Вы находитесь на странице: 1из 13

Naila Husna Pratami

13.165

Terminologi
Imunitas adalah resistensi terhadap
penyakit terutama infeksi.
Sistem imun adalah sistem pertahanan
yang ada pada tubuh manusia yang
berfungsi untuk menjaga manusia dari
benda-benda yang asing bagi tubuh
manusia.

Gambaran umum sistem imun

Sistem imun non-spesifik


Sistem imun non-spesifik adalah sistem
imun yang melawan penyakit dengan
cara yang sama kepada semua jenis
penyakit.
Sistem imun ini bekerja dengan cepat
dan selalu siap jika tubuh di datangkan
suatu penyakit.

Pertahanan Fisik /
Mekanis
Pertahanan fisik ini umumnya
melindungi tubuh dari penyakit yang
berasal dari lingkungan atau luar tubuh
kita.
Pertahanan ini merupakan pelindung
pertama pada tubuh kita.

Pertahanan Biokimia

Pertahanan biokimia ini adalah


pertahanan yang berupa zat-zat kimia
yang akan menangani mikroba yang
lolos dari pertahanan fisik.

Pertahanan Humoral
Pertahanan ini disebut humoral karena
melibatkan molekul-molekul yang larut
untuk melawan mikroba.
Contoh molekul larut yang bekerja pada
pertahanan ini adalah Interferon (IFN),
Defensin, Kateisidin, dan Sistem
Komplemen.

Pertahanan Selular
Pertahanan ini melibatkan sel-sel sistem
imun dalam melawan mikroba.
Sel-sel tersebut ada yang ditemukan pada
sirkulasi darah dan ada juga yang di
jaringan.
Neutrofil, Basofil, Eusinofil, Monosit, dan
sel NK adalah sel sistem imun non-spesifik
yang biasa ditemukan pada sirkulasi darah.
Sedangkan sel yang biasa ditemukan pada
jaringan adalah sel Mast, Makrofag dan sel
NK.

Sistem Imun Spesifik


Sistem imun spesifik adalah sistem imun
yang membutuhkan pajanan atau bisa
disebut harus mengenal dahulu jenis
mikroba yang akan ditangani.
Sistem imun ini bekerja secara spesifik
karena respon terhadap setiap jenis
mikroba berbeda.

Sistem Imun Spesifik


Humoral
Yang paling berperan pada sistem imun
spesifik humoral ini ada Sel B atau
Limfosit B.
Sel B ini berasal dari sumsum tulang
dan akan menghasilkan sel Plasma lalu
menghasilkan Antibodi.
Antibodi inilah yang akan melindungi
tubuh kita dari infeksi ekstraselular, virus
dan bakteri, serta menetralkan
toksinnya.

Sistem Imun Spesifik Selular


Pada sistem imun ini, sel T atau Limfosit
T yang paling berperan.
Fungsi umum sistem imun ini adalah
melawan bakteri yang hidup intraseluler,
virus, jamur, parasit dan tumor.
Sel T nantinya akan menghasilkan
berbagai macam sel, yaitu sel CD4+
(Th1, Th2), CD8+, dan Ts (Th3).

Mekanisme Respon Imun

Ketika mikroba masuk ke dalam tubuh


manusia, mikroba tersebut akan melewati 3
lapis pertahanan sistem imun.
Pertahanan lapis pertama berisi sistem imun
non-spesifik terutama fisik/mekanis, biokimia,
dan humoral.
Pertahanan lapis kedua berisi sistem imun
non-spesifik khususnya yang selular.
Pertahanan ketiga adalah sistem imun spesifik
yang telah dibahas di atas. Ini akan
menangani mikroba yang masih belum
ditangani oleh sistem imun non-spesifik.

Respons Tubuh pada Sistem


Imun Nonspesifik
Bakteri, virus, sel-sel kanker, dan sel-sel
yang mati menghasilkan zat yang disebut
pyrogenexogen.
Zat tersebut merangsang makrofag dan
monosit mengeluarkan zat pyrogenendogen yang merangsang hipotalamus
menaikkan suhu tubuh sehingga timbul
perasaan dingin, menggigil, dan suhu
tubuh yang meningkat.
Suhu tubuh yang tinggi menguntungkan
karena bakteri dan virus akan lemah
sehingga mati pada suhu tinggi.

Вам также может понравиться

  • Basic Science Matra Darat
    Basic Science Matra Darat
    Документ22 страницы
    Basic Science Matra Darat
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Bunyi Jantung & Auskultasinya
    Bunyi Jantung & Auskultasinya
    Документ14 страниц
    Bunyi Jantung & Auskultasinya
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • LOVE LATTE (Amel Fernandess)
    LOVE LATTE (Amel Fernandess)
    Документ73 страницы
    LOVE LATTE (Amel Fernandess)
    PatrysBryan
    100% (2)
  • Bagian 6
    Bagian 6
    Документ1 страница
    Bagian 6
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Morbili
    Morbili
    Документ7 страниц
    Morbili
    Rahmat Vuady
    Оценок пока нет
  • Sindrom Duh Genital Non Gonore
    Sindrom Duh Genital Non Gonore
    Документ18 страниц
    Sindrom Duh Genital Non Gonore
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Pemeriksaan Luar Dan Manfaatnya
    Pemeriksaan Luar Dan Manfaatnya
    Документ12 страниц
    Pemeriksaan Luar Dan Manfaatnya
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Trauma Pada Korban
    Trauma Pada Korban
    Документ7 страниц
    Trauma Pada Korban
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Noise Induced Hearing Loss
    Noise Induced Hearing Loss
    Документ16 страниц
    Noise Induced Hearing Loss
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Em Briolo Gi
    Em Briolo Gi
    Документ32 страницы
    Em Briolo Gi
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Pes
    Pes
    Документ9 страниц
    Pes
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Referat Gagal Jantung Ardy Moefty
    Referat Gagal Jantung Ardy Moefty
    Документ73 страницы
    Referat Gagal Jantung Ardy Moefty
    Ardy Moefty
    100% (4)
  • Noise Induced Hearing Loss
    Noise Induced Hearing Loss
    Документ16 страниц
    Noise Induced Hearing Loss
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Hiperbilirubinemia Patologis Pada Neonatus
    Hiperbilirubinemia Patologis Pada Neonatus
    Документ12 страниц
    Hiperbilirubinemia Patologis Pada Neonatus
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Fieldstudy Pendahuluan
    Fieldstudy Pendahuluan
    Документ2 страницы
    Fieldstudy Pendahuluan
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • ABSES RETROFARING
    ABSES RETROFARING
    Документ9 страниц
    ABSES RETROFARING
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Sistem Limfatik
    Sistem Limfatik
    Документ51 страница
    Sistem Limfatik
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Penyakit Buerger
    Penyakit Buerger
    Документ19 страниц
    Penyakit Buerger
    Arifandi Sanjaya
    100% (1)
  • Hiv Aids
    Hiv Aids
    Документ10 страниц
    Hiv Aids
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Poliarteritis Nodosa
    Poliarteritis Nodosa
    Документ13 страниц
    Poliarteritis Nodosa
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Mekanisme Bersin
    Mekanisme Bersin
    Документ9 страниц
    Mekanisme Bersin
    Havidz Ardi
    50% (2)
  • Gangguan Somatoform
    Gangguan Somatoform
    Документ13 страниц
    Gangguan Somatoform
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • ANEMIA KRONIS PENYAKIT
    ANEMIA KRONIS PENYAKIT
    Документ8 страниц
    ANEMIA KRONIS PENYAKIT
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • Bunyi Jantung & Auskultasinya
    Bunyi Jantung & Auskultasinya
    Документ14 страниц
    Bunyi Jantung & Auskultasinya
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет
  • ANEMIA KRONIS PENYAKIT
    ANEMIA KRONIS PENYAKIT
    Документ8 страниц
    ANEMIA KRONIS PENYAKIT
    NailaHusnaPratami
    Оценок пока нет