

1. Lengkapilah kalimat berikut menjadi kalimat perintah!

a. ......................................... ke kelas setelah bel

berbunyi !

b. .......................................... kebersihan kelas !

2. Tentukan hasil penjumlahan berikut ini !

18
3. Tentukan hasil penjumlahan berikut ini !

4. Ayah membeli 246 jeruk dan Ibu membeli 144 jeruk.

Jumlah semua jeruk yang dibeli ayah dan ibu adalah ....

5. Gajah memiliki berat badan 225 dan sapi berat badan 139.

Jumlah berat badan gajah dan sapi adalah ....

19
6. Soal Evaluasi

SOAL EVALUASI

Kelas II
Tema 1 Hidup Rukun
Subtema 2. Hidup Rukun di Sekolah
Pembelajaran ke-4

Nama :

No. Absensi :

Kelas :

Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan jawaban singkat!

1. lengkapilah kalimat berikut ini !

................ pintu setelah masuk ke dalam ruangan !

2. lengkapilah kalimat berikut ini !


................ sampah pada tempat sampah !

3. 125 =..... + ..... +.....


118 =..... + ..... +.....
=..... + ..... +.....
=.....
4. 156
251
+

5. Andi memiliki 135 kartu mainan


Doni memiliki 254 kartu mainan
Berapa jumlah seluruhnya kartu mainan Andi dan Doni?

20
Instrument Penilaian dan Kunci Jawaban
A. Muatan pelajaran: Bahasa Indonesia dan Matematika
1. Pengetahuan
Indikator Bahasa Indonesia
3.1.1 Merinci ungkapan, ajakan, perintah, penolakan
yang terdapat dalam teks cerita yang
menggambarkan sikap hidup rukun.

Matematika
3.3.1 Melakukan penjumlahan dan penggurangan
bilangan yang melibatkan bilangan cacah sampai
dengan 999
Teknik penilaian Tes tertulis
Instrumen Soal isisan singkat dan kunci jawaban
Soal Evaluasi
1. lengkapilah kalimat berikut ini !
................ pintu setelah masuk ke dalam ruangan !

2. lengkapilah kalimat berikut ini !


................ sampah pada tempat sampah !

3. 125 =..... + ..... +.....


118 =..... + ..... +.....
=..... + ..... +.....
=.....
4. 156
251
+

5. Andi memiliki 135 kartu mainan


Doni memiliki 254 kartu mainan
Berapa jumlah seluruhnya kartu mainan Andi dan Doni?

Kunci jawaban:
1. Tolong
2. Buanglah
3. 100+20+5

21
100+10+8
243

4. 407
5. 389

Rubrik penilaian
No Nama Siswa Nilai
1
2
3
dst

Skor tiap soal: benar bernilai 1, salah bernilai 0


Pedoman Penskoran : Jumlah Benar x 2

Keterampilan
Indikator Bahasa Indonesia
4.1.1 Menirukan ungkapan, ajakan, perintah,
penolakan, dalam cerita atau lagu anak- anak degan
bahasa yang santun

Teknik penilaian Unjuk kerja


Instrumen Lembar penilaian unjuk kerja

No Nama Siswa skor


1
2
3
dst
Rubrik Penilaian

22
Pedoman Penskoran : skor x 2,5

A. Sikap Sosial
Lembar Peniliaian Sikap Sosial (v)
No. Nama Tanggung Jawab Jujur
Siswa 3 2 1 3 2 1
(Baik) (Cukup) (Baik) (Cukup)

23
(Sangat (Sangat
Baik) Baik)
1.

Rubrik Penilaian

Kriteria 3 2 1
(Sangat (Baik) (Cukup)
Baik)
Tanggung Mampu Mampu Mampu
Jawab menepati menepati menepati
Janji, dapat Janji dan dan dapat
diandalkan dapat menerima
dan dapat diandalkan konsekuensi
menerima
konsekuensi
Jujur Mampu Mampu Tidak selalu
mengakui mengakui berkata jujur
kesalahan, kesalahan,
dapat dapat
dipercaya, dipercaya,
dan selalu dan selalu
berkata jujur berkata
jujur

B. Sikap Spiritual
Lembar Penilaian Sikap Spiritual (V)
No. Nama Perilaku Menghargai
Siswa Bersyukur Keberagaman
2 1 2 1

24
(Baik) (Cukup) (Baik) (Cukup)

Rubrik Penilaian
Kriteria 2 1
(Baik) (Cukup)
Perilaku Menerima Menerima
bersyukur keadaan fisik keadaan fisik
yang telah tuhan
berikan dengan
menjaga
kesehatan dan
kebersihan
Menghargai Menghargai Berdoa dengan
keberagaman ajaran agama kepercayaan dan
teman, berdoa keyakinan
dengan masing masing
kepercayaan dan
keyakinan
masing-masing
Skor :
(Jumlah nilai: 4) x 100

25

Вам также может понравиться